Diovan adalah obat yang biasanya diresepkan oleh dokter untuk membantu menyembuhkan dan mengatasi gagal jantung dan juga tekanan darah tinggi atau hipertensi. Diovan diproduksi dalam bentuk tablet oleh Novartis Indonesia sehingga mudah digunakan. Diovan mengandung obat yang masuk ke dalam angiotensin reseptor blockers yang membantu darah mengalir lebih lancar. Untuk bisa menggunakan Diovan, pengguna bisa membelinya di apotik atau toko obat terdekat dengan membawa resep dari dokter.
Kandungan Diovan
Diovan mengandung zat aktif dengan nama Valsartan.
Fungsi Diovan
Diovan diketahui mampu membantu dalam proses penyembuhan beberapa jenis penyakit dibawah ini:
Dosis Penggunaan Diovan
Dengan tujuan untuk mengobati dan meringankan beberapa jenis penyakit, tentu saja Diovan dapat disesuaikan berdasarkan kondisi yang dialami oleh penggunanya dalam dosis konsumsi. Maka dari itu, berikut dibawah ini ragam pilihan penggunaan Diovan:
Efek Samping Diovan
Meskipun dapat membantu mengatasi dan mengobati beberapa jenis penyakit, Diovan juga mampu menimbulkan efek samping yang mengganggu pengguna. Berikut macam efek samping Diovan yang harus anda ketahui:
Apabila pengguna mengalami salah satu alergi atau beberapa dari yang sudah disebutkan diatas, atau bahkan pengguna mengalami alergi selain yang sudah disebutkan diatas, segera kunjungi dokter terdekat untuk mendapatkan pertolongan pertama yang tepat.
Kontraindikasi Diovan
Terdapat kondisi khusus atau beberapa jenis kondisi yang harus dihindari dan tidak boleh dilakukan dalam menggunakan Diovan dengan tujuan untuk menghindari kontraindiasi. Hal tersebut diantaranya:
Hal-hal Yang Harus Diperhatikan
Dalam menggunakan Diovan, terdapat beberapa macam hal yang harus diperhatikan dengan benar dan teliti. Berikut dinataranya hal yang harus diperhatikan dalam menggunakan Diovan:
Diovan Untuk Wanita Hamil
Terdapat pernyataan yang dengan tegas melarang pengguna dalam keadaan hamil atau menyusui untuk menggunakan Diovan. Hal ini juga didukung dengan adanya penelitian yang mampu membuktikan bahwa penggunaan Diovan untuk pengguna dalam keadaan hamil atau menyusui dapat memberikan efek dan pengaruh yang buruk baik untuk pengguna, janin dalam kandungan atau pun bayi yang sedang menyusu. Maka dari itu, pemberian Diovan untuk pengguna dalam keadaan hamil atau menyusu sangat tidak disarankan dan dilarang.