Ini 3 Manfaat Kunyit untuk Lambung yang Bermasalah

Kunyit dikenal sebagai rempah yang sangat ampuh dalam mengobati masalah sendi dan otot. Dan karena hal inilah, banyak orang belum begitu tahu bahwa kunyit juga baik untuk kesehatan lambung. Adakah manfaat kunyit untuk lambung yang bisa kita dapatkan dan manfaatkan? Ini dia daftar beberapa khasiat yang perlu dikenali. Mengatasi Dispepsia/Sakit Maag Jika lambung terasa nyeri […]

Punya Masalah Lambung? Ini 8 Tips Agar Puasa Tetap Lancar dan Bugar

Gangguan pencernaan pada lambung memang dapat membuat kita khawatir apakah dapat berpuasa secara penuh tanpa mengganggu kesehatan selama bulan Ramadhan. Namun bagi Anda yang punya masalah lambung, seperti penyakit maag, tukak lambung, dan asam lambung dan ingin tetap puasanya lancar serta tubuh tetap bugar, berikut kiat-kiatnya. Pastikan Sudah Konsultasi Dokter Seharusnya, sebelum bulan Ramadhan datang […]

Rossa Terkena Radang Lambung, Kenali Penyebab dan Gejalanya!

Rossa dikabarkan sakit radang lambung dan harus membuatnya menerima perawatan di Singapura selama beberapa hari. Menurut hasil lansiran dari detikcom, saat ditemui di Hotel Dharmawangsa Minggu (24/3) lalu Rossa mengatakan bahwa ia mulai menjaga pola makannya karena kapok dengan rasa sakit di lambungnya yang bisa tembus hingga punggung. Penyanyi bertubuh mungil ini awalnya pun tak […]

Asam Lambung Tetap Naik Walau Makan Teratur, Kenapa Tuh?

Kita semua mungkin sudah tahu bahwa makan tidak teratur bisa jadi pemicu kenaikan asam lambung dan penyakit maag. Tapi, bagaimana dengan kasus asam lambung yang tetap naik walaupun sudah makan teratur dan tak pernah telat? Apakah ada faktor lainnya yang bisa meningkatkan risiko GERD (Gastroesophageal Reflux Disease) ini? Ya, banyak penelitian telah membuktikan bahwa stres […]

Aneh dan Ngeri, Lambung Pria Ini Dipenuhi Berbagai Benda Tak Lazim

Jika sebelumnya terdengar kasus di dalam perut seseorang terdapat segudang rambut, kini terdengar kabar yang lebih mengejutkan dan aneh lagi, yaitu lambung seorang pria yang seperti tak ada bedanya dengan laci. Didapati adanya puluhan benda tak lazim di dalam lambung pria yang berasal dari India ini. Pria bernama Jayakumar awalnya terus-menerus mengeluh lambungnya nyeri dan […]

Siapa Sangka, Garam Dapur Berpotensi Sebabkan Kanker Lambung

Kanker lambung merupakan penyakit tidak menular yang paling ditakuti di seluruh dunia. Jelas saja, kanker lambung sendiri merupakan penyakit membunuh ketiga tertinggi yang banyak dialami. Meskipun perkembangan sel abnormal cenderung lambat dan membutuhkan waktu lama, kanker ini cukup berbahaya. Dilansir dari wawancara 16 Februari 2019 lalu, dr. Zubairi Djoerban, Sp.PD-KHOM mengungkapkan bermacam hal yang dapat […]

Ini 10 Makanan Yang Baik Untuk Lambung Bengkak Agar Cepat Sembuh !

Seringkali gangguan pencernaan pada lambung yang paling umum kita ketahui adalah seperti halnya tukak lambung, GERD atau kenaikan asam lambung, dan juga dispepsia bukan? Lambung bengkak pun sebenarnya adalah jenis penyakit lambung yang mirip dengan penyakit maag. Saat seseorang menderita sakit maag dengan keluhan pembesaran lambung karena terjadinya peradangan, maka inilah lambung bengkak. Bisa dikatakan, […]

Ini 8 Buah Segar Penurun Kadar Asam Lambung Secara Efektif !

Asam lambung naik bukanlah suatu penyakit yang bisa Anda abaikan karena sekali mengabaikannya, maka kondisi ini bisa bertambah serius dan bahkan menimbulkan gejala yang makin tak mengenakkan. Rasa nyeri di ulu hati, belum lagi rasa mual dan penurunan nafsu makan adalah keluhan-keluhan yang bisa menjadikan Anda tak nyaman. Oleh karena itu, pilih asupan makanan yang […]

Inilah 10 Makanan Untuk Penderita Infeksi Lambung Agar Lekas Pulih !

Saat dinding lambung mengalami peradangan, maka inilah yang disebut dengan istilah infeksi lambung. Di kala asam lambung sedang tak seimbang, maka biasanya peradangan akan terjadi, lalu bagian dinding lambung terkikis oleh asam lambung tersebut. Karena terjadi pengikisan, maka timbul luka pada dinding lambung oleh asam lambung tadi dan terjadilah infeksi oleh bakteri H. pylori. Keluhan […]

Doranit – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Doranit merupakan obat yang berfungsi untuk mengobati berbagai penyakit yang disebabkan oleh adanya kelebihan produksi penyakit asam lambung , misalnya maag, tukak lambung, dan penyakit yang berhubungan dengan lambung. Doranit merupakan obat produksi dari Yarindo Farmatama yang merupakan golongan obat sesuai dengan anjuran dokter atauresep dari dokter. Doranit ini dipasarkan dalam kemasan dos 5 X […]

Wajib Menghindari Makanan Dan Minuman Ini, Agar Asam Lambung Normal !

Perlu anda ketahui bahwa ada beberapa jenis makanan atau minuman yang rentan memicu asan lambung anda mudah naik dan tidak seimbang dalam menjalankan fungsinya, maka dari itu agar anda menjadi lebih aman dianjurkan untuk menghindari mengkonsumsi terlalu sering berbagai menu makanan / minuman tersebut di bawah ini. Ada banyak sekali jenis makanan atau minuman yang […]

Dopepsa – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Dopepsa adalah obat yang dipergunakan untuk mengobati sekaligus mencegah ulkus duodenum dan tukak lambung. Selain itu Dopepsa juga dapat dipergunakan untuk menyembuhkan peradangan yang terjadi pada lambung dan mencegah terjadinya perdarahan pada saluran cerna. Obat ini termasuk dalam golongan antiulcerant yang dalam pembeliannya harus menggunakan resep dokter. Dopepsa diproduksi oleh Yarindo Farmatama. Kandungan Dopepsa  Dopepsa […]