12 Cara Menghilangkan Kutil di Wajah Secara Alami dan Cepat

Kutil merupakan salah satu permasalahan kulit yang disebabkan oleh human papiloma virus (HPV). Virus tersebut menyerang lapisan kulit kemudian memproduksi keratin atau protein keras yang meningkat pesat sehingga jumlahnya di area kulit melebihi jumlah yang dibutuhkan oleh tubuh. Jumlah keratin yang berlebihan tersebut menyebabkan adanya penumpukan di area kulit tertentu dan membentuk adanya tekstur kulit. […]

27 Cara Menghilangkan Bekas Gigitan Nyamuk Alami dan Ampuh

Bekas bentol digigit nyamuk terkadang memang menjadi alasan mengapa kulit kita menjadi kurang indah dipandang, apalagi kalau bekas gigitan nyamuk itu kita garuk sampai lecet dan meninggalkan bekas luka sampai lama. Sebenarnya masih ada harapan untuk dapat menghilangkannya sebab ada segudang cara yang bisa coba dilakukan, seperti langkah-langkah alami dengan efek samping minimal juga tentunya. […]

17 Cara Menghilangkan Bekas Luka Lama Secara Alami

Bekas luka agaknya akan sangat mengganggu apabila ada di bagian tubuh yang setiap hari mudah terlihat. Sebagian orang mungkin tak akan begitu peduli, namun tentu banyak yang akan mencoba berbagai cara menghilangkan bekas luka lama agar kulit kelihatan bersih sehingga lebih enak dilihat oleh orang lain. Bekas luka bisa saja ada di bagian wajah, tangan, […]

13 Cara Mencegah Bibir Kering saat Puasa secara Ampuh

Bibir kering saat menjalankan ibadah puasa tampaknya bakal secara tidak langsung membuat seseorang turun rasa percaya dirinya. Penampilan menjadi kurang optimal apabila bibir terasa dan tampak kering, tapi padahal tidak boleh minum selama puasa. Lalu, bagaimana cara mencegah bibir kering saat puasa supaya kelihatan tetap menarik? (Baca juga: efek kekurangan air putih bagi tubuh) 1. […]

8 Cara Mencegah Vitiligo Efektif

Vitiligo agaknya cukup menganggu penampilan luar kita karena kondisi yang membuat kulit tampak belang diakibatkan perubahan pigmen kulit. Vitiligo memang bukan sejenis penyakit mengancam jiwa, mengerikan atau menular, tapi rasa percaya diri kita akan menurun seketika vitiligo ini muncul di kulit kita. Vitiligo dapat dialami ketika seseorang tak memiliki cukup melanin, padahal melanin merupakan senyawa […]

7 Gejala Vitiligo – Komplikasi dan Metode Diagnosis

Vitiligo dikenal sebagai sebuah keadaan kulit yang sudah cukup sering dijumpai pada seseorang dan terjadinya bisa diakibatkan oleh adanya pigmentasi yang hilang di kulit kita; pigmentasi merupakan warna kulit. Hilangnya warna hanya terjadi di area-area tertentu dan biasanya pada bagian wajah, ketiak, serta punggung tangan. Sebenarnya penyakit seperti ini tidak bisa disembuhkan tapi juga tidak […]

15 Cara Mengatasi Alergi Obat Secara Alami dan Medis

Alergi obat dapat terjadi pada sebagian orang dan kasus ini cukup merepotkan karena minum obat adalah untuk menyembuhkan penyakit tertentu yang kita alami, tapi kemudian muncul reaksi alergi yang artinya adalah masalah baru. Jika tak meminumnya lagi, penyakit yang tengah menggerogoti kita bisa-bisa tak sembuh-sembuh dan makin serius, namun ketika diminum malah menimbulkan alergi. Hal […]

15 Cara Mengobati Biduran Alami dan Ampuh

Biduran adalah sebuah kondisi yang dikenal juga dengan sebutan urtikaria atau reaksi yang asalnya dari kulit kita sehingga memicu timbulnya bilur putih atau merah disertai rasa gatal. Penyebaran dapat terjadi walau pertamanya kemunculan bilur tersebut hanya ditemukan di satu area tertentu pada tubuh kita. Alergi merupakan penyebab umum dari biduran yang kemungkinan bentuk serta ukurannya […]

16 Cara Menghilangkan Kapalan di Kaki Alami – Tradisional Cepat

Salah satu masalah kulit adalah kapalan yang bisa terjadi di bagian tubuh mana saja, terutama bagian kaki yang paling umum. Kapalan sendiri merupakan sebuah keadaan di mana ada penebalan yang dialami oleh bagian kulit dan meski dianggap tak berbahaya, kapalan bisa mengganggu penampilan serta menimbulkan ketidaknyamanan penderita. Ada sejumlah cara menghilangkan kapalan di kaki secara […]

15 Cara Mengobati Luka Tersiram Air Panas Super Cepat

Kecelakaan tersiram air panas jelas sangat menyakitkan di mana kulit akan menjadi perih, merah dan melepuh seperti luka bakar. Namun jangan panik dulu karena semakin Anda bingung harus mengobatinya, semakin lama luka bisa menjadi makin serius.  Ada beberapa cara mengobati luka tersiram air panas yang boleh Anda coba buktikan efektivitasnya. (Baca juga: pertolongan pertama pada luka […]

9 Jenis Penyakit Autoimun – Penyebab, Proses dan Cara Mengatasi

Autoimun merupakan salah satu penyakit yang bisa membahayakan tubuh seseorang karena dapat berimbas buruk terhadap sistem daya tahan tubuh. Sel-sel sehat yang ada di dalam tubuh dapat diserang oleh sistem kekebalan tubuh yang padahal sebenarnya tugas dari sistem ini adalah memberikan perlindungan bagi tubuh kita dari segala bakteri dan virus yang memicu penyakit. Dengan kata […]

14 Cara Mencegah Dermatitis Kulit Paling Efektif

Dermatitis merupakan kondisi yang dikenal berhubungan dengan gangguan atau penyakit kulit yang biasanya juga disebut dengan istilah eksim oleh banyak orang. Tidak akan sampai memicu kematian, tapi penyakit ini pada umumnya bisa dialami oleh siapa saja sekalipun tidak menular. Ciri-ciri dermatitis sudah dibahas, lalu selanjutnya Anda perlu mengetahui bagaimana cara mencegah dermatitis supaya kondisi mengganggu […]