Penyakit Lupus muncul dan diderita oleh manusia sebagai salah satu jenis penyakit yang sangat berbahaya karena lupus disetarakan dengan kanker yang mematikan. Penyakit lupus sebenarnya sudah ada sejak berabad lalu hanya saja lupus kurang terdengar familiar di telinga khalayak banyak.
Banyak yang menyalah artikan lupus ini yang sedang diderita sama dengan penyakit kelainan kulit karena ciri atau gejala penyakit yang biasanya dialami oleh tubuh nya seperti munculnya bercak kemerahan pada permukaan kulit disekitar hidung dan pipi, mengalami kerontokan rambut hingga mengalami pembengkakan pada persendian.
Gejala penyakit yang tampak tidak hanya dapat terjadi pada lapisan kulit luar atau persendian saja tetapi juga dapat menyerang organ dalam tubuh, hal inilah yang menyebabkan penyakit lupus dikategorikan ke dalam jenis penyakit yang berbahaya. Lalu apa penyakit lupus menular atau tidak, berikut beberapa fakta mengenai penyakit lupus menular atau tidak :
Untuk dapat mengetahui apa penyakit lupus menular atau tidak dapat diketahui dari apa penyebab utama penyakit ini bisa di alami oleh tubuh. Perlu diketahui bahwa tubuh memiliki pertahanannya sendiri yakni sistem kekebalan tubuh yang bertugas dalam menjaga dan mencegah benda asing masuk atau kelainan dari fungsi dalam tubuh lainnya yang mungkin terjadi.
Lupus merupakan penyakit yang timbul akiabat adanya gangguan pada autonium sehingga menyebabkan tubuh atau lebih tepatnya sistem kekebalan tubuh menjadi tidak dapat bekerja secara normal. Sistem kekebalan tubuh dalam kondisi ini tidak memiliki kemampuan untuk mendeteksi mana benda asing yang masuk ke dalam tubuh yang bersifat berbahaya dengan jaringan sehat tubuh lainnya, sehingga selanjutnya menyebabkan tubuh menyerang jaringan baik yang seharusnya digunakan dalam menjaga keseimbanan tubuh.
Untuk pemeriksaan pertama kali lupus ssnagat sulit untuk diketahui sehingga biasanya dokter membutuhkan rekam medis yang cukup panjang serta mengetahu lebih dalam riwayat penderita. Apabila hal ini terus dibiarkan makan akan menimbulkan bahaya radang empedu pada tubuh yang mana organ ini memiliki fungsi empedu pada hati.
Penyebab utama yang dapat mengganggu kerja sistem kekebalan tubuh hingga kini masih belum diketahui sehingga pengobatan juga sulit untuk dilakukan. Namun karena penyakit ini disebabkan oleh sistem kekebalan tubuh itu sendiri penyakit lupus tidak dapat ditularkan. Dengan kata lain walaupun berbahaya penyakit ini tidak sama dengan penyakit HIV dan AIDS yang dapat ditularkan.
Penyakit lupus menular atau tidak apabila melakukan kontak langsung dengan penderita menyebabkan keluarga mengucilkan pasien padahal penyakit lupu ini tidaklah sama dengan AIDS yang mana dapat ditularkan dengan mudah ke orang lain yang ada disekitarnya. Hal ini membutuhkan perhatian lebih tidak hanya dari pihak keluarga namun juga dari pihak lingkungan sekitarnya. [AdSense-B]
Penyakit lupus menular atau tidak dapat dilakukan pengobatan dengan segera apabila tubuh mulai timbul bercak merah pada hidung dan pipi yang mana bercak ini dapat menyebar dan berbentuk seperti kupu-kupu. Tidak hanya berhenti sampai dilakukannya pengobatan saja untuk mengatasi penyakit ini, penderita juga harus melakukan beberapa cara mengatasi penyakit lupus menular atau tidak ini. Beberapa cara untuk mengatasi penyakit lupus ini dapat dilakukan setiap harinya, seperti :
Penyakit lupus meskipun berbahaya namun bukanlah jenis penyakit yang dapat ditularkan kepada orang lain. Lupus umumnya diderita oleh kaum wanita yang memiliki rentan usia antara 15 hingga 45 tahun, wanita lebih rawan untuk mengalami penyakit ini akibat lebih sensitifnya faktor hormonal wanita.
Pengobatan lupus yang sering diberikan seperti jenis SLE namun untuk mengurangi parahnya berak yang muncul pada kulit penderita di anjurkan untuk mengurangi paparan langsung dengan sinar matahari atau beraktivitas di bawah terik matahari secara langsung tanpa menggunakan pakaian tertutup. Obat antiinflamasi biasanya juga diberikan dalam pengobatan yang mana dapat mengurangi pembengkakan yang dirasakan oleh tubuh.