Eltazon – Fungsi – Obat Apa- Dosis Dan Efek Samping

√ Verified Pass quality & scientific checked by advisor, read our quality control guidelance for more info

Eltazon merupakan jenis obat yang digunakan sebagai pengobatan anti inflamasi, pengobatan gejala radang tenggororkan, pengobatan penyakit radang yang dikarenakan asma, pengobatan hiperkalsemia, perikarditis, multiple sclerosis, sindrom nefrotik, imunosupresan, penyakit TBC, lupus dan juga obat untuk anti alergi. komposisi yang terkandung di dalam obat ini adalah prednisone, dimana obat tersebut termasuk ke dalam jenis golongan obat kortikosteroid.

Fungsi obat

  1. Sebagai pengobatan reaksi radang dan juga penyakit alergi
  2. Sebagai pengobatan leukemia limfoblastik akut
  3. Sebagai pengobatan dalam penanagan reaksi herxheimer
  4. Sebagai terapi pengobatan sifilis
  5. Sebagai pengobatan gagal jantung kongestif
  6. Sebagai pengobatan radang tenggorokan
  7. Sebagai pengobatan tiroiditis
  8. Sebagai pengobatan asma bronkial
  9. Sebagai pengobatan penyakit lupus

Komposisi obat

Prednisone

Hal-hal yang perlu diperhatikan sebelum menggunakan obat

  1. Lakukan konsultasi telebih dahulu dan gunakan obat sesuai dengan anjuran yang disarankan, agar pasien mendpaatkan manfaat obat yang lebih jelas.
  2. Untuk lebih berhati-hati dalam menggunakan obat ini pada wanita yang sedang hamil
  3. Untuk lebih behati-hati pada pasien yang mengidap penyakit diabetes saat menggunakan obat ini
  4. Bagi pasien yang memiliki riwayat penyakit jantung sebaiknya lakukan konsultasi lebih lanjut, karena obat ini tidak disarankan digunakan.
  5. Untuk lebih berhati-hati pada pasien yang memiliki gangguan fungsi hati
  6. Jauhkan obat dari jangkauan anak-anak dan juga hewan peliharaan.
  7. Simpan obat pada suhu ruang dan jangan terkena sinar matahari secara langsung.
  8. Untuk lebih berhati-hati pada pasien yang memiliki penyakit gejala gagal ginjal yang akut
  9. Jangan membuang sisa obat yang sudah tidak digunakan lagi ke dalam toilet, karena dapat mengkontaminasi lingkungan, lakukan konsultasi pada dokter atau apoteker agar bisa mendapatkan informasi yang tepat.
  10. Untuk lebih berhati-hati pada pasien yang memiliki penakit darah tinggi

Inteaksi obat

Interaksi obat terjadi karena saat menggunakan obat tersebut pasien menggunakan obat jenis lain atau memiliki kondisi kesehatan yang membuatnya saat menggunakan eltazon tidak berfungsi dengan baik, untuk itu berikut informasi jenis obat yang bisa berinteraksi langsung dengan obat eltazon diantaranya:

  1. Obat estradiol
  2. Obat ketoconazole
  3. Obat ephedrine
  4. Obat cycloporin
  5. Obat clarithromycin
  6. Obat birth control pilis
  7. Obat furosemide

Dosis obat

Dosis obat biasanya ditentukan dari tingkat keparahan penyakit, jenis penyakit dan juga usia pasien, untuk itu lakukan konsultasi dnegan benar sehingga bisa mendpaatkan dosis yang tepat. untuk dosis obat eltazon ini bisa diberikan dosis awal 10 sampai dengan 20 mg per hari dan untuk dosis pemeliharaan bisa diberikan 2,5 sampai dengan 15 mg.

Efek samping

Efek samping terjadi karena saat menggunakan obat tidak sesuai dengan anjuran dan juga dosis yang sudah ditetapkan, untuk itu lkaukan konsultasi agar saat menggunakan obet ini bisa meminimalisir efek samping yang diberikan. diantara efek samping yang mungkin terjadi:

  1. Efek samping jerawat
  2. Efek samping pusing
  3. Efek samping sering sakit kepala
  4. Efek samping sakit dada
  5. Efek samping nafsu makan meningkat
  6. Efek samping berkeringat
  7. Efek samping mual
  8. Efek samping muntah

Kontraindikasi

  • Jangan menggunakan obat ini pada pasien yang memiliki hipersensitivitas terhadap kandungan yang terdapat di dalam obat
  • Jangan menggunakan obat bersamaan dengan alkohol karena bisa menimbulkan efek resiko yang tidak baik
  • Obat ini kontraindikasi pada pasien infeksi jamur
  • Obat ini kontraindiaksi pada paien herpes mata
  • Obat ini kontraindikasi pada apsien yang memiliki peradanagan saraf optik
  • Obat ini kontraindiaksi pada pasien yang memiliki diabetes dan juga gangguan glaukoma
  • Obat ini kontraindikasi pada pasien herpes simplex dan juga infeksi virus lainnya.
fbWhatsappTwitterLinkedIn