Diralox – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Diralox merupakan salah satu obat yang digunakan untuk mengobati diare spesifik dan gastroenteritis. Gastroenteritis atau disebut juga flu perut merupakan infeksi yang terjadi pada organ lambung dan usus yang diakibatkan virus atau bakteri tertentu. Apabila seseorang menderita penyakit ini, maka pasien dapat menderita mual, muntah, diare, gejala kram perut, atau demam. Ada beberapa penyebab pasien […]

Colistin – Obat Apa – Dosis – Kegunaan – Efek Samping

Obat Apa? Colistin adalah obat antibiotik yang khusus mengobati beberapa penyakit yang disebabkan oleh infeksi bakteri. Obat ini juga dikenal sebagai polymyxin B dan E (tergabung dalam kelompok antibiotik polymyxin). Obat ini dihasilkan dari jenis bakteri Paenibacillus polymyxa. Bakteri ini merupakan jenis bakteri gram positif yang memiliki kemampuan fiksasi nitrogen. Kemampuan ini memungkinkan bakteri tersebut mengubah […]