Memiliki gigi dengan kondisi kurang bagus seperti gigi berjejal, atau ‘maloklusi’ alias gigi dalam kondisi tumpang tindih merupakan salah satu penyebab penampilan rongga mulut anda menjadi kurang rapi. Namun anda jangan terlalu khawatir karena kondisi buruk ini dapat di atasi dengan melakukan perawatan ‘ortodontik’ alias memakai kawat gigi. Kawat gigi adalah salah satu cara untuk […]
Tag: behel
Behel memiliki istilah lain yang lebih umum, yakni kawat gigi dan masih termasuk di dalam perawatan ortodontis yang fungsi dan tujuannya adalah untuk membuat susunan gigi yang tak rapi bisa diperbaiki. Dalam menciptakan hubungan gigi yang baik dan membuat estetika wajah lebih serasi, maka banyak orang memilih menggunakan behel sebagai solusi kesehatan dan kecantikan gigi. […]
Bracket behel atau kawat gigi memang telah membumi di kalangan anak muda saat ini. Selain digunakan untuk merapikan tatanan gigi, bracket behel digunakan untuk style semata. Anak muda saat ini yang beranggapan bahwa memakai bracket behel merupakan sesuatu yang keren. Di Indonesia sendiri, penggunaan bracket behel atau kawat gigi sebenarnya sudah dimulai sejak tahun 1980-an. […]
Behel adalah pemasangan alat pada gigi dengan tujuan untuk meratakan gigi agar rapi seperti yang diinginkan. Menurut jenisnya, bracket (bagian yang menempel pada gigi) pada behel yang bertujuan untuk estetika atau kosmetik yang bisa dilihat atau tidak. Mekanisme dari behel tersebut yaitu behel mendorong, mengatur, dan menahan pergerakan gigi. Perawatan ortho pada pemasangan behel ini […]
Behel sudah dikenal pemakaiannya sejak lama. Pada mulanya behel atau kawat gigi digunakan untuk membuat tampilan gigi lebih rapih dan behel juga berfungsi untuk faktor kesehatan lainnya. Seiring perkembangan jaman, behel atau kawat gigi ini ternyata mulai berkembang pula kegunaanya. Salah satu yang saat ini sangat banyak digandrungi masyarakat adalah menggunakan behel untuk gaya atau […]