Siapa yang tidak mengenal dengan vitamin C? vitamin C, sama seperti jenis vitamin lainnya, merupakan salah satu jenis vitamin yang sangat dikenal oleh kita.
Manfaat vitamin C
Vitamin C banyak dikonsumsi oleh orang – orang yang biasanya ingin menjaga daya tahan tubuh dan imunitas tubuh, serta menyembuhkan sariawan. Namun, apakah manfaat dari vitamin C hanya terbatas pada hal tersebut saja? Tentu saja tidak. Masih banyak sekali manfaat – manfaat dari asupan vitamin C di dalam tubuh.
Kebutuhan Harian Vitamin C
Secara teoritis, tubuh manusia membutuhkan asupan vitamin C sebanyak kurang lebih 1000 mg vitamin C per harinya. Kadar vitamin C ini sudah cukup untuk memenuhi kebutuhan vitamin C tubuh dalam satu hari.
Apa yang akan terjadi ketika tubuh kita kekurangan vitamin C.?
Inilah yang kaan menjadi pokok bahasan pada artikel kali ini. Ketika tubuh anda tidak memperoleh asupan vitamin C yang cukup, alias mengalami kekurangan, maka ada beberapa dampak yang dapat muncul pada tubuh anda. berikut ini dampak – dampak yang diakibatkan oleh kurangnya konsumsi vitamin C pada tubuh anda :
Untuk mengurangi gejala ini, yang harus dilakukan adalah, dengan cara memperbanyak konsumsi vitamin C dan zat besi.
Kulit kering juga merupakan salah satu efek atau akibat dari kurangnya konsumsi vitamin C pada tubuh anda. kulit kering ini dapat anda rasakan dan anda deteksi, terutama ketika :
Gejala kulit kering ini hampir sama dengan gejala – gejala yang muncul karena terpapar sinar matahari ang lama dan terik. Untuk mencegah hal ini, anda dapat melakukan hal di bawah ini :
Biasanya pendarahan ini terjadi pada bagian mata, yang disebabkan oleh kurangnya vitamin C yang membuat pembuluh darah pada bagian mata terjadi. Hal ini dapat menyebabkan :
Baca juga : Akibat kekurangan lemak
Kekurangan vitamin C juga akan menimbulkan radang pada bagian gusi. Radang gusi biasanya dimulai dari plak yang kemudian menjadi karang pada bagian gigi karena mengendap. Radang pada bagian gusi ini dapat dirasakan dengan cara melihat apakah pada bagian gusi memiliki ciri – ciri seperti berikut :
Baca juga : Akibat kekurangan karbohidrat
Vitamin C merupakan salah satu vitamin untuk daya tahan tubuh. Vitamin merupakan salah satu zat yang dapat membantu menjaga imunitas tubuh, termasuk vitamin C. Vitamin C merupakan vitamin yang juga menjadi penyumbang terbesar dalam meberikan dan mengoptimalkan imunitas tubuh kita. Karena itu, kekurangan vitamin C akan membuat imunitas tubuh berkurang dan menurun, sehingga mudah mengalami :
Baca juga : Akibat kekurangan vitamin A
Vitamin C ternyata memiliki peran yang penting dalam mementuk kolagen. Kolagen ini merupakan salah satu zat yang dapat membantu penyembuhan luka pada seseorang. Ketika anda mengalami kondisi kekurangan asupan vitamin C, maka fungsi kolagen di dalam tubuh anda akan sulit terbentuk, dan akan berujung pada luka yang sulit mengalami kesembuhan, atau minimal mengering lukanya. Akibat kurang serat juga dapat menyebabkan lambatnya proses penyembuhan luka ini.
Salah satu gejala – gejala kekurangan asupan vitamin C adalah munculnya rasa nyeri otot dan mudah memar pada bagian tubuh. Hal ini merupakan dampak dari menurunnya imunitas tubuh, sehingga otot akan terasa nyeri dan sakit.
Berbahayakah kelebihan dosis dari vitamin C?
Anda mungkin sudah mengetahui apa saja bahaya yang dapat ditimbulkan ketika tubuh anda mengalami kekurangan asupan vitamin C. Namun demikian, kelebihan asupan vitamin C pun dinilai tidak baik bagi kesehatan tubuh, dan malah dapat berbahaya bagi kesehtan tubuh. Apa saja bahaya dari kelebihan dosis vitamin C pada tubuh manusia? Berikut ini bahyanya :
Ternyata, memang apapun yang namanya berlebihan itu tidaklah baik. Maka dari itu, anda harus bisa mengatur jumlah asupan vitamin C yang masuk ke dalam tubuh anda.
Lalu, bagaimana cara memperoleh asupan vitamin C secara alami setiap harinya?
Untuk mencukupi kebutuhan asupan vitamin C daam satu hari, anda tidak perlu repot mencari. Vitamin C alami dapat anda peroleh dari buah – buahan, sayur – sayuran, serta beerbagai produk olahan lainnya, antara lain :
Itulah akibat yang ditimbulkan ketika anda memiliki asupan vitamin C yang kurang, dan berlebihan, ntuk menyeimbanginya, anda perlu mengkonsumsi vitamin dan mineral lainnya, agar tidak terjadi overdosis vitamin C, karena akan berbahaya bagi tubuh anda.
Baca juga :