Setelah awal tahun 2019 lalu sempat terdengar kabar Ustadz Arifin Ilham kembali drop dan banyak orang bertanya-tanya mengenai kondisinya benar atau tidak terserang kanker, kabar duka kini datang. Ustad Arifin Ilham tutup usia yang disampaikan oleh Aa Gym pada Rabu (22/5) pada jam 22.50 WIB melalui sebuah pesan singkat. Sang Ustad meninggal di Penang, Malaysia […]
Tag: nasofaring
Kanker nasofaring merupakan salah satu jenis kanker tenggorokan, dimana terjadi pada lapisan luar nasofaring. Kemoterapi sendiri merupakan pengobatan kanker menggunakan obat-obat kimia yang bertujuan untuk menghambat pertumbuhan dan penyebaran sel-sel kanker didalam tubuh, maupun juga membunuh sel-sel kanker tersebut. Menjadi salah satu metode pengobatan yang banyak dianjurkan oleh dokter, pengobatan kemoterapi juga memberikan efek samping […]
Kanker nasofaring menjadi salah satu jenis kanker yang berbahaya. Kanker jenis ini cukup sulit untuk diidentifikasi dan diobati. Salah satunya adalah karena letak nasofaring yang tersembunyi di belakang rongga hidung sehingga gejala kanker nasofaring kadang tidak dikenali. Kanker nasofaring juga termasuk salah satu kanker yang sulit diobati dengan cara operasi. Oleh karena itu, teknik pengobatan […]
Nasofaring adalah bagian dari faring atau tenggorokan yang berada di bagian belakang rongga hidung. Rongga hidung anda pada bagian ujungnya akan berhubungan dengan bagian nasofaring. Bagian ini juga mengarah ke arah lubang telinga. Meskipun tersembunyi, bukan berarti bagian ini bebas dari penyakit berbahaya. Kanker nasofaring adalah penyakit yang dapat membuat bagian ini menjadi sakit dan […]
Salah satu penyakit paling ganas yang bisa menyerang sistem THT adalah kanker nasofaring. Kanker ini menginfeksi bagian nasofaring yang terletak di belakang rongga hidung. Kanker nasofaring saat ini cukup banyak ditemukan di Indonesia. Negara-negara di Asia seperti Cina dan India juga banyak melaporkan warga negaranya yang mengidap kanker ini. Sebenarnya apa yang menyebabkan kanker nasofaring menginfeksi […]
Ketika anda sudah merasakan gejala kanker nasofaring, maka sebaiknya anda segera memeriksakan diri ke dokter. Kanker nasofaring yang anda derita bisa segera diobati jika segera diperiksakan ke dokter. Jika anda benar-benar mengidap kanker nasofaring, dokter akan menyarankan berbagai metode pengobatan kanker nasofaring sesuai dengan stadium kanker anda. Berikut ini berbagai jenis pengobatan kanker nasofaring yang kemungkinan […]
Kanker nasofaring menjadi salah satu penyakit yang saat ini banyak menyerang masyarakat Indonesia. Letak nasofaring yang tersembunyi membuat banyak orang masih tidak terlalu peduli dengan area ini. Sehingga, ketika bagian nasofaring terinfeksi kanker, kadang gejala yang ditimbulkan dianggap sebagai flu biasa. Jika sudah begini, pengobatan yang dilakukan tentu tidak maksimal. Sel kanker akan tumbuh semakin […]
Menjaga kesehatan sistem pernapasan dan pendengaran merupakan hal yang penting. Di area THT yang masuk ke dalam sistem pernapasan dan pendengaran, ada banyak penyakit berbahaya yang mengintai. Kanker laring, presbikusis, sinusitis, amandel, dan kanker tenggorokan merupakan berbagai contoh penyakit yang dapat menyerang area THT. Selain itu, anda juga bisa terinfeksi kanker nasofaring yang juga sangat […]