Usai kabar karena bleaching rambut dua kali Iko Uwais sempat dirawat di rumah sakit, ada lagi kasus yang juga diakibatkan oleh proses bleaching rambut. Kali ini berita datang dari seorang gadis Inggris yang kulit kepalanya mengalami luka bakar, kemerahan, dan terasa begitu panas usai dibleaching. Jika mewarnai rambut bertujuan agar penampilan lebih baik dan bahkan […]
Tag: kulit kepala
Kulit kepala kering dan kadang disertai rasa gatal? Penyebabnya bisa saja karena udara yang dingin dan kering atau karena faktor penuaan yang membuat produksi minyak alami pada kulit menurun dan tak lagi seefisien dulu. Lalu, apakah karena kulit kepala yang kering ini jadi menimbulkan ketombe? Kita perlu tahu apa perbedaan antara ketombe dan kulit kepala […]
Ketombe memang kelihatannya adalah masalah rambut dan kulit kepala yang sepele, tapi sebenarnya kalau dibiarkan hal ini akan menciptakan rasa tak nyaman pada si pemilik rambut dan kepala berketombe. Jika ingin bebas ketombe dan meningkatkan rasa percaya diri, kenapa tak coba manfaatkan lidah buaya sebagai solusi perawatan alami? Lidah Buaya Kombinasi Minyak Kayu Putih Lidah […]
Beberapa orang, khususnya wanita kerap kali dikhawatirkan oleh masalah kesehatan rambut. Rambut yang mudah rusak seperti patah, bercabang, kusam dan berketombe hingga rontok menjadi hal yang cukup mengganggu bukan? Ada sejumlah cara menyehatkan rambut dengan minyak kelapa yang bisa Anda coba di rumah secara praktis dan sederhana seperti berikut. Minyak Kelapa Campur Minyak Pohon Teh […]
Mungkin para orang tua kerap panik dan khawatir saat menjumpai kulit kepala anak yang masih bayi memerah yang bahkan tak jarang mengandung nanah. Sebaiknya, Anda menengok lebih dulu apa saja kemungkinan kondisi yang menyebabkannya sehingga Anda bisa mengerti apa yang kira-kira perlu dilakukan untuk mengatasi masalah kulit si kecil. Biang Keringat Miliria atau yang juga […]
Sebagian orang menganggap jika rambut mereka merupakan mahkota mereka. Tidak sedikit orang yang bahkan rela menghabiskan banyak uang hanya untuk merawat rambut mereka agar tetap terlihat indah. Oleh sebab itulah banyak juga orang yang akan pusing jika rambut ataupun kulit kepala mereka rusak. Salah satu hal yang palin sering dialami adalah masalah kulit kepala berkerak. […]
Kulit kepala bernanah dan perih dapat dialami oleh siapa saja dan biasanya relatif mudah untuk disembuhkan. Namun ketika sudah telah dan tidak segera ditangani kondisi ini akan menyebabkan berbagai penyakit berbahaya. Karena kepala manusia terdiri dari berbagai sarat yang begitu sensitive untuk menangkap reaksi. Sehingga kondisi ini akan dikhawatirkan memutus saraf tersebut. Selain itu anda […]
Benjolan di kepala adalah gejala yang mungkin saja dirasakan oleh setiap orang. Dampak yang ditimbulkan dari benjolan itu berbagai macam, bisa jadi akan berakibat pada penyakit yang serius untuk ditangani namun kadang sembuh dengan sendirinya. Namun yang jelas apapun resikonya benjola di kepala akan membuat anda merasa terganggu, terutama pada penampilan anda. meskipun demikian, anda […]
Salah satu masalah yang sering terjadi pada kulit kepala kita adalah munculnya bau tidak sedap. Hal ini bisa menimbulkan masalah salah satunya adalah masalah kepercayaan diri. Dengan bau yang tidak sedap kita mungkin akan menjadi minder untuk bertemu dengan orang lain. Biasanya sebagian orang menganggap penyebab kulit kepala bau bisa diatasi cukup dengan keramas saja. […]
Dalam kondisi normal, kepala manusia seharusnya terasa keras bila dipegang. Hal ini karena di bawah kulit kepala terdapat tulang tengkorak yang sangatlah keras. Namun ada beberapa kasus dimana kulit kepala terasa lembek bila dipegang. Ada banyak hal yang bisa menjadi penyebab kulit kepala lembek ini. Beberapa dokter mengatakan jika kulit kepala lembek ini tidaklah lah […]
Kulit kepala yang kering memang terasa tidak menyenangkan. Apalagi saat kondisi siang berkeringat akan membuat kepala anda terasa gatal dan akhirnya mengelupas yang menyebabkan rambut anda berketombe bahkan bisa berakhir dengan bahaya rambut rontok. Jika anda mengalami kondisi seperti ini pasti membuat anda merasa tidak percaya diri. Nah, jika anda tidak ingin mengalaminya maka hindarilah […]
Psoriasis adalah peradangan kulit menahun dengan gejala seperti kulit menjadi ruam memerah, menebal, kering, bersisik, kadang mengelupas. Penyakit ini bisa menyerang di berbagai bagian tubuh, namun lebih sering terjadi pada bagian kulit lutut, sikut, dan kulit kepala. Meskipun disebut penyakit menahun, gejala ini tidak langsung terjadi semuanya pada penderita. Umumnya gejala gatal dan ruam yang […]