Anmum Lacta Chocolate adalah salah satu jenis susu yang ditujukan untuk ibu menyusui. Anmum Lacta Chocolate diformulasikan khusus buat ibu yang sedang menyusui agar bisa menghasilkan produksi ASI yang berkualitas untuk bayi. Dengan mengonsumsi Anmum Lacta Chocolate, ibu menjadi lebih memenuhi kebutuhan nutrisi yang dibutuhkan bayi selama dalam tahap menyusui. Diharapkan, dengan mengonsumsi Anmum Lacta Chocolate bayi akan mendapatkan ASI dengan baik dan gizi yang tepat.
Anmum Lacta Chocolate mampu membantu mencukupi kebutuhan harian Gangliosida yaitu zat yang mampu membantu meningkatkan koneksi antar sel otak Ibu. Selain itu, Anmum Lacta Chocolate juga mengandung Asam Sialat atau Sialic dan asam lemak esensial yang keduanya berguna untuk merancang blok-blok pada otak bayi.
Kandungan Anmum Lacta Chocolate
Anmum Lacta Chocolate mengandung banyak sekali vitamin dan mineral penting yang mampu mendukung tumbuh dan perkembangan bayi serta meningkatkan kesehatan ibu. Berikut dibawah ini macam zat yang terkandung dalam Anmum Lacta Chocolate:
Fungsi Anmum Lacta Chocolate
Fungsi Anmum Lacta Chocolate untuk ibu menyusui diantaranya:
Dosis Penggunaan Anmum Lacta Chocolate
Anmum Lacta Chocolate dapat dikonsumsi sebanyak 2 kali sehari dengan melarutkan 4 sendok bubuk susu Anmum Lacta Chocolate dan kedalam segelas air hangat.
Efek Samping Anmum Lacta Chocolate
Sejauh ini tidak ada efek samping yang berbahaya bagi ibu dan bayi, hanya saja rata-rata ibu akan memiliki nafsu makan yang cenderung meningkat. Namun, apabila ditemukan ibu bayi mengalami gatal, ruam merah pada kulit, mual, muntah dan diare setelah mengonsumsi susu ini harap segera menghubungi dokter untuk mendapatkan pertolongan dan perawatan yang tepat karena bisa saja gejala tersebut diindikasikan sebagai gejala alergi susu.
Dengan gejala tersebut akan dilakukan observasi untuk mengetahui apakah alergi yang ibu alami disebabkan oleh susu yang sedang dikonsumsi atau karena hal lain.
Kontraindikasi Anmum Lacta Chocolate
Kontraindikasi yang dapat muncul selama mengonsumsi Anmun Lacta Chocolate biasanya adalah tidak diperkenankannya ibu yang memiliki alergi atau hipersensitivitas terhadap susu jenis ini atau dengan susu.
Hal-hal Yang Harus Diperhatikan
Terdapat beberapa hal yang harus diperhatikan oleh ibu menyusui selama mengonsumsi susu ini, diantaranya: