Ginjal :
Ginjal merupakan salah satu organ tubuh manusia yang memiliki fungsi sebagai penyaring kotoran (urea) yang dibawa oleh darah, kotoran tesebut disaring dan di buang bersama dengan air yang biasan kita kenal sebagai urin.
Ginjal memang merupakan salah satu organ ekskresi yang jika kita lihat hamper mirip dengan bentuk kacang. Memang ginjal memiliki funsi yang sangat penting. Jika ginjal tidak mengeluarkan kotoran yang ada di dalam tubuh, maka dapat menyebabkan gangguan pada organ tubuh seperti keracunan makanan.
Fungsi Ginjal :
Sudah sedikit dijelasakan bahwa fungsi ginjal di antaranya adalah untuk menyaring sari-sari makanan dan kotoran. Sari-sari makanan tersebut akan disimpan dan diedarkan bersama darah untuk menutrisi tubuh, sedangkan kotoran yang dibawa oleh darah tersbut akan disaring oleh ginjal dan dikeluarkan dalam bentuk urine. Berikut lebi jelasanya fungsi ginjal
Itulah fungsi dari ginjal. Ginjal memang berperan penting untuk memberikan kesehatan ada metabolism tubuh. Untuk itu penting mengetahui makanan maupun minuman apa saja yang dapat membuat ginjal mu menjadi terlauka atau bahkan hancur sehingga menyebabkan beberapa penyakit ginjal. Berikut makanan yang perlu kamu hindari agar ginjal mu sehat.
1. Kopi
Kopi merupakan salah satu minuman yang mengandung kafein yang cukup tinggi oleh karena itu, kandungan kafein yang tinggi ini penyebab bahaya kopi dan dapat menjadi penyebab ginjal mu rusak. Apalgi jika terlalu sering dikonsumsi.bukan hanya ginjal saja yang bisa rusak, tetapi beberapa bagian tubuh mu juga akan terkana dampaknya.
2. Teh
Tidak berbeda dengan kopi, kandungan teh pun dapat membuat ginjal menjadi rusak. Oleh karena itu konsumsi teh dengan taraf yang normal saja. jangan terlalu sering, karena keseringan mengonsumsi teh akan berakibat fatal pula untuk ginjal mu
3. Minuman dengan pemanis buatan
Pemanis buatan dapat menyebabkan kalori di dalam tubuh menjadi melimpah.kalori yang tidak digunakan dengan baik akan berubah menjadi gula dan akan merusak pembuluh darah. Hal ini tentu akan berkaitan langsung dengan kesehatan ginjal, menjaga ginjal sangat penting agar proses eksresi lancar.
4. Minuman yang bersoda
Tak hanya minuman dengan pemanis buatan, minuman dengan kandungan soda yang banyak pun dapat mengakibatkan masalah pada lambung dan ginjal. Bahaya minuman bersoda untuk ginjal ini dapat mengakibatkan komplikasi pada anggota tubuh. Dengan demikian tubuh akan mengalami gangguan metabolisme tubuh. Untuk itu segera batasi konsumsi minuman-minuman bersoda.
Itulah 4 minuman yang tanpa sadar sering kita konsumsi namun ternyata dapat merusak ginjal jika terlalu sering dalam mengonsumsinya. Maka konsumsilah minuman tersebut dalam taraf yang normal. Karena pada dasarnya setiap minuman juga memiliki kandungan manfaat yang berarti untuk tubuh, hanya saja bagaimana cara kita mengonsumsi dan mengatur agar tidak melebihi kebutuhan dan batasan di dalam tubuh.