6 Penyakit Akibat Gangguan Fungsi Hati

Hati atau yang biasa kita kenal sebagai liver merupakan organ vital bagi semua vertebrata dan beberapa binatang lain. Pada manusia, hati terletak di  bagian kanan atas perut tepat dibawah diafragma. Hati memiliki berbagai fungsi, termasuk detoksifikasi, fungsi metabolis, sintesa protein dan fungsi produksi biochemical yang berguna bagi pencernaan. Sejatinya, hati merupakan kelenjar yang memiliki peran […]

12 Ciri ciri Hati Bengkak pada Orang Dewasa

Anda pasti sudah kerap mendengar ucapan ‘aku mencintaimu sepenuh hati’, atau lagu ‘hatiku hancur karenamu’, dan lain sebangsanya. Dalam pembahasan artikel kali ini, apakah hati yang di maksud adalah hati yang demikian? Jika artikel ini berjudul ciri ciri hati bengkak, berarti maksudnya adalah hati seseorang yang biasa di gunakan sebagai ungkapan cinta kini sudah membesar. […]

Penyakit Hepatitis A – Gejala, Komplikasi, Pengobatan dan Pencegahan

Hepatitis A merupakan penyakit yang tidak boleh disepelekan, hal itu dikarenakan hepatitis A merupakan penyakit yang cukup berbahaya. Penyakit hepatitis ini termasuk dalam penyakit yang menular sebab disebabkan oleh virus. Virus yang bisa menyebabkan hepatitis adalah virus A, B, C, D, E, dan juga G. Untuk 5 persennya disebabkan oleh Epstein Barr Virus atau EBV, […]

18 Gejala Penyakit Liver yang Perlu Diwaspadai

Gejala penyakit liver tidak boleh dianggap remeh sebab bisa membahayakan kesehatan orang tersebut. Orang yang terkena liver rentan untuk mengalami sirosis hati bahkan bisa sampai kanker hati. Mengingat liver adalah organ manusia yang sangat penting, kita tidak boleh mengabaikan gejala penyakit ini, bahkan kita harus tahu apa saja yang menjadi ciri-ciri liver rusak . Gejala […]

10 Gejala Fatty Liver yang Berbahaya

Fatty liver terdengar asing pada kebanyakan orang dan memang tidak banyak orang yang mengetahui istilah fatty liver. Di zaman era modern seperti sekarang banyak mengidap penyakit yang aneh-aneh, tapi orang-orang sering tidak mengetahuinya bahkan tidak sadar kalau sudah mengidapnya. Seperti penyakit fatty liver ini, orang-orang yang menderita gejala fatty liver seringnya tidak sadar. Mereka seringnya […]

Jenis – Jenis Hepatitis yang Perlu Diwaspadai

Hepatitis adalah sebuah penyakit yang menyebabkan terjadinya peradangan yang parah dan berat pada organ hati. Ada berbagai penyebab yang membuat seseorang bisa terkena hepatitis. Selama ini penyebab hepatitis lebih sering disebutkan karena terkena infeksi virus, namun juga bisa disebabkan karena gaya hidup yang buruk seperti penggunaan obat terlarang dengan jarum suntik,  bahaya alkohol dan racun […]

Hiperbilirubin pada Bayi Baru Lahir – Jenis dan Penyebab

Apa itu bilirubin? Jadi, bilirubin merupakan salah satu senyawa yang terjadi karena hasil pemecahan dari sel darah merah yang kemudian di keluarkan melalui plasenta yang ada di dalam tubuh. bilirubin lebih dikenal dengan istilah kuning yang terjadi pada bayi yang baru lahir sebanyak 60% oleh orang awam. Senyawa bilirubin ini di dalam bayi yang baru […]

10 Ciri Ciri Liver Rusak dan Bermasalah

Hati menjadi organ yang sangat penting untuk kesehatan. Hati berperan sepenuhnya untuk membantu pencernaan dan mengolah semua zat yang masuk ke dalam tubuh. Ketika makan sepotong coklat atau minun segelas kopi, maka hati akan membantu memecah semua komponen dan senyawa dalam makanan atau minuman. Kemudian racun akan dinetralisir oleh liver sementara sari makanan akan diserap […]

Bahaya Akibat Kelebihan Bilirubin – Gejala, Penyebab dan Pengobatannya

Bilirubin merupakan produk limbah yang dihasilkan dari kerusakan sel darah merah. Bagian tubuh yang memiliki peran dalam proses pembentukan pigmen tubuh yang berwarna orange atau kuning ini adalah limpa dan hati. Sebelum mencapai organ hati, bilirubin tak terkonjugasi atau tanpa gabungan. Dan setelah sampai di hati, bilirubin akan bergabung dengan zat gula untuk menghasilkan bentuk […]