Banyak orang yang belum tahu bahwa sebenarnya sebelum diri mereka didiagnosa penyakit gula alias diabetes, ada lho sejumlah tanda prediabetes yang dapat diwaspadai agar tidak segera menuju pada tahap diabetes. Berikut ini adalah beberapa tanda awal prediabetes yang belum banyak orang pahami dan mulai kini wajib jadi perhatian kita. Menderita Asam Urat Pada orang-orang dengan […]
Tag: tanda awal
Kanker mulut merupakan salah satu jenis kanker yang perkembangannya terjadi di bagian dalam mulut; kanker mampu bertumbuh di bagian langit-langit mulut, dinding mulut, gusi, lidah serta bibir. Jenis kanker satu ini justru berisiko tinggi dialami oleh para pria yang usianya antara 50-75 tahun dengan berbagai kemungkinan penyebab seperti: Kebiasaan merokok (kanker mulut merupakan salah satu […]
Tekanan darah tinggi memang merupakan sebuah kondisi yang umum, namun bila keadaannya tidak segera ditangani dengan benar, maka darah tinggi bisa berujung pada penyakit kronis lainnya. Oleh karena itu, walau terlihat sebagai suatu hal sepele, penting untuk mengenali gejala awalnya supaya bisa menangani secara benar. Tekanan darah sendiri dapat dipengaruhi oleh berbagai macam kondisi, termasuk […]
Alzheimer merupakan nama sebuah penyakit yang banyak menyerang para lansia. Namun, juga tidak menutup kemungkinan akan muncul di usia yang relatif muda. Penyakit Alzheimer didefinisikan sebagai kondisi gangguan psikologis yang menyebabkan penderitanya kehilangan kemampuan psikisnya mulai dari mengingat, berkonsentrasi, perubahan mood dan sebagainya. Biasanya Alzheimer berhubungan dengan faktor lain seperti penyakit batang otak, faktor usia, […]