Usai Menikmati Hot Pot, Pria 30 Tahun Ini Malah Keracunan Karbon Monoksida

Hot pot atau hidangan berkuah yang berasal dari China kini benar-benar sedang digemari oleh banyak orang, tak terkecuali masyarakat di Indonesia. Berisikan kaldu rebus di dalam panci, lalu ada bahan-bahan mentah yang nantinya direbus di sana, hidangan ini begitu segar dan nikmat apalagi kalau disantap bersama keluarga atau beberapa sahabat. Lezatnya hidangan hot pot tak […]

13 Cara Mengatasi Keracunan Susu Basi Alami Paling Mujarab

Keracunan susu basi bisa saja terjadi pada siapapun, baik anak-anak maupun orang dewasa. Ketika seseorang kurang memerhatikan tanggal kadaluarsa suatu produk, maka memang keracunan makanan atau minuman basi sangat berisiko tinggi. Sakit perut, mual, muntah dan bahkan diare bisa saja menjadi gejalanya, lalu cara mengatasi keracunan susu basi seperti apa yang bisa coba dilakukan? Minum […]

Biosave – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Biosave merupakan sebuah obat serum injeksi ular polivalen yang digunakan untuk memberikan kekebalan terhadap bisa ular, yang terbuat dari plasma kuda. Obat yang diproduksi oleh Bio Farma ini mempunyai kandungan Agkistrodon rhodostoma ≥10 LD50, Bungarus fasciatus ≥25 LD50, Naja sputatrix ≥25 LD50, phenol 2.5 mg per ML nya. Fungsi Biosave Obat yang termasuk pertolongan pertama pada […]

4 Bahaya Buah Rimbang yang Penting Anda Ketahui

Rimbang, atau yang dalam masyarakat desa lebih dikenal dengan nama cepokak ini tentunya sudah tidak asing lagi di telinga. Bagi para pencinta lalapan tentu sudah sangat hafal dengan tanaman yang satu ini. Sebab Rimbang atau cepokak sering digunakan sebagai lalapan saat makan. Rasanya yang gurih kerap membuat nafsu makan menjadi meningkat. Dalam sebuah keilmuan Rimbang […]

Badan Panas Kepala Pusing dan Mual, Bahaya dan Cara Mengatasinya

Tubuh kita memang tidak selamanya bisa bugar. Banyak faktor yang mengalami tubuh kehilangan kebugaran itu. Faktor makanan, terkena virus maupun bakteri, dan juga karena faktor lainnya yang tidak disadari oleh tubuh kita. Sistem kekebalan tubuh memang berperan dalam memangkal segala penyakit yang hinggap dalam tubuh. Namun, tidak selamanya dapat dilakukan. Terlebih ketika sistem kekebalan itu […]

8 Cara Menangani Keracunan Makanan dengan Mudah

Tertimpa kerucunan makanan bukan hal yang aneh lagi bagi masyarakat Indonesia. Sekitar dua juta kasus keracunan makanan per tahun terjadi di Indonesia. Angka ini menunjukkan bahwa keracunan makanan merupakan salah satu musibah yang menjadi perhatian pemerintah, terutama di daerah terpencil. Beberapa penyuluhan telah diberikan pemerintah guna menghindari peningkatan bahkan diharapkan dapat menurunkan angka jumlah kasus […]

11 Gejala Keracunan Makanan Kadaluarsa (No.11 Paling Tidak Disangka)

Keracunan makanan adalah suatu kondisi buruk yang terjadi setelah mengkonsumsi makanan atau minuman yang telah terkontaminasi oleh mikroorganisme jahat yang menular, seperti bakteri, virus, jamur, dan parasit lainnya. Gejala ini tampak setelah masa inkubasi berlangsung di dalam tubuh. Hal ini perlu mendapat perhatian khsusus terutama pada beberapa gejala yang muncul, di mana apabila tidak mendapatkan […]

8 Faktor Penyebab Keracunan Makanan yang Sering Diabaikan

Anda pernah mengalami keracunan makanan? Atau pernah tidak membayangkan akan mengalami hal tersebut suatu saat? Bagi anda yang telah mengalami atau belum, mari ketahui lebih dalam mengenai faktor penyebab keracunan makanan. Karena setiap orang mempunyai peluang untuk mengalaminya. Ditambah pula dengan semakin banyak masayarakat yang hobi untuk singgah ke rumah makan atau sekedar hang out […]

6 Pencegahan Keracunan Makanan Teruji Paling Ampuh

Keracunan makanan sudah menjadi salah satu momok buat masyarakat. Lebih dari 2 juta kasus per tahun terjadi di Indonesia. Maraknya kasus keracunan makanan yang terjadi membuktikan tingkat pertumbuhan kesehatan masyarakat justru berbanding terbalik dengan kemajuan peradaban dan teknologi saat ini. Semakin mengkhawatirkan dan harus lebih berwaspada. Mengingat pencemaran lingkungan di mana-mana sehingga peluang makanan terkontaminasi […]

Video – Cara Mencegah Keracunan Makanan Buat Ibu Rumah Tangga Yang Memasak

Ibu rumah tangga yang sering memasak untuk anggota keluarga dan anak anak memang harus memahami betul cara menghindari keracunan makanan yang tidak mereka sengaja. Sebelumnya kita telah membahas beberapa cara mencegah keracunan makanan yang  wajib di lakukan oleh ibu rumah tangga. Kebersihan Memasak memang menjadi kendala dalam setiap ibu rumah tangga begitu juga mengenai penyebab […]

Keracunan Paracetamol: Gejala, Penyebab dan Cara Mengatasi

Paracetamol merupakan salah satu obat yang dapat digunakan untuk menangani penyakit panas. Pada dasarnya Paracetamol memiliki dosis masing-masing baik itu dosis untuk orang dewasa maupun untuk dosis anak-anak. Biasanya bagi orang dewasa dosis yang diperlukan sekitar 1000 MG sampai maksimal adalah 4000 mg. Jika melebihi dosis tersebut maka dapat dikatakan pengguna Paracetamol ini mengalami overdosis, […]

Keracunan Darah: Gejala, Penyebab, Cara mengatasi

Keracunan darah atau biasa dikenal dengan sepsis merupakan salah satu penyakit yang dapat terjadi ketika seluruh tubuh bereaksi terhadap infeksi. Sepsis merupakan salah satu penyakit yang didefinisikan sebagai adanya kehadiran banyak bakteri yang terdapat di dalam darah. Bagi seseorang yang memiliki penyakit keracunan darah ini biasanya memiliki potensi mematikan karena seseorang mengalami peradangan pada seluruh […]