Sakit Kepala

10 Penyebab Kepala Kliyengan Paling Berbahaya

√ Scientific Base Pass quality & scientific checked by advisor, read our quality control guidelance for more info

Kepala kliyengan merupakan dampak buruk akibat seseorang yang tidak mempedulikan kesehatan yang berhubungan dengan jaringan kepala. Kepala kliyengan hampir setiap hari dialami oleh semua orang tetapi mudah untuk disembuhkan dengan penggunaan obat yang telah direkomendasikan dokter yang terkait. Kliyengan adalah sebutan lain dari kata sakit kepala, puyeng atau pening dan tidak berlaku bagi penyakit vertigo karena vertigo masuk dalam kategori penyakit kepala berat yang berhubungan dengan saraf otak bagian dalam yang menyebabkan seseorang merasa dirinya berputar putar.

Ada banyak pemicu yang sering mengakibatkan kepala menjadi kliyengan :

1.Tekanan darah rendah
Penyebab kepala kliyengan sering terjadi akibat seseorang yang mengalami tekanan darah rendah kronis maka akan menderita penurunan tekanan darah sistolik. Dimana pasokan darah tidak mencukupi untuk dialirkan pembuluh darah menuju jaringan kepala, Sehingga pelebaran aliran darah tak dapat dihindari. Akibatnya anda akan menderita pusing.

2.Tekanan darah tinggi
Tekanan darah yang terlalu tinggi dapat menyumbat aliran darah dan menyebabkan tekanan pada dinding pembuluh darah menuju kepala. Kondisi tersebut dapat menyebabkan seseorang terserang pusing pusing atau kliyengan. Penyebab kepala kliyengan akaibata adarah tinggi paling banyak dialami oleh pria dan wanita yang berusia lebih dari 40 tahun.

3.Depresi berat
Seseorang yang sedang mengalami depresi berat maka aliran darah serta saraf saraf bagian kepalanya menjadi mengerut karena terus menerus mendapat tekanan dalam berfikir yang tidak santai. Kondisi tersebut dapat menghambat kelancaran aliran darah dan menyebabkan sakit kepal atau kliyengan. Penyebab kliyengan karena depresi berat dapat segera disembuhkan dengan menggunakan bantuan dari pskiater segera.

4. Benturan
Kepala kliyengan bisa juga disebabkan karena seseorang yang kepalanya pernah terkena benturan akibat terjatuh dengan keras biasanya akan merasa kliyengan sesaat setelah terbangun dari benturan yang dialaminya. Benturan dapat menyebabkan saraf saraf bagian kepal cedera dan mengalami pendarahan didalam. Periksalah segera setelah mengalami benturan keras di kepala. Agar terhindar dari pendarahan yang lebih parah.

5. Olahraga berat
Seseorang yang melakukan aktivitas olahraga ayang berlebihan dan dipaksakan dapat mencederai saraf kepala karena stres. Olahraga yang berlebihan cenderung membuat semua organ internal tubuh menjadi terus menerus bekerja keras untuk mengatur aliran darah, oksigen dan melindungi tubuh dari racun, Termasuk saraf saraf kepala. Penyebab kepala kliyengan adalah Jika saraf kepala dalam keadaan stres dan tertekan, Akibat tekanan terus menerus maka tubuh akan kelelahan, Maka yang akan timbul adalah pusing pusing.

6. Kurang tidur
Seseorang yang gemar begadang akan mudah terserang sakit kepala atau kepala kliyengan. Seseorang yang kurang tidur seluruh saraf tubuh menjadi tidak istirahat dan kelelahan serta dehidrasi, Termasuk saraf dan pembuluh darah sekitar kepala. Kondisi tersebut dapat menyebabkan seseorang sering mengalami kepala kliyengan. Kurang tidur merupakan penyebab kepala kliyengan yang sering dialami semua orang bahkan pada anak anak.

7. Terlalu banyak tidur
Tidur terlalu lama atau berlebihan dapat menyebabkan aliran darah menjadi lambat dan saraf bagian kepala menjadi tidak aktif dan cenderung menyebabkan sumbatan pada aliran darah menuju otak secara perlahan lahan. Kondisi ini dapat menyebabkan seseorang terserang kepala kliyengan atau pusing pusing. Terlalu banyak tidur merupakan penyebab kepala kliyengan yang biasanya bisa dialami oleh orang orang yang sedang menjalani masa pemulihan dari sakitnya.

8.Alkohol
Banyak minum minuman beralkohol dapat menyebabkan saraf saraf halus kepala dan pembuluh darah menuju otak mengalami tekanan dan cedera. Kondisi tersebut dapat menyebabkan penyumbatan aliran darah dan seseorang menderita sakit kepala hingga teras pada belakang leher. Minuman beralkohol merupakan penyebab kepal kliyengan yang sulit hilang dengan cepat bahkan setelah beristirahat tidur.

9. Obat obatan
Penyebab kepala kliyengan yang paling banyak terjadi pada masyarakat umum adalah karena terlalu sering mengkonsumsi obat obatan pereda rasa sakit yang bebas dijual pada toko obat dan menyebabkan seseorang menderita kepal kliyengan yang timbul tenggelam dan sangat mengganggu aktivitas sehari hari. Zat kimia yang ada pada obat dapat mengendap di aliran darah dan menyumbat sehingga pasokan darah yang berisi oksigen yang mengalir kekepala justru tersendat sendat. Zat kimia obat mampu mengiritasi dinding ginjal dan melukai liver , Berhati hatilah mengkonsumsi obat tanpa resep dokter.

10. Gangguan otot jantung
Otot jantung kehilangan kekuatannya untuk ikut membatu jantung memompa darah yang berisi oksigen untuk disebarkaan ke seluruh tubuh, Bahkan Penyebaran volume darah di area jantung tidak bisa merata. Otot jantung yang mengalami keterlambatan dalam bergerak mampu mempengaruhi aliran darah menuju kepala yang tidak mendapatkan pasokan darah yang memadai , Akibatnya seseorang akan menderita kepala kliyengan yang berkesinambungan. Gangguan otot jantung merupakan salah satu penyebab kepala kliyengan yang sering dialami oleh orang tua yang menderita gangguan jantung misalnya lemah jantung.