“Sebentar, terlalu tanggung untuk meninggalkan pekerjaan” “Nanti saja, sepertinya toiletnya kotor” “Jangan sekarang, toiletnya terlalu jauh” Hmm begitu banyak alasan yang dilontarkan hanya sekedar untuk menahan buang air kecil. Kencing yang ditahan dianggap sepele, padahal bila terlalu sering hal ini akan berbahaya bagi kesehatan lho. Apa saja bahaya menahan kencing yang seringkali diabaikan? Disfungsi Otot […]
Tag: kencing
Buang air kecil atau kencing merupakan salah satu aktivitas yang paling sering di lakukan. Dengan melakukan kencing, sama saja kita membuang racun di dalam tubuh. Bisa di katakan, kencing merupakan salah satu kegiatan yang menyehatkan. Bahkan, banyak dokter menyarankan agar kita langsung kencing saat terasa. Maksudnya adalah, kita di himbau untuk tidak menahan kencing terlalu […]
Setiap orang pasti pernah mengalami peristiwa ‘pipis’ atau kencing. Yakni mengeluarkan air seni melalui bagian organ saluran air kencing. Jika pada wanita melalui vagina, sedangkan pada organ laki – laki di sebut dengan penis. Meskipun sama –sama mengeluarkan air seni, namun baik laki – laki dan perempuan memiliki organ yang berbeda bentuknya. (Baca Juga: Akibat Usus […]
Terapi infeksi saluran kemih merupakan upaya terbaik yang diberikan pada anak dan dewasa yang terserang infeksi atau sedang mengalami gejala. Infeksi saluran kemih tidak termasuk sebagai penyakit yang mudah menular pada orang lain karena perkembangan penyakitnya digerakkan oleh jenis bakteri dan bukan virus. Jenis bakteri Beberapa jenis bakteri yang menyerang jaringan kandung kemih dan menginfeksi saluran […]
Infeksi saluran kemih dapat dianggap sebagai sebuah keadaan di mana organ yang masih dalam golongan sistem kemih terkena infeksi. Baik itu kandung kemih, ureter, uretra, maupun ginjal, semuanya ini bisa saja terkena infeksi sewaktu-waktu dan siapapun mampu mengalaminya. Hanya saja, kasus infeksi saluran kemih biasanya lebih cenderung terjadi pada wanita karena saluran uretranya terbilang lebih […]
Normalnya, jika tubuh kita sehat maka urin kita akan berwarna kuning pucat. Namun pada beberapa kasus, urin bisa berubah warna menjadi kuning tua atau bahkan kemerahan. Urin adalah produk ekskretoris cairan yang mengandung air yang dihasilkan dalam proses metabolisme yang terjadi di dalam sel-sel hidup. Adapun beberapa bahan limbah yang larut di dalam air yang […]
Cara mengobati anyang anyangan perlu diketaui oleh masyarakat luas sebab anyang-anyangan yang tidak segera diobati akan menyebabkan komplikasi yang serius. Ketidaknyamanan yang terjadi saat seseorang terkena anyang anyangan membuat orang yang terkena anyang-anyangan harus segera menghilangkan gejala anyang-anyangan tersebut. Anyang anyangan sebenarnya penyakit yang berhubungan dengan infeksi saluran kemih. Saat saluran kemih terinfeksi akibatnya orang […]
Di dalam tubuh kita terdapat sistem saluran kencing yang terdiri dari beberapa organ di dalamnya dimulai dari ginjal, ureter, kandung kemih dan uretra. Pada saluran kencing inilah proses pembuatan urin atau air seni terjadi. proses saluran ini berawal dari ginjal dimana darah akan disaring untuk memilih racun dan kotoran dalam darah untuk dibuang melalui ureter […]
Dalam tubuh manusia terdapat proses penyaringan zat-zat yang kita makan. Ketika makanan itu masuk, maka tubuh secara otomatis akan menyerap zat-zat yang berguna bagi tubuh dan membuang zat-zat yang beracun bagi tubuh. Proses pembuangan itu ada yang menghasilkan keringat, feses dan urine. Dalam beberapa kasus, tidak semua zat yang baik akan bisa disimpan oleh tubuh. Tentu […]
Kandung kemih atau tempat penampung air seni jika sudah penuh maka secara alami otot otot di sekitarnya akan memberi sinyal ke otak agar kita segera membuangnya, dengan cara memberikan rasa tidak nyaman pada perut bagian bawah, misalnya perut menjadi mulas, pinggang pegal, perut kembung dan mual. Jika anda masih menunda nunda untuk buang air kecil, […]
Buang air kecil memang menjadi aktifitas untuk mengeluarkan semua kotoran dan zat-zat dalam tubuh yang tidak diperlukan oleh tubuh. Pada dasarnya buang kecil yang normal bisa antara 4 hingga 8 kali dalam sehari penuh. Kurang atau lebih dari jumlah itu maka bisa menjadi indikasi serius untuk masalah kesehatan. Biasanya buang air kecil lebih sering dilakukan pada […]
Kebanyakan dari kita tidak mengetahui apa yang menyebabkan anyang anyangan, padahal kita sering mengatakan bahwa gangguan pada saat buang air kecil ini yakni “anyang-anyangan”. Untuk istilah kedokteran, anyang-anyangan tidak bisa disebut dengan anyang-anyangan. Namun anyang-anyangan disebut dengan infeksi saluran kemih. Anyang-anyangan itu bisa menimbulkan rasa ingin buang air kecil namun ketika buang air kecil air seni […]