Oxycodone : Manfaat – dosis dan Efek Sampingnya

Oxycodone adalah obat yang digunakan untuk meringankankan nyeri sedang hingga parah[1]. Oxycodone termasuk dalam golongan obat yang dikenal sebagai analgesik opioid. Apa Itu Oxycodone? Berikut ini info mengenai Oxycodone, mulai dari indikasi hingga peringatannya: Indikasi Nyeri sedang sampai berat Kategori Obat resep Konsumsi Dewasa dan Lansia Kelas Analgesik (Opioid) Bentuk Tablet, Kapsul dan Larutan Kontraindikasi Depresi pernapasan, diketahui […]

Oxymetazoline : Manfaat – Dosis dan Efek Sampingnya

Oxymetazoline adalah obat yang digunakan untuk kemacetan di hidung yang disebabkan oleh berbagai kondisi termasuk flu biasa, sinusitis, demam, dan alergi. Apa Itu Oxymetazoline? Berikut ini info mengenai Oxymetazoline, mulai dari indikasi hingga peringatannya: Indikasi Hidung tersumbat Kategori Obat Bebas Konsumsi Anak-anak dan dewasa Kelas Dekongestan Hidung & Sediaan Hidung Lainnya / Dermatologis Lainnya Bentuk Larutan Kontraindikasi Hidung: Penyakit koroner akut, asma jantung, […]

Oxytocin : Manfaat – Dosis dan Efek Sampingnya

Oxytocin merupakan obat yang di gunakan untuk menginduksi persalinan atau memperkuat kontraksi uterus, atau untuk mengontrol perdarahan setelah melahirkan. Apa Itu Oxytocin? Berikut ini info mengenai Oxytocin, mulai dari indikasi hingga peringatannya: Indikasi Perdarahan pascapartum, aborsi, Induksi Persalinan,Tes tantangan oksitosin untuk mengevaluasi gawat janin, Memfasilitasi Laktasi Kategori Obat resep Konsumsi Dewasa Kelas Obat yang Bekerja […]

10 Camilan Sehat untuk Bayi

Makanan yang dikonsumsi anak-anak dari usia balita tentu harus mendapatkan perhatian khusus. Bahkan untuk camilannya sendiri balita sangat disarankan mendapatkan camilan sehat yang dapat membantu mendorong kesehatan mereka dikemudian hari. Mengkonsumsi makanan dan camilan sehat serta melakukan olahraga rutin dan istirahat cukup merupakan faktor penting untuk meningkatkan berbagai kemampuan balita. Beberapa manfaat memberikan camilan sehat […]

Sisomicin: Manfaat – Dosis dan Efek Samping

Obat sisomicin digunakan untuk melawan mikroorganisme yang resisten terhadap aminoglikosida lain dengan mekanisme nonenzimatik. Obat ini digunakan hanya pada orang dewasa. Apa Itu Obat Sisomicin? Untuk mengetahui obat sisomicin mulai dari indikasi, kelas, kontraindikasi, sampai dengan kategori penggunaan pada ibu hamil atau menyusui, berikut infonya: Indikasi  Pyoderma, stafilokokus yang rentan Kategori  Obat terbatas Konsumsi  Dewasa […]

Suprofen: Manfaat, Dosis dan Efek Samping

Suprofen adalah senyawa aromatis ketone yang memiliki sifat sebagai obat antiinflamsi non steroid. Obat ini menghambat sintesis prostaglandin. Suprofen ditemukan oleh Wood dan rekannya. Obat ini diterima FDA pada tanggal 23 Desember 1988. Apa itu Suprofen? Di bawah ini adalah informasi tentang suprofen yang disajikan dalam bentuk tabel. Informasi tersebut indikasi, kontraindikasi, dan lain sebagainya: […]

Kulit Kering: Penyebab, Gejala dan Cara Mengobati

Kulit kering atau xerosis merupakan salah satu dermatosis yang umumnya menyerang orang dari berbagai usia dengan berbagai jenis kulit yang berbeda pada area tubuh yang berbeda pula. Kulit kering ini terkait dengan penebalan kulit dan penipisan kulit yang dipicu oleh faktor eksogen (seperti : iklim, lingkungan, gaya hidup) dan endogen (seperti: obat-obatan, fluktuasi hormon, penyakit […]

Sodium Chloride: Manfaat – Dosis dan Efek Samping

Sodium chloride atau yang biasa disebut dengan garam atau garam dapur merupakan garam utama yang terdapat pada air laut dan cairan ekstraseluler pada banyak organisme multiseluler. Sodium chloride tersedia di pasaran sebagai obat resep atau obat bebas. Obat ini diterima oleh FDA pada tanggal 9 Desember 1970 dan digunakan untuk menangani kadar natrium yang rendah […]

Lacidipine: Manfaat, Dosis dan Efek Samping

Lacidipine adalah obat yang termasuk ke dalam antagonis kalsium. Obat ini bekerja dengan mempengaruhi cara kalsium masuk ke sel otot tertentu di pembuluh darah Anda. Obat ini digunakan untuk mengobati tekanan darah tinggi (hipertensi). Apa Itu Lacidipine? Berikut ini merupakan keterangan dari lacidipine yang akan dijelaskan mulai dari indikasi hingga peringatannya: Indikasi Obat untuk hipertensi Kategori […]

Labetalol: Manfaat, Dosis dan Efek Samping

Labetalol adalah penghambat beta (beta blocker) yang dapat mempengaruhi jantung dan pembuluh darah. Obat yang dapat digunakan sendiri atau dikombinasikan dengan obat lain untuk mengobati tekanan darah tinggi (hipertensi). Apa Itu Labetalol? Berikut ini merupakan keterangan dari labetalol yang akan dijelaskan mulai dari indikasi hingga peringatannya: Indikasi Obat untuk anestesi hipotensi, pengobatan darurat hipertensi, hipertensi setelah infark miokard […]

Fluocinolone: Manfaat, Dosis dan Efek Samping

Fluocinolone topikal (untuk kulit) adalah obat steroid yang digunakan untuk mengobati peradangan dan gatal-gatal yang disebabkan oleh kondisi kulit yang merespons pengobatan steroid. Fluocinolone topikal juga dapat digunakan untuk tujuan yang tidak tercantum dalam panduan pengobatan. Apa Itu Fluocinolone? Berikut ini info mengenai Fluocinolone, mulai dari indikasi hingga peringatannya:  Indikasi Fluocinolone memiliki aksi antiinflamasi lokal, imunosupresan, […]

Hernia Epigastrik: Penyebab, Gejala dan Cara Mengobati

Hernia epigastrik merupakan kondisi yang cukup umum dengan prevalensi dilaporkan hingga 10%. Sekitar 2-3% dari semua kasus hernia abdominal merupakan hernia epigastrik. Apa itu Hernia Epigastrik? Hernia epigastrik ialah tonjolan yang terjadi pada bagian atas dinding perut, pada area yang disebut sebagai epigastrium, yang mana terletak di atas pusar dan di bawah tulang dada. Hernia […]