Benzolac – Fungsi – Obat Apa – Dosis dan Efek Samping

√ Verified Pass quality & scientific checked by advisor, read our quality control guidelance for more info

Obat benzolac merupakan jenis obat yang digunakan dalam perawatan penyakit jerawat, jerawat vulgaris, mengobati penyakit jerawat mulai dari yang ringan sampai yang parah. dan juga kondisi lainnya yang biasa dialami oleh pasien, adapun zat aktif yang terdapat di dalam obat ini adalah benzoyl peroxide dan clindamycin phosphate, obat ini biasanya tersedia dalam bentuk gel, obat oles, dan juga krim.

Kandungan obat

  • Benzoyl peroxide.
  • Clindamycin phosphate

Indikasi Obat

  • Pengobatan jerawat ringan, menengah hingga jerawat yang parah.
  • Dapat mencegah pertumbuhan bakteri.
  • Dapat menyerang dan membunuh bakteri yang dapat menyebabkan jerawat

Hal-hal yang perlu diperhatikan sebelum menggunakan obat benzolac

  1. Sebaiknya lakukan konsultasi terlebih dahulu pada dokter sebelum menggunakan obat agar pasien mendapatkan informasi mengenai manfaat obat yang lebih detail.
  2. Apabila terjadi reaksi overdosis sebaiknya segera hentikan penggunaan obat dan segera temui dokter.
  3.  Obat ini belum diketahui penggunaannya pada wanita hamil sebaiknya lakukan konsultasi terlebih dahulu pada dokter.
  4.  Saat akan menggunakan obat hindarkan kontak dengan mulut, hidung dan juga permukaan membrane mukosa lainnya, aabila terjadi segera bilas dengan air yang megalir.
  5. Sebaiknya jangan menggunakan obat pada bagian yang etrkena eksim dan iritasi kulit.
  6. Jangan menggunakan obat ini pada bagian kulit yang luka atau juga gangguan kulit lain.
  7. Simpan obat pada suhu ruang dan jauhkan dari terkena sinar matahari secara langsung.
  8. Jangan membekukan obat tanpa seijin dokter.
  9.  Jangan membuang sisa obat yang sudah tidak digunakan lagi ke dalam toilet karena akan mengkontaminasi lingkungan, sebaiknya lakukan konsultasi terlebih dahulu pada dokter atau pun apoteker sehingga pasien mendapatkan informasi emngenai cara membuang obat yang baik dan benar.
  10. Jauhkan obat dari jangkauan anak-anak dan juga hewan peliharaan.
  11. Lebih berhati-hati pada pasien yang memiliki riwayat penyakit hai seperti gejala sirosis hati.
  12. Sebaiknya saat sedang melakukan perawatan dengan obat ini, hindarkan penggunaan minuman ber alcohol dan juga minuman caffeein.

Interaksi obat

Pada beberapa jenis obat biasanya akan timbul interaksi apabila obat etrsebut digunakan secara bersamaan dengan produk obat lain, biasanya interaksi yang terjadi berupa manfaat obat yang tidak dapat berfungsi secara maksimal, untuk itu sebaiknya pasien melakukan konsultasi terlebih dahulu pada dokter dan beritahukan juga mengenai jenis obat-obatan, vitamin dan juga produk herbal yang sedang anda gunakan. Hal ini dilakukan agar dokter dapat mengatur interaksi dan dosis sesuai dengan kebutuhan pasien dan sesuai dengan jenis penyakitnya. Berikut daftar obat yang dapat berinteraksi langsung pada obat benzolac.

  • Obat Alprazolam.
  • Obat Amphetamine.
  • Obat Aripiprazole.
  • Obat Ascorbic acid.
  • Obat Cetirizine.
  • Obat Cholecalciferol

Dosis

Biasanya dosis obat yang digunakan sesuai dengan tingkat keparahan penyakit, dan jenis penyakit yang dialami oleh pasien, dalam menggunakan obat sebaiknya ikuti petunjuk dan aturan yang telah diberikan oleh dokter, jangan sesekali menggandakan dosis dengan tujuan mempercepat penyembuhan, hal ini dapat mengakibatkan overdosis terhadap penggunaan obat. Sebaiknya dalam menggunakan obat ini jangan melebihi 8 minggu.

Efek samping
Biasanya pada obat tertentu akan timbul efek samping apabil obat etrsebut digunakan tidak sesuai dengan petunjuk dan juga saran dari dokter, untuk itu sebaikya pasien melakukan konsultasi agar dapat meminimalisir efek samping yang diberikan nantinya, data yang disebutkan bukan data yang komperensif, meski jarang terjadi namun apabila terjadi dapat menimbulkan efek samping yang merugikan. Berikut daftar efek samping yang mmeungkinkan terjadi:

  1. Efek samping kulit menjadi kemerahan.
  2.  Efek samping kulit mengelupas.
  3.  Efek samping gatal pada kulit.
  4. Efek samping ruam yang etrjadi pada kuit.
  5. Efek samping kulit terbakar.
  6. Efek samping kulit kering.
  7. Efek samping rasa mual dan muntah.
  8. Efek samping gejala diare

Kontraindikasi

  •  Obat ini kontraindikasi terhadap pasien yang memiliki hipersensitivitas terhadap kandungan yang terdapat di dalam obat benzolac.
  • Obat ini tidak disarankan digunakan pada wanita yang sedang hamil.
  • Obat ini tidak dapat digunakan bersamaan dengan penggunaan alcohol karena penyalahgunaan alcohol dapat meningkatkan gejala efek samping yang tidak diinginkan.
  • Obat ini tidak dapat digunakan pada pasien yang memiliki rwayat penyakit hati seperti gangguan fungsi hati.
  • Jangan menggunakan obat ini pada pasien dibawah usia 12 tahun.
fbWhatsappTwitterLinkedIn