Kemiderm – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Cara Penggunaan

Kemiderm merupakan obat berbentuk krim/cream yang berfungsi mengobati penyakit infeksi yang menyerang kulit dimana kondisi ini biasanya akan disertai dengan radang. Di dalam Kemiderm, terkandung zat aktif hydrocortisone yang mana ia masuk ke dalam jenis kortikosteroid dan juga chloramphenicol. Obat yang diproduksi oleh Berlico Mulia Farma ini termasuk ke dalam obat resep. Jadi, untuk membelinya […]

Iflacort – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Cara Penggunaan

Iflacort merupakan obat berbentuk krim yang mana kandungan yang ada di dalam obat ini masuk ke dalam kategori kortikosteroid. Seperti yang kita tahu bahwa obat-obatan yang termasuk ke dalam kortikosteroid merupakan obat untuk mengatasi peradangan atau inflamasi yang terjadi ada kulit. Kondisi ini biasanya diakibatkan oleh eksim, gigitan serangga, maupun juga bisa disebabkan karena dermatitis kontak. […]

Esperson – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Esperson adalah salah satu obat yang mampu berperan sebagai anti alergi, anti inflamasi dan antieksudatif sehingga mampu meringankan eksim, dermatitis kontak dan juga mengurangi rasa gatal karena gigitan serangga. Obat ini diproduksi dalam bentuk tube cream oleh Sanofi Aventis. Pengguna bisa menggunakan Esperson dengan membelinya di apotik atau toko obat resmi dan berlisensi dengan menyertakan […]

Domesone – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Domesone termasuk ke dalam golongan obat keras yang hanya bisa didapatkan dengan menggunakan resep dokter. Komposisi Domesone tersedia dalam bentuk sediaan taplet, setiap taplet Domesone mengandung 0,5 mg deksametason dan 2 mg deksklorfeniramin maleat. Indikasi Domesone diindikasikan untuk meredakan reaksi alergi pada saluran pernapasan, kulit dan mata, antara lain : dermatitis / eksim atopik, dermatitis […]

Celestik – Fungsi – Obat Apa – Dosis dan Efek Samping

Celestik merupakan obat alergi yang termasuk ke dalam golongan obat keras yang hanya bisa didapatkan dengan menggunakan resep dokter. Komposisi Celestik tersedia dalam bentuk sediaan tablet dan sirup, setiap tablet Celestik mengandung 0,25 mg betametason dan 2 mg deksklorfeniramin maleat. Indikasi Celestik diindikasikan untuk pengobatan berbagai reaksi alergi pada saluran pernapasan, kulit dan mata, seperti […]

Celestamine – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Komposisi Celestamine tersedia dalam 2 bentuk sediaan, yaitu tablet dan sirup. Setiap tablet dan setiap 5 mL sirup Celestamine mengandung 0,25 mg betametason dan 2 mg deksklorfeniramin maleat. Indikasi Celestamine diindikasikan untuk pengobatan berbagai reaksi alergi pada : saluran pernapasan, kulit dan mata, seperti asma bronkial, rhinitis alergi, dermatitis / eksim atopik, dermatitis kontak, keratitis, […]