Campto merupakan sebuah produk obat yang di produksi oleh perusahaan bernama Pfizer. Kemasan Campto sendiri berbentuk vial atau cair dan cara menggunakannya yaitu dengan selang infus, untuk ukuran campto sendiri terdapat jenis jenis cairan infus atau dikemas dalam 2 bentuk kemasan vial infus, yaitu, Campto infusion 100 mg/5 mL dan juga Campto infusion 40 mg/2 mL. Obat ini biasanya digunakan untuk pasien penderita kanker.
Kandungan yang terdapat dalam obat vial infus ini adalah Irinotecan HCl trihydrate. Obat Irinotecan ini sendiri sudah banyak digunakan untuk pengobatan kanker usus besar dan kanker paru paru sel kecil. Cara kerja dari Irinotecan ini sendiri yanitu dengan cara menghambat enzim topoisomerase I sehingga akan mengganggu coiling dan uncoiling DNA selama replikasi dan lalu akan menyebabkan kerusakan yang tidak dapat diperbaiki.
Dengan begitu akan mengganggu produksi protein yang diperlukan untuk pertumbuhan sel kanker dan reproduksi. Irinotecan sendiri adalah zat antineoplastik kelas inhibitor topoisomerase I, yaitu sebuah turunan dari senyawa alami camptothecin.
Fungsi Campto
Oleh karena kandungan yang terdapat di dalam obat Campto ini maka obat ini dikhususkan untuk mengatasi masalah kanker atau lebih tepatnya untuk memperlambat reproduksi sel kanker, berikut adalah beberapa indikasi atau fungsi dari obat Campto ini :
Perlu diketahui juga bahwa penggunaan Campto dapat menyebabkan kerusakan pada janin. Oleh karena itu sebaiknya konsultasikan atau diskusikan kepada dokter akan manfaat manfaat dan juga resiko yang didapat dari Obat Campto ini.
Dosis Campto
Penggunaan obat Campto ini sebaiknya harus dengan pengawasan oleh dokter karena penggunaannya dengan infus, dan dosis juga harus sesuai dengan indikasi penyakit ataupun atas saran dari Dokter. Berikut adalah dosis dari Campto (Irinotecan) :
Apabila terdapat penurunan fungsi hati, penurunan dosis mungkin diperlukan untuk menghindari dari resiko penggunaan.
Efek Samping Campto
Ada terdapat beberapa hal yang harus diperhatikan dalam penggunaan obat Campto ini, berikut adalah list nya :
Seperti obat keras lainnya, obat Campto yang mengandung Irinotecan ini mempunyai beberapa efek samping yang mungkin terjadi pada saat menggunakan obat ini, Berikut adalah beberapa efek samping yang mungkin dapat terjadi :