Covetor Tablet merupakan obat yang dipakai untuk menurunkan kolestrol jahat (LDL) serta membantu mencegah gangguan-gangguan kardiovaskular. Obat yang diprosuksi Landson ini dapat anda temukan di apotek terdekat, namun dalam penggunaannya memerlukan resep khusus dari dokter. Obat ini sendiri memiliki kemasan dus berisi 30 tablet obat dengan kisaran harga 360 ribu rupiah.
Berikut ini beberapa informasi terkait obat tablet Covetor :
Kandungan Obat Tablet Covetor
Obat Covetor memiliki kandungan atorvastatin, obat hipolipidemia kategori statin atau HMG CoA reductase inhibitors. Kandungan atorvastatin pada covetor tablet dapat menurunkan kolesterol tinggi dalam plasma darah juga menurunkan kadar lipoprotein caranya dengan menghalangi HMG-CoA reductase dan menghalangi sintesis kolesterol di hati. Kandungan ini juga meningkatkan reseptor LDL pada permukaan sel hati, sehingga terjadi peningkatan ambilan dan katabolisme kolesterol LDL.
Indikasi Obat Tablet Covetor
Berikut merupakan kegunaan Covetor Tablet yang akan anda dapatkan, diantaranya yaitu :
Kontraindikasi Obat Tablet Covetor
Berikut ini beberapa kontraindikasi terkait obat tablet covetor, diantaranya yaitu :
Dosis Penggunaan Obat Tablet Covetor
Anda dapat menggunakan obat covetor tablet ini dengan dosis 10 hingga 80 mg perhari. Dosis ini dapat ditingkatkan tergantung dengan kondisi yang dialami pasien. Untuk itu sebaiknya konsultasikan terlwbih dahulu dengan dokter anda untuk mendapatkan resep obat yang tepat.
Efek Samping Obat Tablet Covetor
Berikut ini beberapa efek samping yang dapat anda rasakanselama penggunaan obat tablet Covetor ini, diantaranya yaitu :
Jika anda merasakan beberapa efek samping diatas yang dirasa mengganggu bahkan menyakitkan, segera hentikan pemakaian obat Covetor ini. Hubungi dokter dan tim medis anda untuk mendapatkan perawatan yang tepat dengan segera.
Hal Penting lainnya
Hal-hal yang wajib anda perhatikan selama menggunakan obat tablet covetor diantaranya yaitu sebagai berikut :