10 Ciri-Ciri Hipertiroid yang Harus Diwaspadai

√ Verified Pass quality & scientific checked by advisor, read our quality control guidelance for more info

Hipertiroid merupakan kondisi dimana tubuh anda mengeluarkan kelenjar tiroid berlebih. Keadaan ini dapat sangat membahayakan kondisi tubuh anda apalagi pada wanita yang menyebabkan bahaya kelebihan tiroid . Untuk itu anda diharuskan mengetahui ciri-ciri kelenjar tiroid atau gejala dari hipertiroid, agar ketika anda mengalami gejala ini anda bisa bergegas untuk melakukan pemeriksaan untuk tau hasil lebih lanjut. Berikut gejala yang dirasakan apabila anda mengalami hipertiroid :

  1. Nafsu makan bertambah

Hal pertama yang harus ketahui ciri-ciri hipertiroid adalah dengan anda perhatikan adalah nafsu makan anda. Penambahan nafsu makan memanglah wajar, jika tubuh anda juga mengalami peningkatan atau bertambah berat badan. Anda diharuskan waspada ketika anda mengalami perubahan nafus makan yang drastis namun berat badan anda tak kunjung naik atau bahkan menurun. Hal ini merupakan gejala dari hipertiroid.

Kelenjar tiroid yang bertambah akan mendorong metabolisme tubuh anda, meskipun anda makan sangat banyak, makanan yang anda makan juga akan dibakar dengan sangat cepat. Itulah alasan kenapa anda mengalami berat badan yang turun drastis ketika anda mengalami hipertiroid. Ada baiknya anda mengetahui cara pengobatan kelenjar tiroid.

  1. Sering buang air kecil

Sering buang air kecil juga merupakan gejala yang harus anda waspadai karena ini adalah ciri-ciri hipertiroid. Hal ini terjadi karena metabolisme yang meningkat membuat aliran darah juga meningkat. Hal ini membuat ginjal memproduksi urin lebih banyak dari biasanya.

  1. Merasakan haus yang berlebih

Ciri-ciri hipertiroid juga bisa dilihat jika anda merasa bahwa tubuh anda mengalami dehidrasi atau anda memiliki keinginan untuk minum secara terus-menerus anda harus waspada karena ini pertanda anda mengalami gangguan tiroid. Rasa haus yang berlebih ini juga bia disebabkan karena rasa ingin buang air kecil yang meningkat. Ketika anda mengalami beser, tubuh anda akan merasa kekurangan cairan yang menimbulkan rasa haus yang hebat. Itulah yang akan anda rasakan ketika anda mengalami ciri-ciri gipertiroid.

  1. Tremor

Tremor adalah kondisi dimana seseorang merasakan gemetar secara tiba-tiba. Misalnya ketika anda ingin makan sesuatu atau mengambil sesuatu, anda merasakan tangan anda gemetar ketika anda mengambil sesuatu tersebut. keadaan hipertiroid menyebabkan tubuh anda dalam mode fast-forward karena metabolisme tubuh yang sangat cepat.

  1. Suasana hati yag berubah

Selain keempat hal diatas, ciri-ciri hipertiroid bisa kita lihat dari suasana hati yang berubah. Meskipun hal ini sangatlah wajar ketika seseorang mengalami suasana hati yang berubah, namun sesekali anda juga harus waspada. Karena ini merupakan salah satu ciri atau gejala dari hipertiroid. Perubahan suasana hati tanpa sebab, rasa gelisah yang tak kunjung reda, atau rasa gugup yang kera datang mengindikasikan bahwa seseorang mengalami hipertiroid. Ada baiknya anda juga harus waspada terhadap bahaya kelebihan tiroid pada wanita. [AdSense-B]

Jika anda bukan seseorang yang hiperaktif, anda perlu memperhatikan perubahan dalam diri anda. Terlalu hiperaktif juga bisa menjadi pertanda bahwa seseorang mengalami hipertiroid. Untuk itu, anda harus mengetahui gejala yang satu ini. hiperaktif disebabkan karena tiroid dalam darah meningkat.

  1. Terjadinya peradangan

Peradangan ini teradi dengan ciri-ciri terdapat benjolan yang bisa membesar pada bagian leher. Biasanya benjolan ini ditandai dengan pergerakan yang sama dengan gerakan menelan pasien. Jadi, jika anda menemukan benjolan pada leher anda, dan benjolan tersebut turun saat anda melakukan gerakan menelan, anda harus waspada.

  1. Detak jantung tak terkendali

Salah satu gejala yang dialami oleh seorang yang mengalami hipertiroid adalah berubahnya laju jantung atau degup jantung pada pasien. Biasanya para penderita hipertiroid akan mengalami aritmia. Selain itu anda harus pahami betul soal penyebab hipertiroid. [AdSense-C]

  1. Perubahan menstruasi pada wanita

Jika hipertiroid ini terjadi pada wanita, dia akan mengalami perubahan siklus menstruasi yang berbeda dari biasanya. Biasanya siklus menstruasi akan sangat terganggu apabila wanita tersebut mengalami hipertiroid. Jika hal ini terjadi dalam jangka waktu yang panjang hal terburuk yang kaan terjadi adalah pasien mengalami masalah kesuburan. Anda juga

  1. Berkeringat secara berlebih

Berkeringat memang hal yang umum terjadi jika tubuh mengalami suhu yang panas. Namun, anda harus bisa membedakan mana keringat sehat dan mana keringat yang menandakan bahwa anda mengalami hipertiroid. Biasanya keringat yang muncul diakibatkan suhu tubuh memanas akibat hipertiroid.

Itulah gejala-gejala yang bisa anda perhatikan untuk mengindikasi apakah anda terkena ciri-ciri hipertiroid atau tidak, jika anda pernah atau sedang mengalami tanda atau gejala diatas, anda disarankan untuk mengunjungi rumah sakit untuk lakukan pemeriksaan. Hal ini berguna untuk mendiagnosa gejala yang sedang anda rasakan.

fbWhatsappTwitterLinkedIn