Operasi Usus Buntu – Metode, Biaya dan Perawatan

Usus buntu cukup membuat sebagian orang merasa ngeri, apalagi ketika harus berhadapan dengan operasi usus buntu yang menjadi solusinya. Proses operasi usus buntu bila dibayangkan jelas akan terasa menakutkan karena membayangkan risikonya. Untuk menangani masalah usus buntu, sebaiknya Anda lebih dulu mengenali seperti apa operasi usus buntu itu, mulai dari metode, biaya, dan juga perawatan […]

28 Cara Menghilangkan Angin dalam Perut secara Alami

Pencernaan tubuhlah yang menyebabkan perut terkadang terasa kembung dan penuh dengan angin. Sebagai hasilnya, tubuh akan mengeluarkan gas melalui proses buang angin maupun bersendawa. Ketika angin atau gas menumpuk di dalam saluran pencernaan, otomatis perut kembung adalah akibatnya di mana ini sama sekali tidak nyaman. Lalu, apakah cara menghilangkan angin dalam perut? (Baca juga: cara […]

8 Dokter Spesialis yang Paling Dibutuhkan di Indonesia

Seperti kita tahu, profesi dokter memiliki banyak cabang, namun dokter spesialis apa sajakah yang paling dibutuhkan di Indonesia saat ini? Indonesia sebagai salah satu negara yang masih berkembang masih cukup memiliki banyak kekurangan, termasuk banyaknya jenis penyakit yang menjadi keresahan masyarakat. Di bawah ini merupakan daftar dokter spesialis di Indonesia yang sangat membantu. (Baca juga: […]

6 Kategori Jenis-jenis Operasi Bedah untuk Dikenali

Operasi bedah atau yang juga disebut dengan pembedahan merupakan sebuah spesialisasi dalam dunia kedokteran. Tujuan dari pembedahan biasanya adalah untuk mengobati luka atau penyakit dengan memanfaatkan operasi instrumen atau manual. Ahli bedah bisa saja dokter biasa, dokter hewan atau dokter gigi yang memang berkemampuan atau berspesialisasi di dalam bidang ilmu bedah. Jenis-jenis operasi bedah cukup […]

10 Efek Samping Operasi Usus Buntu untuk Diwaspadai

Usus buntu adalah sebuah penyakit yang tentunya ada kaitannya erat dengan masalah usus di mana kondisi yang diderita adalah pembengkakan yang membuat sakit dan memicu infeksi usus. Usus buntu sendiri sebetulnya merupakan bagian organ tubuh manusia juga dan bukan hanya menjadi istilah penyakit. Organ dengan bentuk kantong tipis berukuran kecil 5-10 cm itu adalah usus […]

4 Resiko Operasi Ring Jantung untuk Penderita Jantung Koroner

Ada cukup banyak jenis-jenis penyakit jantung, namun yang paling memerlukan operasi ring jantung sebagai solusinya adalah para pengidap penyakit jantung koroner. Para dokter ahli jantung menyatakan bahwa penderita jantung koroner mulai membutuhkan ring jantung ketika bagian jantung sudah memiliki penyempitan pembuluh darah koroner. Plak besar merupakan sebuah hambatan bagi darah untuk mengalir lancar. Operasi ring […]

12 Gejala Asam Urat pada Kaki untuk Diwaspadai

Asam urat juga diketahui sebagai sebuah penyakit yang bernama gout di mana penderitanya akan merasakan adanya rasa nyeri, bengkak serta sensasi panas yang tak tertahankan di bagian sendi. Walaupun asam urat dapat dialami di bagian sendi manapun, tapi bagian kaki adalah yang paling sering dan umum, yakni di bagian jari kaki, pergelangan, serta lutut. Sebelum […]

13 Obat Nyeri Tulang Kaki Alami

Apakah Anda sering merasakan nyeri tulang kaki? Rasa sakit yang cukup intens berpotensi juga menjadi gejala dari adanya pengapuran tulang atau pengapuran sendi. Rasa sakit sendi, seperti misalnya yang paling sering adalah nyeri sendi lutut berkemungkinan adalah tanda adanya penipisan bagian bantalan tulang rawan. Faktor peningkat risiko akan hal ini adalah faktor keturunan maupun faktor […]

4 Cara Menyembuhkan Mata Juling – Tanda Awal dan Diagnosa

Mata juling tentu sudah tak asing lagi bagi kita dan pastinya tak sulit untuk langsung membayangkan seperti apa kondisi kelainan mata satu ini. Strabismus adalah istilah medis yang sering digunakan untuk menyebut mata juling ini. Ketika dua mata tidak berada di tempat yang sama, inilah yang dinamakan dengan mata juling. Orang-orang dengan masalah gangguan pengendalian […]

24 Cara Mengurangi Keringat Berlebih di Badan Secara Alami

Berkeringat merupakan sesuatu yang baik sebenarnya karena racun dari dalam tubuh juga dapat dikeluarkan melalui keringat. Namun bila keringat keluar secara berlebihan, maka ini akan membuat seseorang merasa tak nyaman. Kondisi di mana keringat keluar berlebih dinamakan juga sebagai hiperhidrosis, khususnya bila keringat terus-menerus keluar banyak di bagian telapak kaki, telapak tangan serta ketiak. Meski […]

26 Cara Mengobati Mata Bengkak dan Sakit Paling Ampuh

Penyebab mata bengkak cukup beragam dan biasanya pembengkakan tersebut juga bakal disertai dengan rasa sakit. Bila Anda mencari cara mengobati mata bengkak yang ampuh, ada beberapa rekomendasi yang bisa Anda simak di bawah ini. Baik itu disebabkan oleh alergi, bintitan, cedera, sembab karena menangis, kurang tidur atau karena penyakit tertentu, berikut solusinya. (Baca juga: penyebab […]

Operasi Lipoma – Metode, Biaya, Risiko dan Perawatan

Sebagian besar orang pasti sudah pernah mendengar apa itu lipoma, namun ada juga yang tak mengerti betul kondisi kesehatan satu ini. Lipoma dikenal sebagai benjolan pada tubuh di mana ini dianggap sebagai benjolan lemak yang pertumbuhannya di antara lapisan otot dan kulit tidaklah begitu cepat. Benjolan lipoma pun tak akan terasa sakit ketika ditekan oleh […]