Kenali Kanker Usus, Penyakit yang Bikin Wanita Ini Menduga Dirinya Kembung Biasa

Seorang wanita dari Finsbury Park, London bernama Zu Rafalat mengalami pembesaran perut seperti penampakan seorang wanita yang sedang hamil 6 bulan. Ia mengira dan merasakan bahwa dirinya sedang kembung, namun ketika diperiksakan nyatanya justru mengejutkan karena rupanya hasi diagnosa dokter menyatakan dirinya positif terkena kanker usus. Tak tanggung-tanggung, kanker usus yang ia derita pun menurut […]

Selain Ikan, 9 Makanan Ini Mampu Turunkan Risiko Kanker Usus

Kalau kita tahu mencegah kanker usus dengan konsumsi ikan seminggu 3 kali itu benar-benar terbukti ampuh, kenali pula beberapa makanan lain yang juga paling bagus untuk usus. Karena pertumbuhan sel kanker dapat menyerang usus kapan saja bahkan tanpa kita sadari, perkecil potensinya dengan mengonsumsi makanan-makanan yang sehat dan tepat seperti berikut ini. Yogurt Sebagai makanan […]

Gara-gara Telan Tulang Ayam, Pria Ini Alami Usus Bocor

Dikabarkan bahwa seorang pria yang usianya 56 tahun harus mengalami sakit perut selama tiga hari dan kondisi ini bukan sakit perut biasa karena saking parahnya. Ia memutuskan untuk memeriksakan diri ke rumah sakit di mana hasil pemeriksaan menyatakan bahwa terjadi peradangan pada perut kanan pria ini yang penyebabnya sendiri belum diketahui jelas. Sang pria pun […]

Racun Menumpuk di Ususmu ! Waspadai 4 Gejalanya!

Usus kita setiap hari bertugas mengolah makanan yang kita makan supaya dapat diserap ke dalam tubuh. Selanjutnya, usus bertugas sebagai saluran pembuangan sisa-sisa makanan yang tidak terserap oleh tubuh. Namun ternyata tidak semua sisa makanan bisa dibuang lho, beberapa sisa-sisa makanan itu ternyata masih menempel di usus dan jika terus menumpuk akan menjadi racun bagi […]

Ingin Usus Sehat? Lakukan 10 Hal Ini Setiap Hari

Meski tak begitu diperhatikan, sebenarnya usus kita cukup rentan terhadap gangguan kesehatan karena saking banyaknya hal yang masuk ke dalamnya, seperti zat pengawet dari makanan, lemak jahat, minyak, dan senyawa-senyawa berbahaya lainnya. Itulah kenapa, bila ingin sehat Anda perlu melakukan beberapa hal di bawah ini secara rutin tiap hari. Mengelola Stres Stres juga sangat dapat […]

7 Makanan Ini Dapat Membahayakan Kesehatan Ususmu

Saat ini banyak sekali jenis makanan yang terus bermunculan, mengikuti perkembangan zaman dan dikreasikan dalam berbagai variasi menu yang menggugah selera. Namun, sebelum memutuskan untuk memakannya, ada baiknya untuk memperhatikan komposisi dan nilai gizi di dalam makanan tersebut, termasuk cara pengolahannya. Karena, jika hanya asal makan menuruti selera bisa saja makanan tersebut justru berbahaya bagi […]

Benarkah Usus Kotor Penyebab Jerawat? Intip Penjelasan dan Tips Penanganannya!

Tampaknya jerawat adalah masalah kesehatan kulit yang asing bagi kita karena sebagian besar manusia pasti pada masa remajanya pernah mengalami kulit berjerawat, khususnya di bagian wajah. Jerawat sendiri merupakan hasil sumbatan pada kulit area tumbuhnya rambut oleh sel-sel kulit yang sudah mati maupun minyak dalam bentuk bintik-bintik berwarna kemerahan. Walau umumnya jerawat ini merupakan masalah […]

Ini Dia 11 Buah Yang Bagus Untuk Usus Agar Selalu Bersih Dan Sehat !

Setiap kita pasti tahu betul betapa rentannya pencernaan kita mengalami masalah dan ketidaklancaran karena usus yang kotor. Ya, gangguan pencernaan dialami oleh kebanyakan orang karena kurangnya asupan serat hingga terlalu banyaknya kotoran yang menumpuk di sana. Hal ini dapat disebabkan oleh penyerapan yang kurang baik dan sempurna akan makanan-makanan tak sehat yang masuk ke dalam […]

Begini Penyakit Usus Buntu Terjadi pada Tubuh

Penyakit ini dalam dunia medis dikenal dengan nama usus buntu saja. Merupakan salah satu penyakit berbahaya yang cara penyembuhannya adalah dengan melakukan operasi atau pembedahan. Bagi orang awam, penyakit ini dianggap ringan atau meremehkan dimana tanda – tanda awal anda mengidap usus buntu adalah munculnya rasa sakit lalu menghilang dan beberapa jam kemudian muncul lagi […]

Dulcolax – Funsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Dulcolax merupakan obat pencahar yang digunakan untuk mengatasi sembelit. Obat ini mampu menstimulasi usus besar untuk mengeluarkan feses. Komposisi 5 mg Bisacodyl per tablet. Fungsi Mengatasi susah Buang Air Besar (BAB), atau konstipasi. mengatasi gangguan pencernaan pada usus. mengosongkan isi usus sebelum operasi, kolonoskopi, sinar-x, endoskopi atau prosedur pra-medis yang berhubungan dengan pengobatan usus lainnya. […]

13 Penyebab Usus Melintir Pada Orang Dewasa Berbahaya Wajib Dikenali

Usus melintir merupakan salah satu jenis gangguan kesehatan pencernaan yang mampu mengakibatkan tersumbatnya usus. Orang-orang yang menderita usus melintir pun pada umumnya harus menjalani proses operasi sebagai langkah pengobatannya walau tak selalu harus menempuh jalur tersebut. Inilah beberapa penyebab usus melintir pada orang dewasa yang sebaiknya diketahui dan diwaspadai. Makan Terlalu Berlebihan Usus bisa sampai […]

Buscopan Plus – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Apakah anda pernah mendengar apa itu Buscopan Plus?  Obat yang memang cukup terkenal ini sangat dipercaya karena khasiatnya yaitu mampu dimanfaatkan untuk membantu mengatasi kram perut dan juga sangat bisa digunakan membantu mengobati nyeri paroksimla yang terdapat di dalam lambung maupun juga yang biasanya terdapat pada usus. Di dalam Buscopan Plus terdapat suatu zat aktif yang […]