10 Makanan Untuk Penderita Abses Hati yang Eanak dan Sehat

√ Verified Pass quality & scientific checked by advisor, read our quality control guidelance for more info

Tahukah kamu bahwa selain menyebabkan penyakit tertentu ternyata makanan juga menjadi hal yang penting untuk menjaga, mencegah hingga mengobati suatu penyakit loh.

Ada beberapa makanan atau minuman yang sangat dianjurkan untuk penderita suatu penyakit dan ada pula penyakit yang sangat di hindari. Contohnya seperti susu kedelai  yang menjadi salah satu jenis susu untuk penderita liver yang sangat di anjurkan atau brokoli yang bagus untuk penderita penyakit hati bernanah atau abses hati.

Nah selain brokoli, apa saja sih makanan untuk penderita abses hati yang baik dan sangat di anjurkan ? Namun sebelum membahas tentang makanan untuk penderita abses hati. Sebaiknya anda mengetahui lebih dulu tentang pengetahuan dasar penyakit abses hati.

Pengertian Penyakit Abses Hati

Abses Hati merupakan salah satu jenis penyakit hati atau penyakit pada organ hati yang dapat menyerang kapan saja, dimana kondisi hati memiliki lubang-lubang kecil dan bernanah. Lubang-lubang kecil yang muncul biasanya disebabkan oleh adanya infeksi pada organ hati yang akhirnya menimbulkan nanah.

Gejala-gejala abses hati diantaranya adalah :

  • Demam
  • Menggigil
  • Mual dan muntah
  • Mengalami diare
  • Perut bagian atas kanan terasa nyeri
  • Dan menggigil

Selain mengonsumsi obat-obatan dari dokter, anda juga dapat mempercepat proses penyembuhan dengan mengonsumsi makanan untuk penderita abses hati. Berikut 10 makanan untuk penderita abses hati yang harus anda ketahui :

  1. Brokoli

Siapa yang tidak tahu sayuran hijau yang satu ini ? brokoli mempunyai banyak manfaat yang sangat baik untuk kesehatan salah satunya adalah untuk abses hati. Selain mengobati abses hati brokoli juga sangat baik untuk penderita asam lambung.

  1. Wortel

Tidak hanya digunakan untuk mengobati mata minus, wortel juga disebut-sebut sebagai makanan yang baik untuk penderita abses hati. Kandungan vitamin yang terkandung dalam wortel mampu membantu proses penyembuhan abses hati.

  1. Leunca

Buah  yang satu ini ternyata dianggap sebagai obat sejak ribuan tahun yang lalu loh. Di Indonesia sendiri leunca biasanya di jadikan sebagai lalapan dan juga sayuran. Leunca atau yang dikenal juga dengan Solanum Nigrum mengandung banyak vitamin dan zat-zat yang baik untuk kesehatan. Diantara manfaat leunca yang perlu kamu ketahui adalah : [AdSense-B]

  1. Mengobati kanker
  2. Mencegah hipertensi
  3. Dan meningkatkan kinerja organ hati

Dengan meningkatkan kinerja organ hati, maka leunca dapat bermanfaat untuk mengeluarkan racun-racun di dalam hati termasuk mengobati penyakit hati bernanah.

  1. Pare

Sayuran berwana hijau ini biasanya sering dijauhi oleh banyak orang karena rasanya yang sangat pahit. Namun bagi penderita abses hati, pare mempunyai manfaat yang banyak untuk membantu proses penyembuhan abses hati serta berfungsi sebagai pembersih hati dan meregenerasi sel di dalam hati.

  1. Kubis

Selain pare, kubis juga mempunyai banyak manfaat untuk hati. Manfaat kubis untuk hati diantaranya adalah kubis dapat membantu mendetoksifikasi hati dan menjaga kesehatan hati. [AdSense-A]

  1. Tomat

Sama seperti pare, tomat juga dapat membantu mendetoksifikasi hati. Kandungan anti oksidan dan vitamin C yang sangat banyak membuat tomat memiliki banyak manfaat untuk kesehatan hati. Oleh karena itu apabila anda menderita abses hati, tomat adalah makanan yang wajib anda konsumsi.

  1. Jeruk

Buah yang satu ini mungkin sudah sering kamu konsumsi. Namun tahukah kamu bahwa ternyata jeruk juga sangat baik untuk kesehatan hati loh. Jenis jeruk yang biasa digunakan untuk mengobati penyakit pada organ hati ialah jeruk bali dan jeruk nipis. Keduanya mengandung antioksidan dan vitamin c melimpah sehingga dapat membantu merangsang enzim hati yang berfungsi untuk menghilangkan racun dari tubuh.

  1. Jambu Biji

Buah dengan nama latin Psidium Guajava ini merupakan tanaman tropis yang berasal dari brazil. Kandungan vitamin C nya yang tinggi menjadikan jambu biji sebagai makanan untuk penderita abses hati yang sangat dianjurkan. Selain mengatasi permasalah hati, jambu biji juga mengandung kadar likopen yang bersifat antioksidan untuk membantu mencegah terjadinya kanker di dalam tubuh.

  1. Pepaya

Pepaya (Carica papaya L.) berasal dari Meksiko bagian selatan dan termasuk ke dalam buah yang memiliki banyak manfaat untuk kesehatan hati. Kandungan karbohidrat yang ada di dalam papaya itulah yang membuatnya menjadi makanan yang baik untuk menjaga kesehatan hati, mengobati hepatitis, sirosis hati, dan abses hati.

  1. Buncis

Makanan untuk penderita abses hati yang terakhir adalah buncis. sayuran ini mengandung banyak protein yang bagus bagi kesehatan hati. Tidak hanya untuk hati, buncis juga memiliki banyak manfaat lain untuk kesehatan salah satunya adalah untuk memperlancar ASI.

Itulah 10 makanan untuk penderita abses hati yang harus anda ketahui. Anda bisa mengolah berbagai makanan di atas dengan beragam cara. Bisa direbus, dibuat sayur, atau bahkan di jus. Apakah abses hati bisa sembuh ? tentu saja bisa caranya adalah Selain mengonsumi makanan untuk penderita abses hati, anda juga harus mengimbanginya dengan olahraga teratur dan rajin melakukan konsultasi dengan dokter yang mengetahui riwayat penyakit anda. Dengan langkah-langkah tersebut bisa dipastikan bahwa penyakit abses hati akan hilang dan tidak akan menganggu anda.

fbWhatsappTwitterLinkedIn