Dengan Soda, Wanita di Kenya Bunuh Bayi Karena Aborsi Tidak Dilegalkan

Kenya ada dalam deretan negara yang tak melegalkan aborsi selain Indonesia, tentu kondisi darurat menjadi pengecualian seperti saat nyawa janin atau sang ibu sedang berada dalam ancaman. Namun karena hal ini, para wanita yang melahirkan anak yang tidak diinginkan, mereka mencari cara lain untuk menghilangkan nyawa anak-anak tersebut. Bisa dikatakan, Kenya justru sedang menghadapi krisis […]

Gusi Bengkak Kenapa Ya? Jangan-jangan 8 Hal Ini Sebabnya

Gusi yang bengkak benar-benar bisa bikin tak nyaman, apalagi setelahnya akan ada efek seperti bau mulut hingga perdarahan dari gusi. Mungkin beberapa orang tak kepikiran sama sekali apa yang sebenarnya terjadi, tiba-tiba gusi bengkak kenapa ya? Kenali beberapa kondisi atau faktor yang mampu menjadi penyebab atau pemicunya. 1. Perubahan Hormon Kadar hormon yang mengalami perubahan […]

8 Bahaya Merasa Kesepian Ini Jangan Dianggap Remeh

Merasa kesepian mungkin hal yang umum dialami oleh banyak orang, namun sayangnya belum banyak yang tahu betapa berbahayanya perasaan seperti ini dalam jangka panjang. Kesehatan fisik dan mental dapat menjadi sisi yang paling terancam tanpa disadari. Dilansir dari Insider, menurut seorang psikiater yang juga ahli dalam bidang neurologi dan geriatri, Dr. Nancy Donovan dari Boston’s […]

Waspadai 4 Bahaya Terlalu Serius dan Jarang Tertawa Bagi Kesehatan

Serius itu memang penting, apalagi menyangkut suatu pekerjaan agar selesai dengan cepat dan benar. Namun memiliki sifat dan sikap yang terlalu serius di luar pekerjaan dan hal-hal penting, sebenarnya cukup membahayakan kesehatan fisik dan mental. Setiap orang memerlukan sikap santai juga yang bisa disesuaikan bergantian dengan sikap serius tergantung situasi/kondisi. Tertawa seringkali dibutuhkan dalam menghadapi […]

Intip 5 Manfaat Air Garam untuk Kaki Biar Selalu Sehat

Banyak orang paling tahu kalau air garam itu manfaatnya untuk berkumur agar batuk cepat reda. Padahal, air garam juga bisa dimanfaatkan sebagai air rendaman kaki lho. Apalagi jika garam yang digunakan sebagai campuran adalah garam Epsom, yaitu garam asal Epsom, Inggris yang kandungan magnesium sulfatnya tinggi. Penggunaannya pun memang bukan untuk bumbu memasak ya, melainkan […]

Bolehkah Menggunakan Masker Setiap Hari? Aman Atau Membahayakan Kulit?

Bagi para wanita penggemar skincare dan rutin melakukannya, mungkin sempat tertarik ya untuk menggunakan masker setiap hari? Masker wajah memang bermanfaat dalam merawat kulit secara efektif, namun bolehkah menggunakan masker setiap hari? Bahan-bahan yang terkandung dari produk masker itu sendiri apakah aman juga bagi kesehatan kulit sehingga bisa dipakai sehari-hari? Aman dan boleh tidak pakai […]

Fakta Arang Atau Karbon Aktif Terkait Fungsi Detoksifikasi Untuk Tubuh

Tren masyarakat saat ini memanfaatkan arang untuk detoksifikasi tubuh mereka demi menyingkiran racun-racun akibat konsumsi alkohol dan makanan lainnya. Tidak banyak yang tahu jika arang hanya efektif untuk menghilangkan racun tertentu dan dalam kondisi tertentu pula. Melansir dari Medical News Today yang diolah dari berbagai sumber, para dokter terkadang memanfaatkan arang untuk menangani pasien yang […]

Sering Memanaskan Nasi Kembali ? Cari Tahu Apakah Proses Memanaskan Nasi Kembali Aman Atau Tidak.

Ada anggapan umum di masyarakat untuk tidak memanaskan kembali nasi. Faktanya hal tidak benar adanya. Memanaskan nasi dibolehkan namun harus memperhatikan beberapa hal untuk memastikan nasi yang dipanaskan kembali aman untuk dikonsumsi. Pada dasarnya nasi cukup riskan jika dibandingkan dengan sisa makanan lainnya karena nasi sisa bisa saja mengandung bakteri Bacillus cereus yang masih bertahan […]

Mengapa Anda Diharuskan Mencuci Buah Dan Sayuran Sebelum Mengonsumsinya ? Ini Alasannya

Tidak hanya produk hewani yang harus diperlakukan hati-hati untuk mencegah penyebaran penyakit. Faktanya buah-buahan dan sayur-sayuran juga perlu penanganan khusus karena buah-buahan dan sayur-mayur pun membawa potensi bibit penyakit. Melansir dari Medical News Today, Food and Drug Administration (FDA) memperkirakan sekitar 48 juta orang tiap tahunnya menderita sakit yang diakibatkan mengonsumsi makanan yang terkontaminasi. Buah-buahan […]

Seorang Wanita Diusir Suami Gara-gara DraKor, Sebenarnya Ini 7 Manfaat Nonton Drama Korea

Drama Korea yang kini menjamur dan jauh lebih mudah diakses untuk menontonnya memang bukan hanya bikin para remaja saja yang menggandrungi. Nyatanya, ada banyak wanita yang sudah berumah tangga mencari hiburan dengan menonton drama Korea. Nonton sih sah-sah saja ya, asalkan ingat waktu dan tak berlebihan ya, Ladies. Karena belum lama ini seorang wanita asal […]

Nekat Perbesar Otot Lengan Agar Seperti Popeye, Nyawa Pria Ini Terancam

Kirill Tereshin yang diketahui merupakan seorang binaraga berusia 23 tahun sempat nekat di tahun 2017 memperbesar otot lengannya supaya nampak seperti Popeye. Dilansir dari The Sun, ia menyuntikkan ke lengannya minyak khusus yang bernama synthol. Tak lama, lebih tepatnya dalam 10 hari, memang lingkar lengannya kemudian berhasil bertambah sampai 25 cm. Karena sukses dengan percobaannya […]

Serba-Serbi Penggunaan Baking Soda Untuk Mengatasi Jerawat

Jerawat timbul saat pori-pori kulit tersumbat minyak yang dihasilkan secara alami oleh tubuh. Tersumbatnya pori-pori memicu berkembangnya bakteri. Beberapa orang memilih menggunakan bahan – bahan alami yang mudah diperoleh untuk mengatasi jerawat, salah satu diantaranya adalah baking soda. Baking soda memang bersifat anti-inflamasi dan antiseptik sehingga akan membantu mengurangi breakout yang disebabkan jerawat serta mengatasi […]