Ada kasus di mana terjadi kelainan pola makan terutama pada anak-anak dimana mereka bisa memakan obat nyamuk, bedak, bata, juga abu rokok. Meksipun dari fisik luar terlihat anak tersebut tumbuh normal, namun dari segi kesehatan mana pun hal itu jelas tidak benar untuk dilakukan dan semestinya harus segera dihentikan.Sejak lama orang mengetahui bahwa yang namanya rokok memiliki banyak dampak negatif bahaya merokok bagi remaja bagi tubuh pemakai bahkan juga sangat merugikan bagi orang di sekitarnya. Tapi tetap saja, rokok tidak pernah bisa dijauhkan dari kehidupan.
Berikut adalah bahaya makan abu rokok :
- Diketahui, pada setiap batang rokok mengandung ribuan zat berbahaya yang mengancam kesehatan bahkan nyawa. Tidak hanya itu, bahaya asap rokok pada asapnya pun juga sangat berbahaya apabila terhirup. Tidak sampai di situ, rupanya sisa dari rokok yakni abunya pun juga sangat berbahaya bagi tubuh.
- Menurut penelitian, thirdhand-smoke atau mereka yang menjadi pihak ketiga penerima dampak rokok baik dari abu rokok maupun asapnya yang menempel pada perabot apapun termasuk di asbak rokok itu sendiri, di sofa, gorden, pakaian, dan lain-lain, juga berisiko terkena kanker. Abu rokok yang tersisa akan menguap menjadi zat yang bersifat karsinogenik yakni zat yang menyebabkan kanker.
- Kita mengenal kandungan nikotin pada rokok yang dapat membuat pemakainya merasa rileks. Selain itu, nikotin jualah yang membuat efek kecanduan pada pengguna rokok.
- Ada juga tar yang merupakan gabungan daripada 4000 lebih jenis zat kimia bersifat karsinogenik yang bersifat melekat pada paru-paru. Tar ini merupakan racun berbahaya sama seperti nikotin yang dapat menyebabkan kerusakan pada saluran pernapasan terutama paru-paru hingga memicu tumor.
- Sementara kandungan benzene yang biasanya ditemukan pada abu rokok juga merupakan senyawa berbahaya yang bisa memicu kanker. Zat satu ini mudah terbakar dan berbau manis sehingga sangat menarik untuk dihirup aromanya.
- Ada lagi kandungan racun sianida dan racun arsenik (yang biasanya digunakan sebagai racun tikus). Racun sianida ini berbentuk gas hidrogen sianida yang terdapat di dalam rokok yang menghambat penyerapan oksigen tubuh. Jika sianida ini terserap ke dalam tubuh maka akan menyebabkan kematian dalam waktu yang singkat karena bahaya merokok bagi kesehatan.
- Bahaya merokok juga mengandung karbonmonoksida yang merupakan gas berbahaya dan tidak dapat terdeteksi dengan mudah. Karbon monoksida (CO) tidak berwarna, tidak berbau, dan tidak terasa sehingga sulit diketahui. Zat ini sama persis dengan buangan yang dihasilkan oleh kendaraan bermotor. Jadi, bayangkan saja bagaimana bahayanya zat seperti ini masuk ke dalam tubuh Anda? Akibatnya Anda akan meras pusing, muntah-muntah, sesak napas, pingsan, bahkan kematian karena akan kekurangan oksigen dan sebaiknya anda memiliki cara menghindari asap rokok agar tidak merusak tubuh anda.
- Tidak hanya dalam bentuk gas, rokok juga mengandung logam berta berbahaya cadmium yang sangat dapat menyebabkan kerusakan pada organ ginjal dan hati. Selain itu, cadmium juga berbahaya bagi pembuluh darah karena sifat beracunnya. (baca : jenis jenis penyakit ginjal)
Semua itu adalah beberapa dari sekian banyaknya kandungan berbahaya yang terdapat pada rokok. Masih banyak lagi kandungan racun yang terdapat di dalam rokok. Yang pasti, bagaimana pun caranya rokok itu masuk ke dalam tubuh; baik dari pemakai, yang terhirup asapnya, apalagi yang sampai termakan abu rokok, semuanya sangat membahayakan bagi tubuh. Disebutkan bahwa abu rokok dapat bereaksi dengan asam nitrit di udara dan menciptkan senyawa baru yang disebut nitrosamine. Jika masuk ke dalam tubuh makan akan bercampur dengan DNA yang nantinya menyebabkan timbulnya penyakit kanker.
Baca juga artikel halo sehat lainnya :