Bisolvon Kids – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Bisolvon Kids termasuk ke dalam golongan obat bebas terbatas yang bisa Anda dapatkan di toko obat atau apotek tanpa menggunakan resep dokter. Komposisi Setiap 5 mL Bisolvon Kids mengandung 4 mg bromheksin hidroklorida sebagai senyawa aktifnya Indikasi Bisolvon Kids diindikasikan untuk pengobatan batuk berdahak, bronkitis, sinusitis dan gangguan pernapasan lainnya akibat mukus / lendir berlebihan […]

Bisovell Plus – Fungsi – Obat Apa – Dosis dan Efek Samping

Bisovell Plus termasuk ke dalam golongan obat keras yang hanya bisa didapatkan dengan menggunakan resep dokter. Komposisi Bisovell Plus mengandung bisoprolol fumarat 2,5 mg dan hidroklorotiazid 6,25 mg Indikasi Bisovell Plus diindikasikan untuk pengobatan hipertensi / darah tinggi Mekanisme Kerja Obat Bisoprolol Bisoprolol merupakan salah satu obat antihipertensi golongan beta bloker, yaitu golonagn obat yang […]

Bital – Fungsi – Obat Apa – Dosis dan Efek Samping

Bital termasuk ke dalam kategori obat tradisional, yang bisa didapatkan secara bebas di toko obat atau apotek tanpa menggunakan resep dokter. Komposisi Bital merupakan obat berbentuk salep yang mengandung camphor 5%, menthol 2%, minyak anisi 1% dan minyak eucalyptus 2% Indikasi Bital diindikasikan untuk meredakan flu, hidung tersumbat, sakit kepala, sakit perut dan gatal akibat […]

Biodroxil – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Biodroxil termasuk ke dalam golongan obat keras yang hanya bisa didapatkan dengan menggunakan resep dokter. Komposisi         Biodroxil memiliki 2 bentuk sediaan, yaitu sirup kering dan kaplet: Setiap 5 mL sirup kering Biodroxil mengandung sefadroksil 125 mg Setiap 5 mL sirup kering forte Biodroxil mengandung sefadroksil 250 mg Setiap kaplet Biodroxil mengandung sefadroksil 500 mg atau […]

Biodiar – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Biodiar termasuk ke dalam golongan obat bebas yang bisa didapatkan di toko obat atau apotek tanpa menggunakan resep dokter. Komposisi Biodiar mengandung 630 mg attapulgite sebagai senyawa aktifnya Indikasi Biodiar diindikasikan untuk pengobatan diare Mekanisme Kerja Obat Sebagai makhluk hidup, kita pasti membutuhkan asupan makanan setiap harinya. Makanan yang kita makan akan dicerna di dalam […]

Bioderm – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Bioderm merupakan obat keras yang termasuk ke dalam golongan DOWA (Daftar Obat Wajib Apotek), yaitu obat keras yang bisa didapatkan di apotek tanpa menggunakan resep dokter. Komposisi Bioderm merupakan obat berbentuk krim yang mengandung antibiotik gentamisin sulfat 0,1% sebagai senyawa aktifnya. Indikasi Bioderm diindikasikan untuk mengobati infeksi kulit karena bakteri, misalnya folikulitis, furunculosis, dermatitis, impetigo, […]

Biocream – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Biocream termasuk ke dalam golongan obat bebas yang bisa didapatkan di apotek maupun toko obat tanpa menggunakan resep dokter. Komposisi Biocream adalah sediaan berbentuk krim ambifilik, yaitu krim yang memiliki distribusi lemak dan air yang merata, menggabungkan sifat-sifat emulsi minyak dalam air dan emulsi air dalam minyak Indikasi Biocream dapat digunakan untuk menjaga kelembaban kulit […]

Biodasin – Fungsi – Obat Apa – Dosis dan Efek Samping

Biodasin termasuk ke dalam golongan obat keras yang hanya bisa didapatkan dengan menggunakan resep dokter. Komposisi Setiap kapsul Biodasin mengandung antibiotik klindamisin 300 mg sebagai senyawa aktifnya Indikasi Biodasin diindikasikan untuk pengobatan berbagai infeksi bakteri, seperti infeksi berat akibat bakteri anaerob, vaginosis, pencegahan infeksi saat tindakan operasi, mencegah infeksi pada luka akibat gigitan hewan, serta […]

Betagentam – Fungsi – Obat Apa – Dosis dan Efek Samping

Betagentam termasuk ke dalam golongan obat keras yang hanya bisa didapatkan dengan menggunakan resep dokter. Komposisi Betagentam merupakan obat tetes mata yang mengandung betametason dihidrogenfosfat dan gentamisin sulfat Indikasi Betagentam diindikasikan untuk pengobatan infeksi mata akibat bakteri, seperti blefaritis dan konjungtivitis Mekanisme Kerja Obat Betametason Saat terjadi infeksi bakteri pada tubuh, sistem imun kita akan […]

Betadine Vaginal Preparations – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Betadine Vaginal Preparations termasuk ke dalam golongan obat bebas yang bisa Anda dapatkan di toko obat atau apotek tanpa menggunakan resep dokter. Komposisi Betadine Vaginal Preparations mengandung povidon iodin 10% Indikasi Betadine Vaginal Preparations diindikasikan untuk pengobatan infeksi lokal pada vagina, misalnya keputihan, kandidiasis, vaginitis. Selain itu, Betadine Vaginal Preparations juga bisa digunakan sebelum tindakan […]

Betaflox – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Betaflox termasuk ke dalam golongan obat keras yang hanya bisa didapatkan dengan menggunakan resep dokter. Komposisi Betaflox mengandung antibiotik ofloksasin 200 mg sebagai senyawa aktifnya Indikasi Betaflox diindikasikan untuk pengobatan berbagai infeksi bakteri, antara lain bronkitis pneumonia infeksi kulit sistitis tanpa komplikasi infeksi saluran kencing dengan komplikasi. Mekanisme Kerja Obat Bakteri merupakan makhluk hidup yang […]

Betaferon – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Betaferon termasuk ke dalam golongan obat keras yang hanya bisa didapatkan dengan menggunakan resep dokter. Komposisi Betaferon mengandung 0,25 mg interferon beta-1b sebagai senyawa aktifnya Indikasi Betaferon diindikasikan untuk pengobatan multiple sclerosis dengan >2 kali kekambuhan yang terjadi dalam 2 tahun terakhir. Gejala multiple sclerosis antara lain gangguan penglihatan, nyeri otot, cepat lelah  vertigo Mekanisme […]