10 Bahaya Akibat Kekurangan Magnesium bagi Tubuh

Magnesium merupakan salah satu jenis mineral yang penting dan begitu dibutuhkan oleh tubuh. Seperti yang kita tahu mencukupi kebutuhan magnesium merupakan hal yang tepat jika anda tidak ingin mengalami beberapa gangguan kesehatan seperti kram otot, insomnia atau bahkan rasa gelisah yang terus menerus. Mencukupi kebutuhan tubuh akan magnesium dapat dilakukan dengan cara mengkonsumsi makanan yang […]

88 Bahaya Akibat Kekurangan Vitamin A, B, C, D, E, K

Vitamin adalah salah satu senyawa organik atau zat yang memiliki fungsi vital bagi tubuh, yaitu sebagai pengatur atau enzim pada proses metabolisme setiap organisme. Vitamin memegang peranan yang sangat penting dalam tubuh kita, di mana peranan tersebut tidak dapat digantikan oleh senyawa lainnya. Pada dasarnya tubuh kita hanya memerlukan senyawa ini dalam jumlah yang tidak […]

9 Akibat Kekurangan dan Kelebihan Yodium pada Tubuh

Tubuh kita mempunyai kebutuhan yang bermacam-macam . Berbagai zat harus diserap oleh tubuh kita demi terciptanya fungsi tubuh yang normal dan juga lancar. Zat- zat yang dibutuhkan oleh tubuh jumlahnya banyak sekali. Hal itu karena fungsi tubuh juga sangat banyak. Di dalam tubuh manusia terdapat organ- organ yang sangat kompleks. Tubuh manusia bersirkulasi dan bekerja […]

Akibat Kekurangan Besi dan Magnesium dalam Tubuh

Zat besi dan megnesium merupakan zat gizi yang sangat dibutuhkan tubuh, keduanya banyak berperan dalam sistem metabolisme tubuh. Berikut ini manfaat kedua zat tersebut dan bagaimana akibat kekurangan besi dan magnesium dalam tubuh. Zat Besi zat besi adalah salah satu jenis mineral yang sangat bermanfaat bagi kesehatan tubuh. Sebanyak 2/3 zat besi yang ada dalam […]

5 Akibat Kekurangan Gizi pada Balita, Anak dan Orang Dewasa

Akibat kekurangan gizi tidak boleh disepelekan alasannya adalah bisa menyebabkan gangguan kesehatan yang fatal. Kesehatan merupakan sesuatu yang penting di dalam tubuh manusia. Tanpa kesehatan, manusia tidak bisa menjalankan hidupnya secara normal. Tahukah anda jika di Indonesia kasus kekurangan gizi masih banyak sekali terjadi, terutama pada balita, anak-anak maupun orang dewasa. Anak-anak yang kekurangan gizi […]

4 Bahaya Kelebihan AA dan DHA pada Bayi dan Anak-anak

Dewasa ini banyak sekali produk-produk yang menawarkan kandungan AA dan DHA terutama dalam susu formula. DHA atau atau asam dokosaheksanoenoat merupakan lemak utama yang berfungsi untuk membantu dalam pembentukan otak, retina mata dan jantung. Kebutuhan nutrisi manusia ini sangat penting untuk dipenuhi terutama untuk perkembangan otak bayi pada masa kehamilan sampai bayi berumur sekitar 18 […]

Bahaya Kekurangan Kalium Bagi Tubuh

Tubuh manusia membutuhkan kalium untuk mendukung fungsi semua jaringan tubuh. Bahkan sel dan organ tubuh juga memerlukan kalium untuk menjalankan fungsinya. Kalium bisa menjadi sumber elektrolit yang berperan untuk membuat jantung dan otot bisa berkontraksi dengan baik. Kalium menjadi sumber mineral yang sangat dibutuhkan oleh tubuh karena mempengaruhi sistem tubuh secara langsung. Tubuh bisa mendapatkan […]