15 Bahaya MSG Bagi Kesehatan Tubuh

Msg atau monosodium glutamate adalah penyedap rasa yang dipakai diseluruh dunia yang tujuannya untuk meningkatkan citarasa sebuah masakan agar menjadi lebih nikmat. Pemakaian msg yang sembarangan dapat memicu berbagai macam keluhan kesehatan 1.Kegemukan Kebiasaan memakai msg dalam jumlah banyak dan jangka panjang dapat menyebabkan ketergantungan dan hanya bisa makan pada masakan yang menggunakan msg saja. Msg […]

10 Bahaya Vetsin Untuk Kesehatan Tubuh

Bahaya vetsin merupakan dampak buruk dari reaksi kimia penyedap rasa makanan yang tidak dapat ditoleransi tubuh karena jumlahnya yang berlebihan. Kehadiran vetsin atau Msg dijaman modern tidak bisa dilepaskan dari menu masakan apapun diseluruh dunia, Karena vetsin mampu melezatkan setiap masakan dan mampu merubah citarasa sebuah makanan menjadi lebih berkualitas. Gejala gangguan tubuh Penggunaan vetsin tidak […]

60 Bahaya Penyedap Rasa Makanan dan MSG bagi kesehatan

Saat ini banyak sekali makanan beragam bentuk, warna dan rasa. Produsen makanan skala kecil hingga yang sudah berskala nasional berlomba-lomba menciptakan jenis dan rasa makanan yang dapat membuat pembeli tergiur untuk membeli produk mereka. Minuman dengan aneka rasa, camilan dengan sejuta rasa dan warna tentu menjadi daya tarik tersendiri bagi kita sebagai konsumen. Namun tahukah […]