8 Susu untuk Penderita Sindrom Nefrotik yang Menyehatkan dan Aman

√ Verified Pass quality & scientific checked by advisor, read our quality control guidelance for more info

Penderita Sindrom Nefrotik juga disarankan untuk minum susu guna meningkatkan sistem kekebalan tubuhnya. Seperti yang diketahui sindrom nefrotik merupakan salah satu gangguan ginjal yang dialami tubuh di mana tubuh bisa kehilangan sejumlah protein melalui urine.

Penyebab sindrom nefrotik dapat diketahui secara umum karena gangguan sistem kekebalan tubuh. sehingga diperlukan terapi peningkatan kekebalan tubuh. Hal itu bisa dilakukan dengan minum susu yang tepat untuk penderita sindrom nefrotik. Selain itu bisa disembuhkan juga dengan terapi steorid selama 6-8 minggu.

Agar gejala sindrom nefrotik segera hilang, dibutuhkan infus albumin atau protein untuk menyeimbangkan kadar protein dalam tubuh. Karenanya, dalam kehidupan sehari-hari, penderita sindrom nefrotik harus melakukan diet ketat untuk mengembalikan kondisi ginjalnya ke kondisi normal dan sehat.

Tidak hanya makan makanan untuk sindrom nefrotik, tapi juga dibutuhkan asupan gizi lain dari susu untuk penderita sindrom nefrotik. Berikut ini kurang lebih daftar susu yang sesuai untuk penderita sindrom nefrotik.

1. Susu Yang Mengandung Omega 3

Susu untuk penderita sindrom nefrotik yang baik adalah susu yang mengandung omega 3. Zat omega tiga yang ditemukan pada ikan salmon, tuna, makarel, dan kerang sangat baik untuk meningkatkan daya tahan tubuh, meningkatkan kecerdasan otak, dan menjaga tubuh tetap stabil.

Kebanyakan omega 3 dikemas dalam bentuk suplemen ikan dan dikonsumsi dalam bentuk pil, namun ada juga susu formula untuk anka-anak yang menawarkan produknya dengan kandungan zat omega 3 di dalamnya. Khususnya susu untuk anak dalam masa pertumbuhan dan menghindarkannya dari komplikasi sindrom nefrotik.

2. Susu Prebiotik

Guna mengurangi gejala sindrom nefrotik, susu untuk penderita sindrom nefrotik yang baik ialah susu formula yang mengandung prebiotik. Zat ini merupakan zat yang dapat membantu menumbuhkan bakteri pada pencernaan dan mencegah terjadinya alergi pada tubuh.

Dengan demikian sistem kekebalan tubuh dapat terjaga dengan baik karena tidak ada serangan dari bakteri yang menyebabkan sistem kekebalan tubuh berkurang. Sebagaimana penyebab sindrom nefrotik salah satunya jika sistem kekebalan tubuh melemah, ginjal bisa mengalami sindrom nefrotik atau penyakit lainnya. Susu prebiotik baik untuk mendukung asupan gizi yang diterima tubuh dari makanan yang baik untuk sindrom nefrotik.

3. Anlene Actifit

Untuk orang dewasa, Anlene actifit adalah susu yang baik juga dikonsumsi untuk penderita sindrom nefrotik. Susu ini merupakan susu kalsiym yang mengandung vitamin D, magnesium, zinc, dan nustrisi lainnya untuk melengkapi kepadatan sistem kekebalan tubuh sekaligus kepadatan tulang. Kandungan vitamin di dalam susu ini juga dapat membantu menjaga sistem kekebalan tubuh dan terhindar dari faktor risiko sindrom nefrotik. [AdSense-B]

4. Boneeto

Untuk remaja, susu yang dapat dikonsumsi penderita sindrom nefrotik dengan jumlah yang sesuai aturan dokter ialah susu boneeto. Susu kalsium ini juga dapat meningkatkan sistem kekebalan tubuh dan mendukung pertumbuhan tinggi anak dan remaja secara normal sesuai dengan usia dan berat badannya.

Kandungan nutrisi berupa vitamin dan mineral dapat membantu meningkatkan kesehatan organ dalam tubuh termasuk ginjal. Dengan adanya nutrisi, vitamin, dan mineral yang seimbang akan menjadi cara mencegah sindrom nefrotik yang terbaik.

5. Hilo Platinum

Satu lagi merek susu untuk remaja yang bisa direkomendasikan untuk menghilangkan gejala sindrom nefrotik ialah susu Hilo Platinum.

Pengobatan sindrom nefrotik harus didukung juga dengan asupan gizi yang tepat. Susu merek ini memiliki kandungan berupa glucosamine dan chondroitine yang dapat menjaga kesehatan bagian sendi. Di samping itu kandungan vitamin di dalam produk susu ini dapat membantu menjaga kesehatan tubuh, sehingga para remaja dapat tumbuh secara normal.

6. Zee Platinum

Kandungan susu yang baik untuk ginjal juga terdapat dalam zee platinum. Susu ini diketahui mengandung zat-zat yang baik untuk tubuh antara lain nutripro complex, asam amino dan juga kolin. Di mana kombinasi zat tersebut dapat mendukung pertumbuhan anak dan menjaga kesehatannya. Kandungan probiotik dan vitamin Cnya dapat menjaga sistem kekebalan tubuh tetap normal dan berjalan sesuai dengan fungsinya. [AdSense-C]

7. Dancow Calcium First

Produk susu yang baik untuk anak-anak penderita sindrom nefrotik ialah susu dancow calcium first. Susu berkalsium tinggi ini mengandung berbagai nutrisi penting lain untuk tubuh seperti vitamin D, magnesium dan zinc, yang membantu menjaga kekuatan tulang. Di samping itu susu dancow kaya akan antioksidan yang membantu tubuh terbebas dari efek radikal bebas yang dapat menyebabkan sindrom neftorik.

8. Greenfield Hi Calcium Low Fat

Susu rendah lemak adalah salah satu minuman yang boleh dikonsumsi oleh penderita nefrotik. Kandungan tersebut dimiliki oleh susu UHT Greenfield Hi Calcium Low Fat. Di dalamnya juga terkandung Vitamin A, B, C dan D yang baik untuk menjaga sistem kekebalan tubuh sehingga anda bisa terhindar dari sindrom nefrotik. Kandungan rendah lemaknya juga baik untuk anda yang peduli pada penampilan dan ukuran berat badan.

Demikian pemaparan tentang susu untuk penderita sindrom nefrotik yang harus anda ketahui. Pertimbangkan untuk memilih dengan kandungan yang kaya nutrisi, probiotik, dan vitamin untuk meningkatkan kekebalan tubuh, sehingga membantu menjaga kesehatan tubuh secara maksimal.

fbWhatsappTwitterLinkedIn