Bion 3 – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

√ Verified Pass quality & scientific checked by advisor, read our quality control guidelance for more info

Bion 3 merupakan obat yang biasa digungsikan sebagai multivitamin atau sebagai vitamin tambahan bagi tubuh untuk dapat meningkatkan imun dan kesehatan penggunanya. Obat ini diproduksi oleh Merck Consumer Healthcare dalam bentuk tablet siap minum. Dalam penggunaannya, obat ini dapat dibeli dengan mudah di apotik terdekat sekitar anda tanpa harus menyertakan resep dari dokter.

Kandungan Bion 3

Bion 3 mengandung beberapa zat aktif dengan nama dan komposisi sebagai berikut:

  • Lactobacillus acidophilus
  • Bifidobacterium bifidum
  • Bifidobacterium longum
  • Vitamin A 800 mcg : Merupakan vitamin yang biasanya dibutuhkan pada organ mata dan bisa didapatkan dari buah seperti wortel, tomat, bayam, dan lainnya
  • Vitamin D3 5 mcg
  • Vitamin E 10 mg : Membantu menyehatkan dan regenerasi kulit
  • Vitamin C 60 mg : Meningkatkan daya tahan tubuh dengan kandungan anti oksidannya
  • Vitamin B1 1.4 mg
  • Vitamin B2 1.6 mg
  • Vitamin B3 18 mg
  • Vitamin B6 2 mg
  • Vitamin B12 1 mcg
  • Asam folat 200 mcg
  • Biotin 150 mcg
  • Pantothenic acid 6 mg
  • Kalsium 90 mg
  • Phosphorus 38 mg
  • Fe 5 mg
  • Magnesium 5 mg
  • Zinc 5 mg
  • Iodine 100 mcg
  • Manganese 1.2 mg
  • Chromium 25 mcg
  • Molybdenum 25 mcg
  • Selenium 30 mcg
  • Cl 4.5 mg
  • Kalium 5 mg

Fungsi Bion 3

Bion 3 memiliki fungsi atau indikasi untuk membantu mengobati beberapa jenis peyakit atau kondisi dibawah ini:

  • Digunakan untuk membantu meningkatkan sistem imunitas dalam tubuh penggunanya
  • Mampu membantu proses detoksifikasi racun akibat dari bakteri patogen
  • Digunakan untuk meningkatkan proses penyerapan vitamin
  • Meingkatkan daya tahan tubuh penggunanya

Dosis Penggunaan Bion 3

Dalam menggunakan Bion 3, pengguna haruslah makan terlebih dahulu atau dengan kata lain obat ini dikonsumsi sesudah makan. Setelah itu, konsumsi dengan air tanpa harus dikunyah atau dipecahkan terlebih dahulu.

Efek Samping Bion 3

Karena masuk ke dalam golongan obat vitamin atau multivitamin untuk kesehatan tubuh, Bion 3 tidak memiliki efek samping apapun yang mampu membayakan nyawa penggunanya.

Bion 3 diproduksi dengan bahan yang beragam dan juga aman bagi tubuh. Namun, jika ditemukan gejala lain atau pengguna mengalami efek samping lainnya yang semakin parah dan membahayakan setelah mengonsumsi Bion 3, segera hentikan pemakaian dan kunjungi dokter terdekat untuk mendapatkan penanganna pertamayang tepat dan juga saran selanjutnya.

Kontraindikasi Bion 3

Karena termasuk obat vitamin Bion 3 tidak memiliki kontraindikasi terhadap kondisi atau penyakit apapun. Selama tubuh pengguna nya dinilai kuat dan dalam kondisi cukup untuk mengonsumsi Bion 3, pengguna dapat mengonsumsinya dengan takaran atau dosis yang ditentukan. 

Hal-hal Yang Harus Diperhatikan 

Dalam mengonsumsi Bion 3, terdapat beberapa hal yang harus diperhatikan dengan baik dan jeli. Berikut dibawah ini macam-macam hal yang harus diperhatikan saat mengonsumsi Bion 3:

  • Jauhkan Bion 3 dari jangkauan anak, balita dan hewan peliharaan
  • Simpan Bion 3 di suhu ruangan yang sesuai sekitar 5 hingga 30 derajat celsius
  • Jauhkan Bion 3 dari paparan sinar matahari secara langsung
  • Simpan Bion 3 di tempat yang kering, sejuk dan tidak lembab.
  • Tidak diperkenankan untuk menggandakan dosis penggunaan Bion 3 tanpa sepengetahuan atau ijin dari dokter atau tenaga ahli medis lainnya.
  • Tidak diperkenankan mengonsumsi minuman alkohol selama menggunakan Bion 3
  • Seimbangkan dengan mengonsumsi makanan dan minuman yang sehat dan berserat
  • Usahana istirahat dan minum air yang cukup

Bion 3 Untuk Wanita Hamil

Sejauh ini belum ada penelitian atau pernyataan yang secara resmi menyatakan bahwa pengguna Bion 3 untuk wanita yang sedang hamil atau menyusui mampu membahayakan hidup pengguna, janin atau bayi yang sedang menyusu. Untuk pengguna dengan kodisi dua diatas, harap segera menghubungi dokter dan lakukan konsultasi dengan baik dan minta saran penggunaan yang tepat kepada dokter terkait dengan penggunaan Bion 3.

fbWhatsappTwitterLinkedIn