4 Akibat Asam Urat Terlalu Rendah, Dan Penyebabnya

√ Verified Pass quality & scientific checked by advisor, read our quality control guidelance for more info

Usia sesorang berbanding lurus dengan kadar asam urat yang terkandung di dalam tubuh. Namun demikian, kadar asam urat terlalu tinggi dapat menimpa siapa saja. Jika anda gemar mengkonsumsi alkohol dapat dipastikan asam urat anda naik dengan cepat. Selain itu, juga pola makan dan gaya hidup buruk anda akan turut mempercepat kenaikan asam urat. Namun demikian, jika asam urat terlalu rendah atau dibawah kadar normal maka juga akan mengganggu kesehatan anda.

Apa saja akibat dari asam urat terlalu rendah? Nah, dalam artikel ini akan kami bahas tentang 4 stadium akibat asam urat terlalu rendah. Anda disarankan untuk mengetahuinya agar dapat mencegah sebelum terlambat. Ada 4 stadium yang ditimbulkan dari penyakit akibat asam urat terlalu rendah.

  1. Stadium 1

Stadium pertama merupakan tahap awal dalam serangan penyakit yang diakibatkan asam urat terlalu rendah. Gejala pada stadium ini merupakan gejala yang terjadi pada kenaikan kadar asam saja. Penderita tidak merasakan dampak apa-apa, bahkan tidak terasa sakit. Umumnya, pada stadium ini lebih sering dikenal dengan tahap asimtomatik. Jika anda mengalami gejala asam urat ini segera periksa ke dokter dan lakukan pengecekan kadar asam urat dalam darah. Karena jika tidak segera ditangani akan menjadi asam urat yang lebih serius lagi.

  1. Stadium 2

Gejala pada stadium 2 ini merupakan tahap stadium akut. Biasanya, penderita akan mengalami peradangan yang sangat terasa sakit, pembengkakan, dan pedas pada jempol kaki. Penderita akan mengalami demam pada pagi dan sore hari. Jika anda mengalami gejala ini sebaiknya segera lakukan pengobatan dan pencegahan agar tidak menjalar ke stadium selanjutnya.

  1. Stadium 3

Stadium 3 merupakan tahap dimana kondisi penderita semakin tambah parah. Biasanya stadium ini dikenal dengan tahap interkritikal. Jika anda berada di posisi ini sangat disarankan untuk segera melakukan pemeriksaan karena akan membahayakan kesehatan anda. Umumnya, penderita mencapai stadium ini setelah satu sampai dua tahun menderita tanda-tanda asam urat.

  1. Stadium 4

Stadium 4 merupakan tahap yang paling kronik dalam penyakit yang diakibatkan asam urat terlalu rendah. Penderita akan mengalami perubahan bentuk sendi, dan sulit untuk kembali seperti semula. Gejala ini sering disebut dengan artrirhis gout atau penyakit rematik. Jika anda dalam posisi ini sulit akan mengembalikan kadar asam urat menjadi normal. Hal itu juga sama terjadi pada perubahan bentuk sendi yang tidak bisa dikembalikan lagi seperti semula.

Jika anda tidak ingin semuanya terjadi pada kesehatan anda, saran kami adalah dengan menjaga kesehatan dan mengetahui penyebab asam urat rendah dalam tubuh. Berikut beberapa penyebab asam urat rendah yang wajib anda ketahui.

  • Pola Diet Berlebihan

Pola diet rendah purin yang normal adalah dalam wakti 1 minggu. Hal ini sama dengan saat anda melakukan diet menurunkan berat badan. Ketika anda melakukannya dengan berlebihan justru berakibat butuk pada kesehatan. Dan akibatnya adalah asam urat menurun. sebaiknya anda melakukan olahraga untuk diet.

  • Efek Obat Penurun Asam Urat

Mengonsumsi obat penurun kadar asam urat malah justru akan menurunkan kadar asam urat di bawah normal. Oleh karena itu biasanya, obat ini disertai dengan resep dokter dan berada di pengawasan dokter. Karena kalau berlebihan akan membuat asam urat anda rendah.

  • Hipertiroidisme

Hipertiroidisme adalah kondisi dimana hormon tiroksin dalam tubuh semakin tumbuh. Hormon tersebut diproduksi oleh kelenjar tiroid dan bermanfaat untuk proses metabolism. Adanya gangguan pada hal ini juga mempengaruhi kadar asam urat menjadi berkurang.

Selain itu, anda juga harus mengetahui tentang idiopatik, genetic, dan definisi mineral yang juga menjadi penyebab turunnya kadar asam urat dalam tubuh anda.

fbWhatsappTwitterLinkedIn