Erphatrocin adalah obat antibiotik yang berfungsi untuk mengobati penyakit yang disebabkan oleh infeksi. seperti infeksi bakteri, infeksi kulit, infeksi mata, infeksi telinga, infeksi saluran kemih dan pernapasan. atau infeksi yang disababkan oleh pneumococcus, staphylococcus, streptococcus, tetanus, sifilis, gonorrhoea.
Erphatrocin memiliki kemasan berbentuk kapsul sebesar 250 Mg x 10 x 10’s. Erphatrocin di produksi oleh salah satu perusahaan pembuatan obat terbesar di indonesia yaitu Erlimpex.
Adapun perbedaan sakit karna virus dan bakteri, biasanya terkena penyakit yang disebabkan oleh bakteri akan mengalami gejala demam tinggi dan nyeri yang tak tertahankan
Kandungan Erphatrocin
Erphatrocin mengandung antibiotik Erythromycin atau yang biasa dibaca Eritromisin. Banyak jenis antibiotik dan manfaatnya, salah satunya adalah Errytromycin. Erytromycin adalah jenis antibiotik dengan golongan makrolide yang berfungsi untuk mengobati penyakit yang terindikasi infeksi bakteri. Erytromycin bekerja dengan cara menghentikan pertumbuhan bakteri yang akan menyerang tubuh. Erytromycin hanya mengobati penyakit yang terindikasi infeksi bakteri saja, tidak untuk virus.
Fungsi Erphatrocin
Erphatrocin memiliki fungsi untuk mengobati dan mencegah berbagai penyakit yang terindikasi infeksi bakteri seperti:
Dosis Penggunaan Erphatrocin
Dosis tersebut dapat di konsumsi dalam keadaan perut kosong yaitu 1-3 jam sebelum atau sesudah makan. Untuk dosis disarankan untuk berkonsultasi terlebih dahulu kepada Dokter/Apoteker karena dosis akan diberikan kepada pasien dengan pertimbangan penyakit yang di derita serta kondisi-kondisi yang lain.
Efek Samping Erphatrocin
Seperti pada halnya obat-obatan lain, Erphatrocin juga memiliki efek samping. Walaupun efek samping tidak selalu terjadi kepada pasien yang mengonsumsi Erphatrocin tapi tidak ada salahnya untuk mengetahui agar kita dapat memberikan penanganan jika terjadi hal-hal yang tidak diinginkan. Efek Samping Erphatrocin seperti:
Jika terjadi Efek Samping yang disebabkan oleh Erphatrocin segera hentikan konsumsi obat dan berkonsultasi dengan Dokter/Apoteker. Jangan melakukan penambahan obat/vitamin sebelum berkonsultasi karna tidak semua kandungan dalam obat lain dapat berjalan beriringan dengan kandungan obat Erphatrocin.
Kontraindikasi Erphatrocin
tidak semua obat dan kondisi pasien dapat beriringan dan menerima atau boleh menggunakan obat Erphatrocin. Berikut adalah obat dan kondisi pasien yang tidak boleh mengkonsumsi Erphatrocin:
Hal-hal yang Perlu Diperhatikan
Ada hal-hal yang perlu diperhatikan ketika mengkonsumsi obat Erphatrocin, seperti: