10 Pengobatan Glositis dengan Cara Medis maupun Alami

√ Verified Pass quality & scientific checked by advisor, read our quality control guidelance for more info

Membiarkan glositis bukan tindakan yang bijak. Sebab, penyakit ini jika sudah memasuki masa akut, juga bisa menimbulkan kanker dan rongga mulut bengkak. Dijamin anda akan menyesal tidak menyembuhkannya ketika status masih ringan.

Walaupun begitu, mengobati radang lidah atau glositis dengan minuman pnghilang bau mulut tidak boleh asal asalan. Karena pengobatan yang asal pakai, justru membuat penyakit semakin parah. Sebab, setiap obat pasti memiliki efek samping yang mengikutinya.

Nah, pada artikel berikut ini, kami akan menjelaskan tentang tehnik pengobatan glositis terbaik untuk menyembuhkan penyakit radang lidah. Artikel ini berisi tentang tehnik pengobatan tidak hanya medis tetapi juga obat obat tradisional.

  1. Minum Obat Antibiotik

Antibiotik adalah obat yang bermanfaat untuk meningkatkan kekebalan tubuh sekaligus sebagai penanganan pulpitis yang paling manjur. Dengan obat ini, organ lidah anda akan terfilter dengan baik. Sehingga, bakteri dan virus herpes penyebab glositis tidak berani datang menyerang.

  1. Menjaga Kesehatan Mulut

Tidak ada pengobatan glositis yang lebih manjur selain menjaga kesehatan mulut secara konsisten. Menggosok gigi dan berkumur secara teratur, bisa mengusir bakteri yang hendak menyerang lidah dan sekitarnya. Dengan hilangnya bakteri, tentu radang lidah tidak akan terjadi. Selain itu, dengan rutin menjaga kesehatan mulut, bau mulut menjadi hilang berganti aroma nafas yang wangi dan segar.

  1. Hindari Penyebab Radang

Tehnik pengobatan glositis dan nekrosis pulpa yang ketiga adalah hindari penyebab radang lidah. Penyebab radang lidah yang harus anda jauhi cukup banyak. Sebut saja, asap rokok, minuman beralkohol, kecelakaan dalam berkendara, hingga ketergantungan pada obat kimia.

Jika penyebab inflamasi diatas bisa dicegah, tentu lidah akan bebas dari berbagai macam peradangan. Termasuk peradangan glositis.

  1. Minum Ramuan Herbal

Minum ramuan herbal cara hilangkan batu petai di mulut untuk mengobati glositis adalah cara yang bagus untuk dilakukan. Selain kandungan alaminya tidak berbahaya, obat ini juga manjur untuk mengatasi berbagai macam penyakit termasuk penyakit glositis.

Ramuan herbal yang sering digunakan untuk mengobati glositis adalah ramuan mengkudu dengan ekstrak kulit manggis. Ramuan ini mengandung zat aktif mangosten, asam amino, Flavonoid, omega, ribovlafin yang bekerja sebagai antioksidan, antibakteri dan pro sirkulan sehingga berkhasiat untuk melancarkan sirkulasi darah, mencegah peradangan dan mampu membunuh bakteri dengan cepat.

  1. Konsumsi Obat Tradisional

Cara pengobatan glositis yang kelima adalah konsumsi obat tradisional buah penghilang bau mulut.

Obat tradisional adalah obat yang bahannya diambil dari alam, tetapi jenis peracikannya sudah menggunakan tehnik modern. Seperti obat sudah berbentuk pil, kapsul atau jenis sirup.

Biasanya bahan obat herbal yang direkomendasikan adalah daun sirsak, madu alam, daun bidara, ekstrak lidah buaya dan masih banyak lagi bahan bahan obat herbal penyembuh radang lidah yang bagus untuk anda konsumsi. [AdSense-B]

  1. Mengunjungi Dokter Spesialis

Mengobati glositis dengan cara mengobati kista mulut herbal harus dilakukan sejak dini. Karena jika sudah terlanjur parah, pengobatan jenis apapun, tidak akan memberikan kesembuhan hingga 100 %. Nah, cara mengobati glositis sejak dini, bisa dilakukan dengan cara mengunjungi dokter spesialis THT.

  1. Konsumsi Obat Anti Nyeri

Terkadang,  penyakit glositis membuat lidah terasa nyeri. Sehingga pengobatan untuk mengatasi nyeri bisa dilakukan. Namun, obat anti nyeri ini tidak boleh asal konsumsi. Pastikan kalau obat yang bakal anda telan sudah sesuai dengan resep dokter.

Dan jangan sekali kali anda mengkonsumsi obat kimia anti nyeri yang dijual di warung warung dengan harga murah. Karena dari segi legalitas dan keabsahan, obat ini tidak memiliki jaminan keamanan yang mumpuni.

  1. Hindari Pasta Gigi Berbahan Kimia

Jika ingin terhindar dari penyakit glositis, pastikan semua yang anda masukkan ke dalam mulut steril dari bahan kimia. Termasuk pasta gigi dan obat kanker mulut yang anda gunakan setiap hari.

Pasta gigi sedikit banyak akan bersentuhan dengan lidah. Jika pasta gigi berbahan kimia tentu, senyawa jahatnya akan menempel pada lidah untuk waktu yang lama. Sehingga lidah akan mengalami berbagai macam gangguan kesehatan termasuk peradangan kronis dan akut. [AdSense-C]

  1. Makan Makanan yang Lembut

Ketika glositis atau radang lidah menyerang, usahakan anda tidak mengkonsumsi makanan yang kasar apalagi makanan panas dan makanan pedas. Karena makanan semacam ini justru membuat lidah semakin kering dan gatal. Sehingga radang lidah tidak kunjung sembuh malah bertambah parah.

Saran kami, jika ingin radang lidah atau glositis sembuh, makanlah makanan yang lembut seperti bubur, soto lontong atau makanan lembut yang lainnya.

  1. Operasi

Operasi dan terapi adalah cara mengobati glositis dan cara menghilangkan karang gigi yang terakhir. Tehnik ini diberikan ketika penyakit radang lidah sudah berstatus kronis atau parah.

Operasi dilakukan apabila penyakit sudah menyebar hingga menjurus pada pertumbuhan sel kanker. Nah, daripada pertumbuhan sel kanker semakin tidak terbendung, operasi pengangkatan sebagian organ boleh dilakukan.

Itulah 10 cara pengobatan glositis atau penyakit radang lidah yang bisa anda terapkan secara terpadu dengan resep makanan untuk anak sariawan. Cara inilah yang sering dilakukan oleh para dokter dan terapis dalam rangka mengurangi gejala sampai menghilangkan penyakit yang diderita oleh pasien.

fbWhatsappTwitterLinkedIn