Obat Antrain merupakan suatu obat yang mengandung zat natrium metamizole. Metamizole merupakan suatu obat analgetik, antipiretik yang umum digunakan untuk meringankan rasa sakit, seperti sakit kepala maupun sakit gigi. Antrain sendiri termasuk ke dalam golongan obat keras dimana jika anda ingin mendapatkannya harus terlebih dahulu melalui resep dokter. Berikut kami jelaskan seputar obat Antrain, termasuk […]
Tag: sakit ginjal
Jenis penyakit ginjal sangatlah beragam, namun gagal ginjal dan batu ginjal adalah yang paling sering dialami oleh masyarakat kita. Batu ginjal merupakan sebuah kondisi yang terjadi akibat penimbunan sekaligus pengerasan mineral asam garam pada organ ginjal. Sementara itu, gagal ginjal adalah ginjal yang mengalami penurunan fungsi bahkan sampai hilang karena kerusakan yang terjadi tiba-tiba. Namun, […]
Sakit ginjal tidak terjadi secara tiba-tiba karena penyakit ini biasanya terjadi akibat pola hidup yang tak sehat. Ginjal dapat terganggu karena asupan makanan yang kurang tepat dan penyakit ginjal tak boleh diabaikan atau disepelekan. Banyak kasus di mana penderita penyakit ginjal kemudian meninggal setelah menempuh metode cuci darah secara berkali-kali yang pada akhirnya tak mampu […]
Ginjal merupakan salah satu organ manusia yang cukup vital. Dalam tubuh manusia, masing masing memiliki 2 ginjal. Meskipun pada dasarnya, dengan menggunakan satu ginjal mereka tetap bisa hidup. Hanya saja, tidak bisa melakukan banyak aktivitas seperti pada manusia umumnya. Mereka cenderung lebih cepat lelah dan letih. Selain itu, juga mudah terserang penyakit. (Baca Juga: gejala gagal […]
Jika anda tengah mengalami beberapa gangguan ataupun keluhan kesehatan terkait sakit pinggang, maka tak ada salahnya anda mulai baca beberapa daftar kemungkinan yang bisa saja menjadi penyebab timbulnya sakit yang tengah anda derita. Mari langsung saja simak daftarnya berikut ini: 1.Nyeri piringan atau cakram sendi Jenis sakit pinggang yang satu ini sering dikaitkan lantaran kurang […]