Alernitis – Fungsi Obat – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Alernitis atau yang nama generiknya loratadine adalah merupakan salah satu obat alergi gatal yang bentuknya ada yang berbentuk tablet dan ada juga yang berbentuk sirup. Obat Alemitis sendiri seringkali digunakan untuk mengobati gejala alergi, seperti bersin-bersin, ruam kulit, pilek, hidung mampet sebelah kiri tapi tidak pilek, serta mata berair akibat paparan alergen (misalnya debu, bulu […]

Perbedaan Angioedema dan Urtikaria (Pengertian – Gejala – Tempat Terjadinya)

Umumnya bagi orang awam akan memiliki persepsi bahwa Angioedema dengan urtikaria merupakan salah satu jenis yang sama. Namun Tahukah anda ternyata sebenarnya Angioedema dan urtikaria merupakan salah satu penyakit yang berbeda namun ditimbulkan gejala yang hampir sama. Adapun beberapa perbedaan dari Angioedema dan urtikaria dapat kita lihat sebagai berikut. Perbedaan angioedema dan urtikaria Pengertian Angioedema […]

Urtikaria – Penyebab, Gejala dan Pengobatan

urtikariae atau sering dikenal dengan biduran adalah reaksi dari kulit yang di mana kulit tersebut berwarna merah atau putih dan terasa gatal. Biduran biasanya muncul di satu bagian tubuh Kemudian menyebar ke bagian-bagian tubuh lainnya. Biduran disebabkan karena adanya alergi pada kulit. Selain rasa gatal yang terjadi pada kulit biduran juga terasa perih dan menyengat. […]