Doxorubicin Actavis merupakan salah satu jenis obat yang secara umum digunakan untuk membantu kemoterapi untuk mengatasi penyakit kanker seperti kanker payudara, kanker tiroid hingga sarcoma tulang. Obat ini diproduksi dalam bentuk cairan suntik atau vial oleh Actavis. Untuk bisa menggunakan Doxorubicin Actavis, pengguna harus membelinya di apotik atau toko obat terdekat dengan menyertakan resep resmi dari dokter.
Kandungan Doxorubicin Actavis
Doxorubicin Actavis mengandung zat aktif dengan nama Doxorubicin HCl.
Fungsi Doxorubicin Actavis
Doxorubicin Actavis mampu meringankan dan menyembuhkan beberapa jenis penyakit dan kondisi seperti contohnya:
- Digunakan untuk membantu kemoterapi penyakit kanker
- Mampu menyembuhkan karsinoma payudara
- Digunakan untuk mengatasi kanker ovarium
- Mampu menyembuhkan kanker tiroid
- Digunakan untuk mengobati kanker pada lambung
- Dapat menyembuhkan limfoma maligna atau disebut dengan penyakit Hodgkin
- Dapat digunakan untuk mengobati leukemia lomfoblastik akut
- Dapat difungsikan sebagai obat karsinoma kandung kemih
- Mampu menyembuhkan neuroblastoma
- Digunakan untuk mengatasi tumor Wilm
- Mampu menyembuhkan sarcoma pada tulang dan jaringan lunak
- Digunakan untuk mengonati karsinoma bronkogenik
Dosis Penggunaan Doxorubicin Actavis
Untuk mengobati dan menangani penyakit diatas, Doxorubicin Actavis harus disesuaikan berdasarkan kondisi yang dialami oleh penggunanya. Maka, berikut macam dosis yang bisa digunakan oleh pengguna Doxorubicin Actavis:
- Untuk pengguna usia dewasa dan anak dengan monoterapi, diberikan dosis sebanyak 2 mg setiap minggu
- Jika diberikan berdasarkan luas permukaan tubuh, diberikan sebanyak 60 hingga 70 mg setiap 3 minggu sekali dan diturunkan menjadi 30 hingga 40 mg setiap 3 minggu sekali
- Untuk pengguna intravesikal usia dewasa, usia lanjut dan anak, diberikan sebanyak 50 mg dalam 50 mL
Efek Samping Doxorubicin Actavis
Meskipun dapat membantu mengatasi dan mengobati beberapa jenis penyakit, Doxorubicin Actavis juga mampu menimbulkan efek samping yang mengganggu pengguna. Berikut macam efek samping Doxorubicin Actavis yang harus anda ketahui:
- Pengguna dimungkinkan mengalami trombositopenia
- Pengguna akan mengalami anemia
- Pengguna dapat merasa mual dan muntah
- Pengguna cenderung mengalami penekanan sumsum tulang belakang
- Pengguna mampu mengalami takikardia
- Pengguna akan merasa demam dan lemas
- Pengguna cenderung mengalami alopesia
- Pengguna dapat mengalami diare
Kontaraindikasi Doxorubicin Actavis
Untuk menggunakan Doxorubicin Actavis, perlu diketahui dengan baik beberapa jenis kondisi yang tidak diperbolehkan untuk dikenakan penggunaan Doxorubicin Actavis karena dimungkinkan akan menimbulkan kontraindikasi. Berikut kondisi tersebut:
- Tidak boleh dikonsumsi oleh pengguna yang mengalami alergi terhadap penggunaan Doxorubicin Actavis
- Tidak boleh digunakan penderita penekanan sumsum tulang belakang yang sebelumnya menggunakan obat tumor lainnya
- Tidak disarankan diberikan kepada penderita penyakit jantung
- Tidak boleh diresepkan kepada penderita striktura uretra
- Tidak disarankan dikonsumsi oleh pendertia gangguan hati seperti sirosis hati
- Tidak diperbolehkan untuk dikonsumsi oleh penderita tumor urinaria
Hal-hal Yang Harus Diperhatikan
Dengan tujuan untuk menggunakan Doxorubicin Actavis dengan aman dan tepat, harus ditepati dan diperhatikan beberapa jenis kondisi dibawah ini, dinataranya:
- Jauhkan Doxorubicin Actavis dari jangakauan anak kecil
- Simpan Doxorubicin Actavis jauh dari hewan peliharaan
- Tidak boleh menyimpan Doxorubicin Actavis di kamar mandi
- Tidak disarankan untuk melakukan perubahan dosis tanpa persetujuan dari dokter
- Tidak disarankan untuk membekukan Doxorubicin Actavis
- Dilarang mengonsumsi alkohol selama pengobatan Doxorubicin Actavis
- Simpan Doxorubicin Actavis di ruangan yang kering dan sejuk
- Dilarang membuang Doxorubicin Actavis di WC atau saluran drainase lain kecuali memang dianjurkan seperti itu
Doxorubicin Actavis Untuk Wanita Hamil
Ditemukan pernyataan yang dengan tegas melarang pemberian Doxorubicin Actavis untuk pengguna dalam keadaan hamil atau menyusui. Hal tersebut diikuti dengan adanya penelitian yang menyebutkan bahwa pengguna dalam keadaan hamil atau menyusui jika menggunakan Doxorubicin Actavis dapat mengalami resiko tinggi yang membahayakan nyawa.