12 Bahaya Bipolar Patut Diwaspadai

Salah satu gangguan mental yang seringkali tidak diketahui namun berdampak sangat buruk adalah gangguan mental bipolar. Gangguan bipolar ini termasuk gangguan mood yang mengakibatkan penderitanya terkadang mengalami perasaan senang yang berlebih atau perasaan sedih yang berlebih. Bipolar sendiri terdiri atas gejala bipolar ringan hingga tingkat berat. Setiap tingkatan ini mempunyai gejala tersendiri. Biasanya, penderita bipolar […]

5 Perawatan Bayi Hidrosefalus Setelah Operasi Secara Intens

Bayi baru lahir dengan tanda dan gejala hidrosefalus tentunya perlu dilakukan tindakan yang sesuai. Di antaranya dengan jalan melakukan operasi pemasangan shunt. Umumnya setelah itu diperlukan perawatan bayi hidrosefalus setelah operasi yang intens. Dimana tujuannya yaitu untuk mempercepat proses pemulihan dan penyembuhan dari penyebab hidrosefalus pada bayi. Oleh sebab itu ketahui beberapa langkah perawatan bayi […]

4 Terapi Pasca Operasi Hidrosefalus Yang Umum Dilakukan

Dalam mengobati penyakit hidrosefalus, ada berbagai macam cara yang dapat ditempuh. Namun dari antara semua cara tersebut, yang paling efektif yaitu melalui operasi baik dengan pemasangan shunt maupun prosedur EVD. Umumnya setelah operasi diperlukan terapi pasca operasi hidrosefalus. Tujuan utamanya yaitu untuk mengembalikan fungsi saraf akibat gejala gegar otak ringan yang terimbas penyakit. Terutama mengembalikan fungsi […]

3 Hepatitis Paling Berbahaya Wajib Diketahui

Penyakit hepatitis memiliki banyak jenis yang bisa dilihat dari kondisinya yakni hepatitis akut adalah hepatitis A, hepatitis B, hepatitis C, hepatitis D dan juga hepatitis E. Dari sekian banyak jenis hepatitis, jenis penyakit hepatitis paling berbahaya dan menyebabkan kematian bersumber dari data Kementrian kesehatan adalah hepatitis B kronis, hepatitis B fuminan dan juga hepatitis C […]

3 Khasiat Minyak Zaitun untuk Kolesterol

Kolesterol. Siapa sih yang tidak kenal dengan penyakit yang satu ini? Yup, kolesterol merupakan salah satu penyakit di mana kadar kolesterol dalam darah melampaui batas normal dan hal ini disebabkan adanya pengendapan kolesterol berlebihan pada pembuluh darah yang dapat menyebabkan komplikasi penyakit lain, seperti stroke ataupun serangan jantung. Lalu kapan kolesterol dikatakan sudah melampaui batas […]

Operasi Hidrosefalus Pada Bayi – Jenis, Prosedur dan Biaya

Ketika bayi yang dilahirkan mengalami ciri-ciri hidrosefalus pada bayi, tentu orang tua akan memberikan pengobatan yang terbaik. Termasuk jika bayi memang terbukti didiagnosa menderita macam-macam penyakit saraf tersebut. Termasuk langkah yang ditempuh harus berupa operasi hidrosefalus pada bayi, tentunya hal tersebut akan segera diusahakan. Namun masih banyak orang yang awam akan hal ini. Oleh sebab itu berikut […]

Antibiotik untuk Difteri – Jenis – Penggunaan – Dosis – Efek Samping

Difteri adalah suatu kondisi atau jenis penyakit menular yang penyebab utamanya adalah bakteri Corynebacterium. Gejala difteri sendiri bisa terjadi pada anak maupun orang dewasa dengan bentuk demam, sakit di bagian tenggorokan, pembentukan lapisan abu-abu di tenggorokan dan amandel, serta bisa juga sampai gangguan kulit. Antibiotik diketahui menjadi pengobatan yang membantu bagi penderita difteri, apa saja […]

Imunisasi Difteri – Jenis – Dosis – Efek Samping

Imunisasi difteri adalah suatu langkah untuk mencegah penyakit difteri yang bisa dilakukan terutama pada anak balita atau anak yang di bawah usia 7 tahun, walau memang vaksin ini juga bisa diberikan kepada orang dewasa. Bila tak yakin dengan vaksin mana yang pernah didapatkan dulu, maka konsultasikan dengan dokter untuk lebih jelasnya. Ada beberapa jenis imunisasi […]

10 Pantangan Sariawan yang Wajib di Hindari

Mereka mungkin kecil,  mungkin bersifat sementara, tapi sariawan pastinya adalah gangguan. Sariawan juga disebut ulkus apthous biasanya berukuran kecil dan muncul pesisten di dalam mulut, lidah, langit-langit lunak, pipi, dasar gusi atau di bibir. Penyebab pastinya belum  diketahui, namun pemicu nya dapat berupa stres, kekurangan kekebalan tubuh,  penyakit atau infeksi, cedera jaringan (seperti menggigit bibir […]

5 Cara Perawatan Hidrosefalus Paling Maksimal dan Efektif

Penderita hidrosefalus tentunya memerlukan perhatian khusus tidak seperti anak normal pada umumnya. Oleh sebab itu bagi anak dengan ciri-ciri hidrosefalus pada bayi harus ditangani secara tertentu. Perawatan hidrosefalus memerlukan kesabaran dan penanganan ekstra supaya kesehatan anak cepat pulih dan tumbuh kembang anak tetap berjalan normal. Adapun oleh sebab itu sangat penting untuk memperhatikan langkah perawatan […]

20 Efek Samping Imunisasi Difteri Tetanus Ringan Tapi Wajib Diwaspadai

Imunisasi DPT atau DtaP adalah sebuah tindakan yang aman untuk mencegah terkena penyakit difteri, pertusis dan tetanus, sedangkan untuk imunisasi Dt atau Difteri Tetanus sebenarnya memiliki bahan imunisasi sama hanya saja sasaran imunisasinya yang tak sama. Difteri merupakan sebuah kondisi di mana seseorang bisa terkena infeksi yang membuatnya kesulitan bernapas dan pada kasus yang serius, […]

18 Obat Penghilang Bekas Cacar di Apotik dan Pencegahannya

Obat penghilang bekas cacar di apotik merupakan racikan medis untuk mengembalikan kondisi kulit yang rusak akibat serangan virus varicella zoster. Penyakit cacar dapat menyerang segala umur yang muncul akibat didalam tubuhnya telah terinfeksi virus cacar atau akibat tertular virus tersebut dari orang lain. Obat penghilang bekas cacar Bekas bopeng atau kehitaman yang ditinggalkan dari penyakit cacar […]