Hexadol / Hexadol Mint – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Cara Penggunaan

Hexadol termasuk ke dalam golongan obat bebas terbatas yang bisa didapatkan di apotek atau toko obat tanpa menggunakan resep dokter. Komposisi Hexadol merupakan obat berbentuk obat kumur yang mengandung hexetidine 0,1%, juga tersedia dalam varian rasa mint (Hexadol Mint) Indikasi Hexadol diindikasikan untuk infeksi mulut dan tenggorokan ringan, misalnya radang tenggorokan, periodontitis, gingivitis, faringitis, tonsilitis, […]

Fuzolan – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Fuzolan merupakan sebuah obat yang diindikasikan dalam pengobatan berbagai infeksi jamur seperti infeksi candida pada vagina, mulut, aliran darah dan tenggorokan. Kandungan Fuzolan Fuzolan memiliki beberapa kandungan sebagai berikut: Fluconazole Obat antijamur yang termasuk ke dalam golongan triazole. Fungsi Fuzolan Fuzolan memiliki beberapa fungsi sebagai berikut: Mengatasi berbagai infeksi jamur Mengatasi infeksi candida pada mulut, […]

Fordenta – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Apakah anda pernah mengalami infeksi mulut? Infeksi mulut biasanya disebabkan oleh infeksi jamur yang kemudian akan menyebabkan seseorang mengalami penyakit infeksi, seperti sariawan. Salah satu jamur yang menyerang mulut adalah candida yang mana jamur ini jika tidak segera ditangangi akan semakin berkembang biak dan tentu saja penyembuhannya pun akan membutuhkan waktu yang tidak sebentar. Maka […]

Enystin – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Enystin merupakan sebuah obat yang secara umum disarankan dan diresepkan oleh dokter untuk pengguna yang diindikasi memiliki gangguan infeksi karena jamur pada area mulut ataupun vagina. Obat ini diproduksi dalam bentuk salep dan obat cairan tetes oleh Kimia Farma. Untuk bisa menggunkan Enystin,pengguna bisa membeli Enystin di apotik atau toko obat resmi terdekat degan menyertakan […]

Decamedin – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Decamedin termasuk ke dalam golongan obat bebas yang bisa didapatkan di apotek maupun toko obat tanpa menggunakan resep dokter. Komposisi Decamedin merupakan obat yang berbentuk lozenge atau tablet hisap, mengandung dequalinium klorida sebagai senyawa aktifnya Indikasi Decamedin diindikasikan untuk sakit tenggorokan, faringitis, tonsilitis / radang pada amandel dan infeksi lainnya pada gusi dan rongga mulut […]

Betadine Mouthwash – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Betadine Mouthwash termasuk ke dalam golongan obat bebas yang bisa Anda dapatkan di toko obat atau apotek tanpa menggunakan resep dokter. Komposisi Betadine Mouthwash mengandung povidon iodine 1% Indikasi Betadine Mouthwash diindikasikan untuk pengobatan infeksi akut pada mukosa mulut dan faring serta untuk mencegah infeksi saat tindakan bedah gigi dan mulut Mekanisme Kerja Obat Povidon […]