10 Penyebab Bibir Bayi Kering Dan Mengelupas yang Harus Anda Waspadai

√ Verified Pass quality & scientific checked by advisor, read our quality control guidelance for more info

Bibir bayi anda kering dan mengelupas? Waspada dan berhati hatilah! Bisa jadi bibir kering dan mengelupas pada bayi adalah satu gejala penyakit berbahaya yang akan menyerang bayi anda jika masalah tersebut tidak segera di atasi dengan baik.

Namun, segala macam obat, tips dan trik menghilangkan kebiasaan ngiler saat tidur dan tehnik pengobatan tidak akan bermanfaat apabila anda tidak memahami penyebab bibir bayi mengering bahkan sampai pecah pecah. Bukan itu saja, mengobati tanpa paham penyebab penyakit, justru bisa membuat penyakit semakin parah.

Maka dari itu, kami akan list secara jelas dan lugas penyebab bibir bayi kering dan mengelupas dan penyebab mulut terasa sepat. Tentunya apa yang kami terangkan ini bisa anda jadikan rujukan untuk tindak lanjut pengobatan selanjutnya.

  1. Cuaca Dingin

Jika kulit bibir bayi anda termasuk kulit yang sensitif, tentu cuaca dingin di dalam ruangan juga bisa membuat kulit bibirnya kering bahkan mengelupas. Jika gejala ini sudah muncul, coba kurangi pemakaian alat pendingin ruangan seperti AC dan kipas angin ketika bayi anda sedang tidur.

  1. Infeksi Jamur

Penyebab air liur bau dan penyebab bibir bayi anda kering dan mengelupas yang wajib diwaspadai adalah akibat infeksi jamur atau infeksi protozoa. Jamur yang sering melukai bibir bayi adalah jamur candida albican yang berkembangbiak terlalu ekstrem.

Sedangkan jika perkembangbiakan jamur ini tidak terlalu besar, biasanya tidak akan sampai berefek pada rasa nyeri dan radang pada bibir bayi. Nah, jika faktor inilah penyebab bibir bayi kering dan mengelupas, segera konsultasikan dengan medis untuk dilakukan pemeriksaan medis secara lebih seksama.

  1. Minimnya Asupan Cairan

Hampir sebagian besar anasir tubuh bayi adalah mineral. Yang mana tujuan dari mineral ini adalah membantu melakukan revitalisasi pada sel sel tubuh termasuk memperbaiki sel kulit bibir yang rusak sekaligus sebagai cara hilangkan bau petai di mulut.

Namun, jika mineral tubuh alami tidak dibantu oleh asupan cairan yang memadai, tubuh bayi akan mudah dehidrasi sehingga lama kelamaan mineral tubuhnya menjadi berkurang. Nah, jika mineral tubuh berkurang tentu bibir kering dan mengelupas tidak bisa dicegah akibat selnya yang mati tidak bisa lagi diatasi secara alami.

  1. Alergi Obat Kimia

Memang tidak salah jika para medis mewanti wanti kepada orang tua untuk selalu hati hati ketika memberikan obat kimia pada bayinya. Sebab, tingkat kepekaan bayi pada senyawa kimia farmasi tidak sama. Ada yang terlalu peka, setengah peka bahkan ada bayi yang tidak peka lagi pada jenis obat oral trush untuk bayi jenis apapun.

Jika anda salah memberikan obat pada anak, dikhawatirkan, akan muncul jenis jenis penyakit mulut termasuk alergi menyerang tubuh anak anda dan salah satu bentuk alerginya adalah bibir bayi yang kering dan pucat. [AdSense-B]

  1. Sariawan

Sariawan atau panas dalam tidak hanya menyerang orang dewasa dan orang tua saja. Anak anak bahkan bayi pun berpeluang yang sama untuk mengalaminya. Biasanya sariawan pada bayi disertai gejala demam tubuh yang panas serta menurunnya selera makan.

  1. Asupan Vitamin A Tidak Seimbang

Semua vitamin baik dan bagus karena merupakan senyawa yang dibutuhkan tubuh untuk bermetabolisme secara maksimal. Namun, jika konsumsi vitamin tidak diterapkan secara seimbang, tentu efeknya untuk kesehatan juga tidak bagus. Salah satunya adalah kelebihan Vitamin A.

Vitamin A mengandung asam amino dan polifenol. Jika zat ini mendominasi dalam tubuh, maka senyawa kalsium akan kesulitan untuk berkembang. Akibatnya, jangan kaget kalau bibir, mulut, gigi bahkan tulang anak anda tidak bertumbuh secara maksimal. [AdSense-A]

  1. Kebiasaan Menjilat Bibir

Bagi orang tua, kebiasaan anak menjilat bibir adalah prilaku kurang sopan dan penyebab infeksi gusi. Tetapi bagi si  anak, aktivitas tersebut sangat nyaman karena bisa membuat bibir basah dan sejuk. Namun, sebagai orang tua kita harus melarangnya. Karena kebiasaan menjilat bibir bisa membuat bibir tipis, cepat kering dan mudah terluka.

  1. Sering Mencium Bibir Bayi

Ketika melihat seorang bayi, pasti rasa gemes kita untuk mencubit dan menciumnya akan muncul tanpa bisa dicegah. Apalagi jika ia bayi perempuan yang manis, pasti bibirnya tidak akan lepas dari sasaran bibir orang tuanya.

Namun, mencium bibir bayi sangat berbahaya karena kita tidak tahu bagaimana kondisi bibir kita saat menciumnya. Jika bibir kita penuh dengan bakteri, lalu kita mencium bayi kita, pastinya bakteri tersebut akan berpindah tempat. Akibatnya bibir anak menjadi kering dan bengkak pada langit langit mulut akibat infeksi bakteri yang kita tularkan kepada mereka.

  1. Sering Menyentuh Bibir Bayi dengan Jari

Semua anggota tubuh bayi termasuk bibirnya, masih mencoba mencari stimulus terhadap lingkungannya. Dari proses pencarian tersebut, pastikan lingkungan dan tubuh anak dalam kondisi steril. Sedangkan jika anda suka menyentuh bibir dengan tangan, padahal tangan kita tempatnya bakteri, justru ini bisa membuat bibir anak menjadi alergi dan kering serta memancing munculnya ciri ciri kanker gusi stadium awal yang menakutkan.

  1. Karena Flu dan Pilek

Penyebab bibir bayi kering dan mengelupas dan penyebab sariawan di lidah yang terakhir adalah karena penyakit flu dan pilek. Ketika bayi mengalami flu dan pilek, tentu dia akan kesulitan untuk bernapas menggunakan lubang hidung. Sehingga oksigen yang dikeluarkan sebagian besar melewati mulut.

Akibatnya oksigen yang bayi keluarkan tersebut akan menimbulkan hawa dingin di bibir. Nah hawa dingin inilah yang apabila berlarut larut bisa membuat bibir bayi menjadi kering.

Demikianlah penyebab bibir bayi kering bahkan berdarah. Setelah anda sudah tahu penyebab penyebabnya, silahkan anda lakukan pengobatan terbaik secara maksimal dan sesuai.

fbWhatsappTwitterLinkedIn