Galpect termasuk ke dalam golongan obat keras yang hanya bisa didapatkan dengan menggunakan resep dokter. Komposisi Galpect tersedia dalam 2 bentuk sediaan, yaitu tablet dan sirup. Setiap tablet Galpect mengandung 30 mg ambroxol Setiap 5 mL sirup Galpect mengandung 15 mg ambroxol Indikasi Galpect diindikasikan sebagai mukolitik (penghancur dahak) pada kondisi bronkitis asmatik, bronkitis kronik, […]
Tag: obat resep
Gamimune-N 10% termasuk ke dalam golongan obat keras yang hanya bisa didapatkan dengan menggunakan resep dokter. Komposisi Gamimune-N 10% merupakan obat berbentuk sediaan injeksi yang mengandung 10% imunoglobulin sebagai senyawa aktifnya Indikasi Gamimune-N 10% diindikasikan untuk pasien yang mengalami imunodefisiensi Mekanisme Kerja Obat Di lingkungan sekitar kita, terdapat berbagai jenis mikroba, mulai dari bakteri, virus, […]
Galepsi termasuk ke dalam golongan obat keras yang hanya bisa didapatkan dengan menggunakan resep dokter. Komposisi Galepsi merupakan obat berbentuk kapsul yang mengandung gabapentin sebagai senyawa aktifnya, tersedia dalam dosis 300 mg. Indikasi Galepsi merupakan obat yang digunakan untuk mengatasi kondisi kejang parsial serta membantu meredakan nyeri pada kondisi neuralgia Mekanisme Kerja Obat Gangguan pada […]
Galflux termasuk ke dalam golongan obat keras yang hanya bisa didapatkan dengan menggunakan resep dokter. Komposisi Galflux merupakan obat berbentuk tablet, mengandung 10 mg domperidone sebagai senyawa aktifnya Indikasi Galflux termasuk ke dalam golongan obat antiemetik, yaitu obat yang indikasi utamanya adalah untuk meredakan rasa mual, namun juga bisa digunakan pada kondisi refluks asam lambung […]
Apakah anda tahu apa itu obat Garasone? Obat yang satu ini merupakan obat yang sudah dipercaya akan khasiat yang terkandung di dalamnya yakni sebagai pengobatan mata, yang mana kondisi ini biasanya akan dialami dengan mengalami peradangan. Di dalam Garasone terkandung suatu zat aktif bernama bethametasone Na phosphate yang merupakan obat dengan golongan kortikosteroid dan juga gentamicin sulfate. […]
Galdom termasuk ke dalam golongan obat keras yang hanya bisa didapatkan dengan menggunakan resep dokter. Komposisi Galdom merupakan obat yang tersedia dalam bentuk tablet dan sirup. Setiap tablet Galdom mengandung 10 mg domperidone Setiap 5 mL sirup Galdom mengandung 5 mg domperidone Indikasi Galdom merupakan obat antiemetik, yaitu obat yang penggunaan utamanya adalah untuk meredakan […]
Fludara termasuk ke dalam golongan obat keras yang hanya bisa didapatkan dengan menggunakan resep dokter. Komposisi Fludara merupakan obat yang tersedia dalam bentuk sediaan tablet dan sediaan injeksi. Setiap tablet Fludara mengandung 10 mg fludarabine, sedangkan setiap vial Fludara berisi 50 mg fludarabine. Indikasi Fludara diindikasikan untuk pengobatan leukemia limfositik kronik Mekanisme Kerja Obat Setiap […]
Flucoral termasuk ke dalam golongan obat keras yang hanya bisa didapatkan dengan menggunakan resep dokter. Komposisi Flucoral merupakan obat berbentuk kapsul yang mengandung 150 mg fluconazole dalam setiap kapsulnya Indikasi Flucoral diindikasikan untuk menangani infeksipada berbagai bagian tubuh yang disebabkan oleh jamur, seperti kandidiasis, meningitis dan peritonitis Mekanisme Kerja Obat Jamur merupakan salah satu mikroba […]
Fluconazole Novell Pharma termasuk ke dalam golongan obat keras yang hanya bisa didapatkan dengan menggunakan resep dokter. Komposisi Fluconazole Novell Pharma merupakan obat berbentuk sediaan injeksi yang mengandung fluconazole sebagai senyawa aktifnya Indikasi Fluconazole Novell Pharma diindikasikan untuk mengobati berbagai infeksi jamur yang terjadi pada tubuh, seperti kandidiasis, meningitis dan peritonitis Mekanisme Kerja Obat Jamur […]
Flixotide Nebules termasuk ke dalam golongan obat keras yang hanya bisa didapatkan dengan menggunakan resep dokter. Komposisi Flixotide Nebules merupakan obat yang berbentuk cairan inhalasi, mengandung 0,5 flutikason propionat dalam setiap dosisnya Indikasi Flixotide Nebules diindikasikan untuk meredakan gejala asma Mekanisme Kerja Obat Flutikason propionat yang terkandung di dalam Flixotide Nebules termasuk ke dalam golongan […]
Flixotide Inhaler termasuk ke dalam golongan obat keras yang hanya bisa didapatkan dengan menggunakan resep dokter. Komposisi Flixotide Inhaler merupakan obat yang dikemas dalam botol canister inhaler, mengandung 50 mcg flutikason propionat dalam setiap semprotannya Indikasi Flixotide Inhaler diindikasikan untuk meredakan gejala asma Mekanisme Kerja Obat Flutikason propionat yang terkandung di dalam Flixotide Inhaler merupakan […]
Flixonase termasuk ke dalam golongan obat keras yang hanya bisa didapatkan dengan menggunakan resep dokter. Komposisi Flixonase merupakan obat berbentuk spray intranasal (semprot hidung), mengandung flutikason propionat 50 mcg pada setiap semprotannya. Indikasi Flixonase diindikasikan untuk meredakan rhinitis alergi, yaitu pembengkakan membran nasal di dalam hidung yang ditandai dengan bersin-bersin, hidung gatal, hidung tersumbat dan […]