Trombosit merupakan komponen darah dalam bentuk keping sel yang berperan utama dalam proses pembekuan darah. Jika ada pembuluh darah yang rusak, maka trombositlah yang akan menjadi penutupnya melalui pembentukan benang-benang fibrin sehingga akhirnya menjadi solusi alami dari kerusakan. Namun ketika kadarnya turun, bagaimana cara menaikkan trombosit dalam sehari saja? Minum Air Putih Banyak Anda perlu […]
Tag: menaikkan trombosit
Menurunnya kadar trombosit di dalam tubuh tidak bisa dianggap sebagai hal yang sepele. Hal ini dikarenakan betapa pentingnya kegunaan trombosit alias keping darah atau yang sering disebut sebagai platelet ini bagi tubuh kita. Trombosit berguna untuk menghindari tubuh mengalami pendarahan berlebihan, serta membantu menyumbat pembuluh darah yang pecah melalui proses yang dikenal dengan sebutan koagulasi. […]