Paru Paru Basah

10 Cara menyembuhkan Paru-paru Basah Secara Alami dan Tanpa Efek Samping

√ Scientific Base Pass quality & scientific checked by advisor, read our quality control guidelance for more info

Paru-paru basah atau dalam ilmu medis di sebut dengan pneumonia merupakan sebuah penyakit yang tidak terbilang sederhana. Karena yang diserang adalah paru-paru yang memiliki peranan terpenting bagi tubuh. Ketika paru-paru tidak brfungsi secara normal jelas akan sangat menganggu, terutama dalam sistem pernapasan. Penyakit ini disebabkan oleh infkesi, virus dan jamur, yang menyarang baik sisi kanan maupun kiri dari paru-paru kita. Paru-paru basah merupakan sebuah kondisi di mana paru-paru terisi oleh cairah atau nanah sehingga menyebabkan berbagai gangguan. Gejala-gejala yang paling utam dari penyakit ini berupa sekit kepala, sesak nafas, demam disertai mengigil, batuk kering dan nyeri. Ketika Anda mengalami gejala itu penting untuk segera melakukan berbagai pengobatan untuk segera memulihkan. Sehingga, penyakit yang berbaya tidak berlangsung cukup lama dan semakin parah. Bagi Anda yang tidak memiliki riwayat pendidikan kedokteran jangan kawatir melalaui artikel berikut akan menemukan solusi untuk mengatasi penyakit paru-paru basah itu.

  1. Lada hitam dan daun kemangi

Siapa yang mengira salah satu rempah-rempah nusatnara ini memiliki khasiat yang baik untuk tubuh. Terlebih dipadukan dengan daun kemangi akan menjadikan obat tradisional yang manjur. Adapun salah satu dari khasiat itu berupa penyakit paru-paru basah. Cara menggunakan terbilang mudah. Dengan mengambil 5 lembar daun kemangi tumbuh dan diambik ekstraknya. Setelah ekstrak telah di dapat selanjutnya di campur dengan lada hitam. Kemudian minum setiap hari paling tidak tiga kali sehari. Semakin lam kandungan vitamin akan membantu proses penyembuhan.

  1. Kunyit

Salah satu bumbu daput ini memiliki khasiat yang tidak kalah menajubkan. Kunyit ini ternyata dapat menghilangkan lendir yang ada di dalam kantong paru-paru. Dengan hilangnya lendir inilah otomatis akan membantu menyembuhkan paru-paru basah. Selain itu kunyit ini juga memiliki kandungan antioksida dan antivirus yang tinggi untuk tubuh. Cara menggunakan juga mudah hanya mencamour ekstraknya dengan air hangat  atau susu dan diminum secara rutin.

  1. Biji Wijen

Biji wijen tidak saja meredakan demam , tetapi dapat menghilangkan lendir yang terdapat di paru-paru. Cara untuk menggunakan juga cukup mudah yaitu dengan mengambil berberapa sendok dan direbos dengan air lalu dituangkan ke dalam cangkir. Setalah itu diminum tiga kali sehari secara rutin dijamin secara perlahan akan membantu proses penyembuhan.

  1. Cabe Rawit

Banyak orang yang tidak mengetahui bahwa cabe ini memiliki kandungan yang bagus untuk menyembuhkan paru-paru basah atau pneumonia. Ini disebabkan oleh kandungan akan capsaicin yang bertugas melepaskan lendir yang berasal dari saluran pernapasan. Dengan membersihkan saluran pernapasan ini secara otimatis akan membantu proses penyembuhan paru-paru basah. Tentu dengan cabe rawit ini akan menemukan manfaat yang herbal dan tentu murah.

  1. Jus Sayuran

Tidak diragukan lagi sayuran memiliki banyak manfaat untuk tubuh. Salah satunya untuk membantu proses penyembuhan penyakit paru-paru basah. Sayuran yang dibuat jus membuat tubuh semakin menambah sistem kekabalan karena mengandung vitamin C . Selain itu juga lendir yang terdapat di paru-paru akan terencer karena adanay proses detoksisasi. Proses alami dan herbal akan kamu dapatkan ketika menggunakan jus sayur ini. Terlebih tanpa efek samping tentu akan membahagiakan Anda.

  1. Air garam

Garam ternyata memiliki khasiat untuk menyembuhkan paru-paru basah. Terlebih dilakukan dengan berkumur, secara otomatis akan membersihkan penapasan. Ketika sistem pernapasan bersih tentu akan berdampak pada ksehatan paru-paru. Terlebih untuk proses penyembuhan paru-paru basah sangat efektif.

  1. Minyak Kayu Putih

Minyak ini banyak mengandung vitamin  dan berguna untuk masuk angin dan penghangat tubuh. Melainkan untuk proses penyembuhan paru-paru basah. Minyak kayu putih ini bersifat antibiotik yang akan membentu paru-paru sehat karena tidak terserang berbagai virus maupun bakteri lainnya. Sedangkan ketika telah terkena paru-paru basah minyak kayu putih ini mensuplai antibiotik untuk membunuh berbagai macam virus.

  1. Daun Sembung

Daun ini siapa yang mengira baik untuk menyembuhkan paru-paru basah. Daun ini memiliki antibiotik yang sangat tinggi. Ketika diminum akan meningkatkan sistem kekebalan tubuh. Ketika kekebalan ini semakin tinggi tentu akan berdampak pada proses pemyembuhan yang berjalan dengan lancar.

  1. Teh Hitam

Teh ini memang belum banyak yang mengetahui akan khasita untuk proses penyembuhan paru-paru basah. Kandungan dari atechin, polifenol, dan antioksida sangat baik untuk menjaga ksehatan tubuh. Terlebih untuk mengobti paru-paru basah. Teh alami yang tentu akan membuat Anda semakin sehat dan sembuh secara permanen.

  1. Menggunakan Uap

Uap ini akan membantu anda ketika sedang pilek dan melancarkan lendir di dalamnya. Begitu juga dengan paru-paru basah. Dengan uap ini akan membantu proses membersihan cairan yang terdapat di paru-paru. Cara untuk mempraktikkan cukup mudah, merebus air ke dalam panci kemudian di tetesi minyak lemon, pohon tek, lavender, dan kayu putih. Uap dari rebusan inilah yang nanti dapat dihirup dengan perlahan. Dengan uap inilah yang akan menghilangkan lendir atau cairan di paru-paru.