Valin : Pengertian – Manfaat – Efek Kekurangan dan Kelebihan – Sumber Makanan

Bicara tentang asam amino, dari 20 jenisnya, valin adalah salah satunya dan jelas tubuh manusia akan sangat membutuhkan valin demi fungsi dan kesehatan sel serta organ yang baik. Valin sendiri juga diketahui sebagai asam amino rantai bercabang dengan aktivitas stimulan dan masih tergolong asam amino esensial alifatik. Pada manusia yang mempunyai hubungan dengan leusin, valin […]

Asam Glutamat – Fungsi, Sumber dan Efeknya

Asam glutamat atau biasa yang disebut dengan glutamat mungkin sudah tidak asing dii telinga kalian semua. Ha itu dikarenkan nama glutamat sering dijumpai terutama ketika memasak. Glutamat atau asam glutamat merupakan salah satu protein asam amino yang terkandung secara alami di makanan yang banyak mengandung protein seperti di daging, sayuran, unggas dan juga ASI. Glutamat […]

Triptopan – Fungsi, Sumber dan Efeknya

Triptopan atau biasa yang disebut dengan triptofan mungkin belum banyak diketahui oleh masyarakat luas. Hal itu dikarenakan sedikitnya pengetahuan masyarakat tentang triptofan dan informasi yang membahas tentang triptofan. Dalam artikel ini akan dibahas mengenai triptofan dan segala informasi mengenai triptofan. Tahukah anda apakah tirptofan itu?, triptofan merupakan salah satu jenis dari asam amino esensial yang […]

Glisin : Pengertian – Manfaat – Dosis dan Efek – Sumber Makanan

Glisin merupakan bagian dari asam amino. Glisin merupakan salah satu komponen dari total 20 komponen yang memiliki peran untuk membentuk protein di dalam tubuh. Senyawa ini tergolong sebagai asam amino non esensial karena tubuh biasanya mampu memproduksi glisin sendiri dalam jumlah yang mencukupi. Seperti halnya berbagai jenis asam amino lainnya, glisin merupakan senyawa yang sangat […]

Sistin : Pengertian – Manfaat – Efek Kekurangan dan Kelebihan – Makanan

Sistin merupakan salah satu senyawa yang tergolong ke dalam asam amino. Sistin merupakan salah satu jenis asam amino yang paling larut di dalam asam amino. Dalam struktur asam amino, sistin masuk ke dalam golongan senyawa yang mengandung sulfur senyawa protein. Sistin merupakan penyatuan dari dua molekul sistein. Sistein masuk ke dalam golongn asam amino non […]

Protein : Pengertian – Jenis – Manfaat – Efek Kekurangan dan Kelebihan

Protein dikenal sebagai salah satu nutrisi teman dari lemak dan karbohidrat yang akan mendukung seluruh kinerja dan fungsi tubuh manusia. Protein merupakan zat penting di dalam tubuh yang terlibat dalam setiap proses dari terbentuknya jaringan otot. Tanpa adanya protein, segala hormon yang ada di dalam tubuh, terutama pada pencernaan manusia tak akan menjadi teratur. (Baca […]