Govazol – Fungsi – Obat Apa Dan Dosis

√ Verified Pass quality & scientific checked by advisor, read our quality control guidelance for more info

Govazol adalah merek obat resep dokter yang direkomendasikan untuk pasien yang mengalami keluhan penyakit candidiasis atau infeksi jamur.Umumnya infeksi jamur banyak terjadi di bagian tubuh tertentu seperti tenggorokan, mulut, vagina, paru, saliran kemih, aliran darah dll. Infeksi jamur dapat menyebabkan rasa kurang nyaman pada penderitanya, maka dari itu penyakit jamur dalam tubuh harus segera diobati.

Obat Govazol dapat mencegah infeksi jamur pada tubuh pasien yang sistem kekebalan tubuhnya lemah. Obat ini juga bnyak di rekomendasikan untuk penyakit tulang dan AIDS. Obat ini diproduksi dalam bentuk kapsul oleh pabrik farmasi Guardian Pharmatama.

Kandungan Govazol

Sebagai resep obat dokter untuk infeksi jamur govazol memiliki kandungan zat khusus yang disebut Fluconazole. Zat ini akan bekerja dalam tubuh pasien dengan cara menghentikan atau menghambat pertembuhan jamur, juga menghambat enzim pertumbuhan pada jamur penyebab infeksi jamur tersebut.Govazol juga disebut sebagai obat golongan anti jamur namun bukan obat jamur kulit. Obat ini dapat dikonsumsi oleh pasien dewasa maupun pasien anak-anak.

Fungsi Govazol

Seperti telah diulas sebelumnya obat Govazol untuk mengobati keluhan candidiasis pada pasien. Terkadang, Govazol juga sebagai obat untuk mengetahui ciri ciri penyakit bronkitis karena jamur. Adapun fungsi lainya dari obat ini adalah :

  1. Untuk mengobati sariawan
  2. Untuk mengobati kebiasaan penyebab meningitis karena jamur Cryptococcus
  3. Mengobati infeksi jamur pasien dengan sistem imun yang rendah

Dosis Govazol

Pemberian obat resep dokter sebaiknya sesuai dengan dosis yang di anjurkan. Adapun dosis untuk penggunaan Govazol sebagai berikut :

  • Untuk dewasa

Pasien yang mengalami meningitis diberikan dosis awal sebanyak 400mg. Lalu diberikan dosis sebanyak 200-400mg setiap 1 x sekali selama 6-8 minggu.

  • Untuk jamur candidiasis

Berikan dosis sebanyak 400mg untuk dosis awal. Lalu berikan 200mg sehari dan dinaikan hingga 400mg untuk dosis harian.

  • Untuk-anak anak usia lebih dari 1 tahun

Berikan dosis 1- 2mg /kg berat badan. Untuk keluhan candidiasis sistemik berikan dosis sebanyak 3-6mg /kg berat badan perhari.

Kontraindikasi Govazol

Penggunaan obat Govazol juga dapat memunculkan reaksi Kontraindikasi, berupa gangguan hati dengan ditandai mata menguning dan urin menjadi gelap serta nafsu makan menurun. Anda juga bisa mencoba obat gatal jamur tradisional yang alami dan aman.

Hal-hal yang perlu diperhatikan

Sebelum mengkomsumsi obat Govazol sebaiknya anda memperhatikan beberapa hal berikut, seperti cara menjaga organ reproduksi agar tidak terinfeksi jamur dan mendapatkan hasil yang maksimal dari obat ini:

  1. Pasien dengan riwayat gangguan penyakit ginjal,kanker,ganguan hati, hingga AIDS sebaiknya tidak mengkomsumsi obat ini tanpa resep dokter.
  2. Beritahu dokter jika sedang menggunakan obat sejenis atau produk obat herbal agar mengurangi efek samping yang berlebih.
  3. Ketika mengkomsumsi obat ini sebaiknya tidak berkendara atau mengoperasikan mesin.

Govazol untuk Wanita Hamil

Wanita yang sedang dalam kondisi hamil atau sedang menyusui dapat mengkomsumsi obat Govazol asalkan dengan resep dokter tertentu. Hal ini dilakukan agar tidak mengganggu perkembangan janin yang disebabkan oleh kandungan obat Govazol ini.

fbWhatsappTwitterLinkedIn