15 Cara Merawat Bibir Yang Kering Paling Cepat dan Super Aman

√ Verified Pass quality & scientific checked by advisor, read our quality control guidelance for more info

Jika anda memiliki bibir kering apalagi sampai pecah pecah akibat tidak menjaga kesehatan gigi dan mulut, jangan panik dan jangan kuper. Sebab, kondisi bibir yang seperti itu ternyata mudah diatasi. Asalkan anda berusaha keras untuk merawatnya secara serius dan berkelanjutan.

Pada umumnya bibir kering disebabkan oleh kondisi bibir yang kurang lembab. Apalagi jika sedang musim kemarau dan cuaca panas lebih ekstrim. Pasti pengeringan bibir menjadi lebih cepat.

Nah, untuk artikel kali ini, kami akan menjelaskan cara merawat bibir yang kering dan cara menghilangkan bintik merah pada lidah secara lengkap dan detail yang bisa anda jadikan solusi terbaik. Sehingga, bibir anda bisa kembali basah dan sensual.

  1. Oleskan Gula Pasir

Jika sel kulit bibir ada yang rusak atau mati, biasanya bentuk bibir berubah menjadi pucat, kering dan pecah pecah. Nah Cara mengatasinya plus cara mengatasi air liur yang sangat bau ialah oleskan gula pasir pada bibir anda lalu pijat agar lebih merata. Tujuannya supaya sel kulit bibir yang mati menjadi mengelupas dan cepat berganti sel kulit bibir yang baru.

  1. Mentimun

Cara tradisional merawat bibir yang kering adalah mengoleskan mentimun segar pada bibir sampai airnya meresap sempurna. Cara dan tips agar air liur tidak bau ini bisa anda ulang ulang sesuai kebutuhan dan dijamin tidak akan membahayakan bibir anda.

  1. Masker Buah Tomat

Buah penyembuh sariawan buah tomat mengandung antioksidan ideal yang bermanfaat untuk melakukan revitalisasi sel sel kulit bibir. Jika buah tomat anda jadikan masker untuk bibir kering, perlahan lahan bibir akan kembali segar, sejuk dan tambah merona. Karena sel yang mati sudah terganti sel yang lebih sehat.

  1. Pelembab Bibir Alami

Membuat bibir basah dengan menggunakan pelembab bibir merupakan solusi baik untuk merawat bibir yang kering. Namun, anda harus hati hati ketika memilih produk pelembab bibir tersebut. sebab, jika anda menggunakan produk kimia, efek samping yang ditimbulkan justru bisa membuat bibir kering semakin parah.

  1. Campuran Madu dan Minyak Zaitun

Jika anda punya madu dan minyak zaitun, segera racik menjadi ramuan tradisional alami obat untuk menghilangkan jamur mulut pada bayi yang bisa anda gunakan untuk mengembalikan keindahan bibir anda. Caranya adalah oleskan racikan tersebut pada bibir anda yang sedang bermasalah.

  1. Ramuan Minyak Kelapa dan Mentega

Cara merawat bibir yang kering  dan cara mengobati mulut terasa pahit yang keenam adalah mengoleskan ramuan minyak kelapa plus mentega minimal dua kali sehari sebelum mandi.[AdSense-B]

Ramuan ini sangat manjur mengatasi bibir kering karena mengandung asam amino yang bekerja sebagai pro sel atau revitalisasi sel bibir yang mati atau rusak.

  1. Lemon dan madu

Untuk merawat bibir kering, anda juga bisa menggunakan campuran lemon dengan beberapa tetes madu sebagai minuman penghilang bau mulut. Kedua bahan ini selain berkhasiat untuk melembabkan kulit, tetapi juga berkhasiat untuk mempercantik warna alamiah bibir.

  1. Ekstrak Lidah Buaya

Jika ada tetumbuhan paling berkhasiat untuk kesehatan tubuh, salah satunya pasti lidah buaya.

Ternyata selain bagus untuk rambut sehat, ekstrak lidah buaya juga bagus untuk merawat bibir kering. Apalagi jika bibir kering anda masih termasuk kategori ringan dan kulitnya masih belum pecah pecah. [AdSense-A]

  1. Jangan Dulu Menggunakan Lipstik

Pemerah bibir atau lipstik sebaiknya dihindari jika bibir anda sedang kering. Sebab, kandungan kimiawi yang ada di dalam lipstik bisa meningkatkan suhu panas sehingga pengeringan semakin parah.

  1. Minum Banyak Air Putih

Sesungguhnya merawat bibir kering sangatlah mudah. minum banyak air putih saja seharusnya sudah cukup untuk mengembalikan kelembaban bibir anda sehingga bibir kering menjadi hilang. Karena air mengandung mineral alami yang akan mensuplay ion masuk ke dalam sel bibir untuk membantu proses perbaikan sel yang rusak.

  1. jangan Dulu Merokok

Merokok saat bibir kering hanya menambah masalah semakin buruk. Pasalnya asap rokok penyebab penyakit mulut pada anak akan mengurangi kelembaban bibir dan membuatnya mengalami penipisan yang ekstrim. Selain itu rokok bisa membuat bibir anda menghitam dan pecah pecah.

  1. Hindari Menjilat Bibir

Menjilat bibir bukan melembabkan bibir tetapi justru membuat bibir kering semakin parah karena menjadi penyebab sariawan di lidah. Sebab, ludah yang anda gunakan untuk membasahi bibir teksturnya kental dan mudah meresap. Sehingga bibir basah hanya sementara setelah itu bibir anda kembali kering dan bahkan lebih kering dari sebelumnya.

  1. Jangan Makanan Makanan Panas

Makanan panas dan pedas bisa membuat bibir anda kering dan tenggorokan terbakar. Maka dari itu, hindarilah makanan makanan tersebut jika anda rasa bibir anda sedang bermasalah dengan kelembaban.

  1. Tidak Sering Menyentuh Bibir

Tips merawat bibir yang kering yang harus anda perhatikan adalah hentikan kebiasaan menyentuh bibir. Sebab, tangan kita bisa menjadi tempat berkumpulnya kuman penyakit, protozoa dan bakteri lainnya. Jika tangan anda memegang bibir, sama saja anda mentransfer bakteri penyakit masuk ke bibir anda. Tentu itu amat berbahaya.

  1. Jangan Mengoleskan Pasta Gigi

Cara merawat bibir yang kering poin terakhir adalah jangan mengoleskan pasta gigi pada bibir. Memang, mengoleskan pasta gigi pada bibir membuat bibir terasa sejuk dan lembut. Namun, itu hanya sementara. Karena beberapa saat kemudian, bibir akan kembali mengering.

Itulah cara merawat bibir anda yang kering yang bisa anda terapkan di rumah anda. silahkan dicoba, kami jamin, pasti bibir anda menjadi sejuk, lembut dan segara kembali.

fbWhatsappTwitterLinkedIn