CVC Medis – Tujuan, Tipe, Teknik dan Risiko Komplikasi

CVC medis atau Central Venous Catheter adalah sebuah tindakan medis dengan alat berupa sebuah selang yang dipakai supaya mampu memberikan obat atau cairan ke pasien tanpa harus melalui suntikan berkali-kali dan berulang-ulang. Pada umumnya, alat berupa selang tersebut dipasang di bagian dalam pembuluh darah dekat dengan area jantung di mana selang ini juga akan berada […]