Hati hati Konsumsi Makanan Ini, Menjadi Pemicu Munculnya Kanker

√ Verified Pass quality & scientific checked by advisor, read our quality control guidelance for more info

Sekarang ini pada banyak negara berkembang sedang melakukan sebuah upaya guna mewajibkan perusahaan-perusahaan makanan dan minuman kemasan untuk mewajibkan mengaplikasikan label terhadap produksi yang dihasilkan guna menentukan dan mengetahui tentang kandungan nilai gizi di dalamnya. Contohnya adalah seperti yang ada di Inggris, adalah Badan Standar Makanan Minuman Inggris berhasil mengembangkan sistem pencitraan terhadap nutrisi dalam kandungan makanan atau minuman sebagai salah satu cara guna memastikan bahwa konsumen mampu melihat dan menilai dengan jelas terhadap nilai-nilai gizi di dalam produk yang dijual tersebut.

Sekarang ini pada banyak negara berkembang sedang dilakukan sebuah upaya guna mewajibkan perusahaan-perusahaan makanan dan minuman kemasan untuk mewajibkan mengaplikasikan label terhadap produksi yang dihasilkan guna menentukan dan mengetahui tentang kandungan nilai gizi di dalamnya. Contohnya adalah seperti yang ada di Inggris, adalah Badan Standar Makanan Minuman Inggris berhasil mengembangkan sistem pencitraan terhadap nutrisi dalam kandungan makanan atau minuman sebagai salah satu cara guna memastikan bahwa konsumen mampu melihat dan menilai dengan jelas terhadap nilai-nilai gizi di dalam produk yang dijual tersebut.

Apakah keuntungan diberlakukannya sistem tersebut di atas ?

Sistem di atas memungkinkan para konsumen untuk berhati-hati dalam memilih makanan / minuman yang sesuai dengan selera tetapi bergizi, merupakan makanan yang pas dengan bahan-bahan tertulis pada permukaan kemasan produk yang anda pilih. Nah gerakan ini bertujuan supaya calon pembeli mau memilih dan membeli produk dengan memperhatikan tingkat gizi yang lebih baik dibandingkan dengan melihat jenis-jenis makanan yang rendah nutrisi.

Sistem serupa juga diadopsi oleh Negara Perancis yaitu berlabel FSAm – NPS yang juga diaplikasikan baru – baru ini di Belgia.

Beberapa riset menunjukkan bahwa mereka yang rutin mengonsumsi makanan / minuman rendah nutrisi akan rentan terserang penyakit Kanker, sehingga perlu adanya keseimbangan antara pihak konsumen dengan penyedia produk. Si konsumen agar berhati-hati dalam berbelanja kebutuhan pokok dapur agar bahan makanan atau minuman yang hendak dibeli mengandung nutrisi dalam jumlah cukup sedangkan produsen makanan wajib menyediakan produk-produk makanan yang bernutrisi.

Apakah makanan rendah nutrisi beresiko memicu Penyakit Kanker muncul ?

Riset terbaru yang dilakukan oleh Institut Nasional Perancis mengenai Kesehatan dan Penelitian Medis di Paris bekerjasama dengan spesialis dari berbagai lembaga penelitian lainnya dalam satu negara, menerbitkan hasil penelitian mereka dalam jurnal berlabel “PLOS Medicine“. Dimana para peneliti menganalisis data-data terdiri dari 471.495 peserta yang secara sukarela mengikuti penelitian “ European Prospective Investigation Into Cancer anda Nutrition “ untuk periode tindak lanjut dengan rat-rata adalah membutuhkan jangka waktu 15,3 tahun, para relawan memberikan informasi tentang kebiasaan mereka melakukan diet serta terkait dengan informasi medis lainnya termasuk riwayat Kanker. Nah dari masing-masing peserta ditemukan 49.794 positif didiagnosis menderita Penyakit Kanker.

Nah penelitian lebih lanjut hingga saat ini ditemukan sejumlah hasil yang masih mengkhawatirkan dan memperkuat pemikiran dan keputusan bahwa adanya hubungan dan peningkatan resiko Kanker apabila peserta tersebut di atas mengonsumsi makanan bergizi rendah.

Hal tersebut di atas mendorong dan mendukung pembuat kebijakan agar mencantumkan nutrisi dalam label makanan atau minuman yang mereka keluarkan.

Kebijakan Pemberian Label Gizi Pada Kemasan

Berdasarkan riset yang diberikan oleh Institut Nasional Perancis lebih lanjut menjelaskan bahwa para ilmuwan mulai menghitung proses terjadinya hubungan antara makanan dengan ragam kualitas nutrisi dan yang bersangkutan rentan terkena Kanker.

Dalam makalah studi mereka melaporkan bahwa peserta yang diberikan produk makanan tertentu dengan disertai kualitas gizi lebih rendah rata-rata setelah itu merasa badan mereka kurang nyaman, nah jika ini dibiarkan berlarut-larut maka akan mempunyai resiko lebih tinggi mereka terserang Penyakit Kanker.

Lebih lanjut penelitian yang dilakukan oleh ‘Medical News Today’ adalah memfokus kepada keterbatasan dari penelitian yang dilakukan adalah menganalisis data yang dilaporkan oleh peserta sendiri, sehingga kelengkapan data yang diterima belum tentu akurat. Meskipun demikian, kekuatan studi memiliki keunggulan yaitu pada ukuran dan kaya akan informasi dari luar yang dengan mudah bisa diakses lalu memperoleh evaluasi oleh tim.

Masing – masing riset berpikir dan menyimpulkan bahwa temuan – temuan mereka tersebut di atas sudah cukup solid guna menyerukan tentang implementasi kebijakan – kebijakan menjadi lebih baik dilakukan secara bersama – sama oleh beberapa negara, khusus mengenai bagaimana makanan / minuman kemasan wajib diberi label nilai gizi yang tepat. Tujuannya adalah untuk mendorong orang – orang agar lebih selektif memilih makanan / minuman yang tepat.

Nah berdasarkan atas penjelasan dari kami tersebut di atas, mulai sekarang anda harus berhati – hati dan lebih jeli dalam memilih atau membeli makanan dan minuman berlabel di supermarket. Teliti kandungan nutrisinya seperti yang dijelaskan tersebut di atas bahwa makanan rendah nutrisi rentan memicu anda terserang Penyakit Kanker. Segeralah beralih kepada makanan yang jelas kadar nutrisinya tinggi.

fbWhatsappTwitterLinkedIn